Berita dan Artikel Terkait Kasus Gayus Tambunan di Republika

bagaimana bisa Gayus Tambunan, seorang tahanan, bisa dengan mudahnya keluar masuk rumah tahanan. Akhirnya berita yang terkait dengan kasus keluarnya Gayus dari rutan memenuhi pemberitaan di berbagai media pada bulan November 2010.

A. Analisis Framing Kasus Gayus Tambunan di Republika

1. Berita dan Artikel Terkait Kasus Gayus Tambunan di Republika

Periode November 2010 Republika menampilkan pemberitaan mengenai kasus Gayus pada bulan November 2010 sebanyak kurang lebih 40 berita. Berita tersebut antara lain : Tabel 4.1 Berita dan Artikel yang Terkait dengan Kasus Gayus di Republika periode November 2010 Tanggal Judul 4 November 2010 Gayus –Asnun Berbantahan 11 November 2010 Kepala Rutan Brimob Ditahan 12 November 2010 Gayus Bayar Rp 100 Juta 12 November 2010 Sepak Terjang Gayus Bag.1, Beragam Versi Keluar Tahanan 12 November 2010 Kasus Gayus Bikin Geram 13 November 2010 Rekening Gayus Dilacak 13 November 2010 Sepak Terjang Gayus Bag.2, Rumah Tahanan yang Tak Lagi Seram 14 November 2010 Gayus Tahu Data Mafia 14 November 2010 Simpang Siur Penempatan Gayus di Kelapa Dua 15 November 2010 Polisi Pegang Bukti CCTV 15 November 2010 Sepak Terjang Gayus Tambunan, Sulitnya Mendeteksi Tahanan Keluar 15 November 2010 Gayus-IPO KS Diduga Berkaitan 15 November 2010 Bukti Digital Sulit, Sidik Jari Lebih Baik 15 November 2010 Fulus Akal Bulus Gayus 16 November 2010 Gayus Mengaku 16 November 2010 Pengakuan Gayus itu Kecil 16 November 2010 Ada Milana di Balik Gayus Tambunan 16 November 2010 Polisi tak Becus Urus Rutan 18 November 2010 Pisahkan Koruptor 18 November 2010 Kami Tidak Berwenang 18 November 2010 Mantan Kepala Rutan yang Tertutup 18 November 2010 Kondisi Penjara Belum Berubah 19 November 2010 Harta Iwan Disita 19 November 2010 Dari Sony Laksono Hingga Kamar 1522 20 November 2010 Milana Menyeret Atasannya 20 November 2010 Satgas Selidiki Tokoh yang Ditemui Gayus 22 November 2010 Penyidikan Gayus Janggal 22 November 2010 Surga Rutan Belantara 23 November 2010 KPK Siap Ambil Alih Gayus 23 November 2010 Gayus Dipindah ke LP Cipinang 24 November 2010 Tidak Ada Lagi Fasilitas Untuk Gayus 24 November 2010 SBY Ingin Polisi Tangani Gayus 25 November 2010 Kasus Besar Dituntaskan 25 November 2010 Cegah Kasus Gayus Dibonsai 25 November 2010 Cirus Dicecar Soal Penanganan Kasus 25 November 2010 Koalisi Menolak Dikaitkan Kasus Gayus 26 November 2010 Polri Tidak Bisa Usut Gayus Sendirian 26 November 2010 Cirus dan Haposan Terancam Pasal Pemerasan 27 November 2010 Satgas Beberkan Pengakuan Gayus 27 November 2010 Cirus Akan Diperiksa Ulang 30 November 2010 Ada Sulapan di Balik Rekening Gayus

2. Paparan Singkat Objek Penelitian Republika