ACQUISITION Financial Information | Perusahaan Gas Negara Persero Tbk PT

PT PERUSAHAAN GAS NEGARA PERSERO TBK DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Halaman 576 Page CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 Disajikan dalam Dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 Expressed in US Dollar, unless otherwise stated 13. PENYERTAAN SAHAM 13. INVESTMENT IN SHARES OF STOCK Jumlah yang diakui pada laporan keuangan konsolidasian adalah sebagai berikut: The amounts recognised in the consolidated financial statements are as follows: 31 Desember 31 Desember December December 2016 2015 Investasi pada entitas asosiasi Investments in associates BGS 2,718 2,718 BGS GEJ - - GEJ 2,718 2,718 Investasi pada ventura bersama Investments in joint ventures Transgasindo 281,166,783 278,515,721 Transgasindo Regas 101,199,808 109,430,272 Regas Unimar 45,069,506 - Unimar 427,436,097 387,945,993 Jumlah penyertaan saham 427,438,815 387,948,711 Total investment in shares of stock Direklasifikasi, lihat Catatan 45 As reclassified, refer to Note 45

a. Investasi pada entitas asosiasi

a. Investment in associates

31 Desember 31 Desember December December 2016 2015 Pada awal tahun 2,718 2,718 At the beginning of the year Bagian kerugian keuntungan - - Share of lossprofit Penambahan investasi - - Addition of investment Pada akhir tahun 2,718 2,718 At the end of the year Investasi pada entitas asosiasi yang dimiliki Grup adalah sebagai berikut: Investments in associates owned by the Group are as follows: Persentase Nama entitas Lokasi usaha kepemilikan Sifat hubungan Metode pengukuran Name of entity Place of business of ownership Nature of relationship Measurement method BGS Banten 0.14 CatatanNote 1 EkuitasEquity GEJ Jambi 40.00 CatatanNote 1 EkuitasEquity Catatan: Note: 1 GEJ dan BGS bergerak dalam bidang transportasi dan distribusi gas bumi 1 GEJ and BGS engaged in transportation and distribution of natural gas Entitas asosiasi adalah perusahaan swasta yang tidak terdaftar di bursa dan tidak terdapat harga pasar kuotasian yang tersedia atas saham perusahaan tersebut. Associates are unlisted private companies and there is no quoted market price available for their shares. PT PERUSAHAAN GAS NEGARA PERSERO TBK DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES Halaman 577 Page CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2016 DAN 2015 Disajikan dalam Dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS DECEMBER 31, 2016 AND 2015 Expressed in US Dollar, unless otherwise stated 13. PENYERTAAN SAHAM lanjutan 13. INVESTMENT IN SHARES OF STOCK continued

a. Investasi pada entitas asosiasi lanjutan

a. Investment in associates continued

Manajemen berpendapat bahwa nilai investasi pada entitas asosiasi tidak material bagi laporan keuangan konsolidasian Grup. Ringkasan informasi keuangan atas investasi pada entitas asosiasi adalah sebagai berikut: Management is of the opinion that investment in associates amounts are not material to the Group’s consolidated financial statements. Summary of financial information related to investments in associates are as follows: Labarugi Penghasilan Jumlah dari operasi komprehensif labarugi yang dihentikan lainnya komprehensif Profitloss from Other Total Aset Liabilitas Labarugi discontinued comprehensive comprehensive Assets Liabilities Profitloss operation income incomeloss 31 Desember December 2016 BGS 7,272,760 5,689,288 42,142 42,142 - 42,142 GEJ 3,585 577,098 - - - -

b. Investasi pada entitas ventura bersama

b. Investment in joint ventures

31 Desember 31 Desember December December 2016 2015 Pada awal tahun 387,945,993 403,514,422 At beginning of the year Akuisisi saham 53,724,197 - Acquisition of shares Bagian keuntungan 57,713,446 51,259,769 Share of profit Penerimaan dividen 71,947,539 66,828,198 Dividend received Pada akhir tahun 427,436,097 387,945,993 At the end of the year Direklasifikasi, lihat Catatan 45 As reclassified, refer to Note 45 Investasi pada ventura bersama yang dimiliki Grup adalah sebagai berikut: Investments in joint ventures owned by the Group are as follows: Persentase Nama entitas Lokasi usaha kepemilikan Sifat hubungan Metode pengukuran Name of entity Place of business of ownership Nature of relationship Measurement method Transgasindo Jakarta 59.87 CatatanNote 1 EkuitasiEquity Regas Jakarta 40.00 CatatanNote 2 EkuitasiEquity Unimar Samarinda 50.00 CatatanNote 3 EkuitasiEquity Catatan: Note: 1 Transgasindo bergerak di bidang transportasi gas dan memiliki infrastruktur pipa gas jaringan pipa Transmisi Grissik – Duri dan Grissik – Singapura. 1 Transgasindo engaged in gas transportation and owns Grissik – Duri pipeline and Grissik – Singapore pipeline. 2 Regas didirikan untuk Pengelolaan fasilitas FSRT termasuk pembelian LNG dan pemasaran atas hasil pengelolaan fasilitas FSRT. 2 Regas was established to manage FSRT facilities including purchase of LNG and marketing of products arising from the operations of FSRT facilities. 3 Unimar bergerak dibidang eksplorasi dan produksi minyak dan gas. Unimar memiliki 11.25 kepemilikan efektif dari Blok Sanga-sanga. 2 Unimar engaged in exploration and production of olil and gas. Unimar effectively has 11.25 interest in Sanga- sanga Block. Berikut ini merupakan ringkasan informasi keuangan dari Transgasindo, Regas, dan Unimar, ventura yang material bagi Grup yang dicatat dengan menggunakan metode ekuitas. Set out below are the summarised financial information for Transgasindo, Regas,and Unimar, material venturer for the Group which is accounted for using the equity method.