Soal dalam Permainan Talking Stick Soal Evaluasi

138

B. Soal dalam Permainan Talking Stick

1. Terjadi pada tanggal berapakah pertempuran Surabaya? 2. Dipimpin oleh siapakah tentara sekutu mendarat pertama kali di Surabaya? 3. Untuk memperingati jasa pahlawan, tanggal terjadinya pertempuran Surabaya dikenal dengan hari? 4. Brigadir jenderal bethel adalah pimpinan sekutu didaerah? 5. Apa tujuan awal tentara sekutu datang ke Semarang? 6. Pada tanggal berapa terjadinya pertempuran Ambarawa? 7. Apa nama monumen yang terletak di Ambarawa? 8. Pada tanggal berapakah terjadi pertempuran medan Area? 9. Siapakah yang menginjak-injak bendera merah putih di hotel dijalan Bali, Medan, yang mengakibatkan pertempuran Medan Area? 10. Apa isi ultimatun kedua dari tentara Sekutu untuk rakyat Bandung? 11. Apa yang dilakukan rakyat Bandung sebelum meninggalkan Bandung? 12. Pada tanggal berapa peristiwa Bandung Lautan Api terjadi?

C. Soal Evaluasi

Pilihlah salah satu jawaban yang kalian anggap benar 1. Pada tanggal berapa pertempuran Surabaya terjadi? a. 10 November 1945 c. 12 November 1945 b. 11 November 1945 d. 13 November 1945 2. Diperingati sebagai hari apakah tanggal 10 November? a. Hari Infanteri c. Hari Bersejarah b. Hari Pahlawan d. Hari Perjuangan 3. Siapakah nama pimpinan sekutu yang mendarat di Semarang? a. Van Mook b. Brigjen A.W.S Mallaby c. Brigadir Jenderal Bethel d. Brigadir Jenderal T.E.D Kelly 139 4. Setiap tanggal berapakah hari Infanteri diperingati? a. 12 Desember c. 14 Desember b. 13 Desember d. 15 Desember 5. Siapakah yang menggantikan Letnal Kolonel Isdiman yang guru di pertempuran untuk mepertahankan Ambarawa? a. Letnan Kolonel M. Sarbini c. Soekarno b. Kolonel Sudirman d. Moh. Hatta 6. Pada tanggal berapa tentara sekutu mendarat pertama kali di Semarang? a. 20 Oktober 1945 c. 22 Oktober 1945 b. 21 Oktober 1945 d. 23 Oktober 1945 7. Siapakah nama pimpinan tentara sekutu di Medan? a. Van Mook b. Brigjen A.W.S Mallaby c. Brigadir Jenderal Bethel d. Brigadir Jenderal T.E.D Kelly 8. Apakah kepanjangan dari TKR? a. Tentara Keamanan Republik c.Tenaga Keamanan Republik b. Tentara Keamanan Rakyat d. Tenaga Keamanan Rakyat 9. Bandung bagian manakah yang pertama kali dikuasai Sekutu? a. Bandung Barat c. Bandung Utara b. Bandung Timur d. Bandung Selatan 10. Pada tanggal berapakah peristiwa Bandung Lautan Api terjadi? a. 23 Maret 1946 c. 26 Maret 1946 b. 23 Maret 1947 d. 26 Maret 1947 140 Jawablah pertanyaaan berikut secara singkat 1. Pertempuran yang terjadi pada tanggal 10 November adalah ... 2. Tujuan awal tentara Sekutu di Surabaya adalah bertugas untuk ... 3. Tanggal 1 Desember adalah waktu terjadinya pertempuran ... 4. Pejuang yang gugur dalam peristiwa Bandung Lautan Api adalah ... 5. Yang dilakukan rakyat Bandung sebelum meninggalkan Bandung adalah..

D. Kunci Jawaban

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN DI SD NEGERI 04

1 35 254

Keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas V SD Negeri Padasugih 01 Brebes pada Materi Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia

1 12 176

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN TALKING STICK PADA MATA Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Melalui Strategi Pembelajaran Talking Stick Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial Terpadu Kelas VIII Sekolah Meneng

0 1 16

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK DI KELAS V SEMESTER II SD NEGERI POHIJO 02 KECAMATAN MARGOYOSO KA

0 3 14

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 SANDEN.

0 2 250

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE COURSE REVIEW HORAY PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI MENDIRO GULUREJO LENDAH KULON PROGO.

2 4 230

geologi regional kulon progo, kabupaten kulon progo, yogyakarta

6 49 9

PENINGKATAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERSIAPKAN PROKLAMASI KEMERDEKAAN MELALUI METODE TALKING STICK DI KELAS V SD NEGERI 1 KLAPASAWIT

0 0 18

UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN IPS MATERI PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW II DI KELAS V SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

0 0 15