Kegiatan Awal Kegitan Akhir

109 Karakter siswa yang diharapkan : Perhatian respect , Tekun diligence , Tanggung Jawab responsibility dan Berani courage

E. Materi Pokok

 Teks Bacaan  Cerita Pendek

F. Metode Pembelajaran

a. Ceramah b. Group Discussion

G. Langkah-Langkah Pembelajaran

1. Kegiatan Awal

: + 10 menit a. Guru mengucap salam untuk membuka pelajaran. b. Guru mengajak siswa berdoa bersama. c. Guru mengecek kehadiran siswa dan memeriksa kesiapan siswa untuk melakukan kegiatan pembelajaran. d. Guru melakukan apersepsi menyanyikan lagu naik-naik ke puncak gunung. e. Guru menjelaskan kepada siswa langkah menulis cerita pendek dengan menggunakan strategi 3M meniru, mengolah, mengembangkan. 2. Kegiatan Inti : + 40 Menit a. Guru membagian lembar contoh cerita pendek kepada masing-masing siswa. b. Siswa diajak untuk mengamati hasil cerita pendek menggunakan strategi 3M meniru, mengolah, mengembangkan. c. Siswa saling bertanya pada guru tentang masalah yang dialami dalam memahami cerita pendek. d. Siswa mendengarkan guru tentang kekurangan dan kelebihan yang terjadi pada siklus I. e. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang langkah-langkah menggunakan strategi 3M meniru, mengolah, mengembangkan 110 melalui lembar materi membuat cerita pendek dengan strategi 3M meniru, mengolah, mengembangkan yang diberikan kepada siswa. f. Siswa diajak berdiskusi mengenai hasil cerita pendek yang diberikan oleh guru dengan melihat isi gagasan yang dikemukakan tema, latar, tokoh, alur, dan amanat, kesesuaian judul dengan isi, tata bahasa, gaya bahasa, serta ejaan. g. Siswa diminta mencari aspek-aspek isi gagasan yang dikemukakan tema, latar, tokoh, alur, dan amanat, kesesuaian judul dengan isi, tata bahasa, gaya bahasa, serta ejaan secara berdiskusi dengan teman sebangkunya. h. Guru dan siswa membahas hasil pekerjaan siswa dan menyamakan pandangan terhadap jawaban yang diperoleh siswa. i. Siswa mulai mengembangkan ide dan gagasannya dengan membuat kerangka karangan sederhana. j. Siswa diperbolehkan berdiskusi dengan teman sebangkunya tentang gagasan yang akan dikembangkan menjadi cerita pendek.

3. Kegitan Akhir

: + 20 Menit a. Siswa mengumpulkan hasil kerangka cerita pendeknya. b. Perwakilan siswa membacakan kerangka karangannya di depan kelas. c. Guru dan siswa melakukan refleksi terhadap kegiatan pembelajaran.

H. Media dan Sumber Pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENGARUH METODE 3M (MENIRU, MENGOLAH, MENGEMBANGKAN) TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS PUISI PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 3 PANCURBATU TAHUN PEMBELAJARAN 2014/2015.

1 4 23

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERITA PENDEK MELALUI METODE EDUTAINMENT DENGAN MEDIA KARTU Peningkatan Keterampilan Menulis Cerita Pendek Melalui Metode Edutainment Dengan Media Kartu Pada Siswa Kelas VC SD Muhammadiyah 8 Jagalan Surakarta Tahun A

0 2 10

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERITA PENDEK MELALUI METODE EDUTAINMENT DENGAN MEDIA KARTU Peningkatan Keterampilan Menulis Cerita Pendek Melalui Metode Edutainment Dengan Media Kartu Pada Siswa Kelas VC SD Muhammadiyah 8 Jagalan Surakarta T

1 3 16

PENGARUH STRATEGI 3M (MENIRU-MENGOLAH-MENGEMBANGKAN) TERHADAP KEMAMPUAN MEMPRODUKSI TEKS DRAMA OLEH SISWA SMA NEGERI 1 BANDAR KAB.SIMALUNGUN TAHUN PEMBELAJARAN 2014/2015.

2 5 24

PENERAPAN STRATEGI 3M (MENIRU-MENGOLAH-MENGEMBANGKAN)MELALUI PEMANFAATAN TAYANGAN BERITA DALAM PEMBELAJARAN MENULIS CERITA PENDEK.

1 3 7

PENERAPAN STRATEGI 3M (MENIRU-MENGOLAH-MENGEMBANGKAN) UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMBELAJARAN MENULIS POSTER : Penelitian Tindakan Kelas terhadap Siswa Kelas VIII-E di SMP Pasundan 4 Bandung Tahun Ajaran 2012/2013.

8 54 45

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS TEKS BERITA MENGGUNAKAN TEKNIK 3M (MENGAMATI, MENIRU, DAN MENAMBAHI) PADA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 1 CLUWAK PATI.

7 38 165

PENERAPAN STRATEGI 3M ( MENIRU-MENGOLAH-MENGEMBANGKAN ) DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS BERITA - repository UPI S IND 1101990 Title

0 0 3

PENINGKATAN MENULIS CERITA PENDEK SISWA

1 1 14

Penerapan Strategi 3M (Meniru, Mengolah, Mengembangkan) untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa dalam Menulis Poster

2 0 11