Instrumen Tes Instrument Penelitian

3.3.2 Variabel Strategi Pikir Plus dan Media Gambar Berbagai Perstiwa yang Terdapat dalam Surat Kabar Variabel proses dalam penelitian ini adal strategi Pikir Plus yang digunakan peneliti dalam pembelajaran untuk mengajak siswa berperan aktif dalam menuangkan ide-ide kreatifnya dalam menulis puisi berdasarkan imajinasi mereka. Media gambar peristiwa sebagai media bagi siswa untuk memperoleh inspirasi dan ide-ide kreatif untuk dijadikan puisi.

3.4 Instrument Penelitian

Instrumen penelitian adalah alat yang digunakan untuk mengumpulkan data yang diteliti, penelitian ini menggunakan dua instrumen yaitu instrumen tes dan nontes.

3.4.1 Instrumen Tes

Instrumen tes adalah instrumen yang berupa tes subjektif yang berisi perintah pada siswa untuk menulis puisi dengan memperhatikan aspek-aspek penilaian keterampilan menulis puisi. Pada instrumen tersebut digunakan pedoman penilaian keterampilan menulis puisi bebas melalaui strategi Pikir Plus dengan media gambar peristiwa dalam. Tabel 1 Rubrik Penilaian Keterampilan Menulis Kreatif Puisi No Aspek Penilaian Rentang Nilai Bob ot Nilai Maksimal 1 2 3 4 5 1 2 3 4 5 Kesesuain isi dengan gambar sebagai tema penulisan puisi Diksi Rima Tipografi Amanat 6 4 4 4 2 30 20 20 20 10 Jumlah 20 100 1 Pemberian nilai untuk setiap aspek dilakukan dengan memberi tanda ceklist √ 2 Nilai= skala nilai x bobot 3 Skala nilai 1 = sangat kurang bila puisi yang dibuat siswa hanya memenuhi satu aspek. 2 = kurang bila puisi yang dibuat siswa hanya memenuhi dua aspek. 3 = cukup bila puisi yang dibuat siswa hanya memenuhi tiga aspek. 4 = baik bila puisi yang dibuat siswa memenuhi empat aspek. 5 = sangat baik bila puisi yang dibuat siswa memenuhi semua aspek. 4 Sebelum dan selama penilaian berlangsung harus memperhatikan deskripsi setiap skala. 5 Pembobotan dilakukan untuk membedakan tingkat kepentingan masing- masing-masing aspek dan berfungsi sebagai penggali angka skala yang diperoleh masing-masing aspek. 6 Penentuan nilai siswa berdasarkan standar nilai 100 dengan menjumlah nilai setiap aspek. Tabel 2 Kriteria Penilaian Keterampilan Menulis Puisi Melalui Strategi Pikir Plus dengan Media Gambar Berbagai Peristiwa Yang Terdapat Dalam Surat Kabar No Aspek Kriteria Nilai Kategori 1. Komponen Isi a. Isi puisi sangat sesuai dengan gambar yang dipilih dari surat kabar b. Isi puisi sesuai dengan gambar yang dipilih dari surat kabar c. Isi puisi cukup sesuai dengan gambar yang dipilih dari surat kabar d. Isi puisi tidak sesuai dengan gambar yang dipilih dari surat kabar e. Isi puisi sangat tidak sesuai dengan gambar yang dipilih dari surat kabar 5 4 3 2 1 Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat Kurang 2. Diksi a. Diksi Sangat mencerminkan perbedaharaan kata yang kaya, variatif, dan sangat sesuai dengan gambar yang dipilih b. Diksi mencerminkan perbendaharaan 5 4 Sangat Baik Baik kata yang kaya, variatif, dan sesuai dengan gambar yang dipilih c. Diksi cukup mencerminkan perbendaharaan kata yang kaya, variatif, dan cukup sesuai dengan gambar yang dipilih d. Diksi kurang mencerminkan perbendaharaan kata yang kaya, tidak bervariatif, dan kurang sesuai dengan gambar yang dipilih e. Diksi tidak mencerminkan perbendaharaan kata yang kaya, tidak bervariatif, dan tidak sesuai dengan gambar yang dipilih 3 2 1 Cukup Kurang Sangat Kurang 3. Rima a. Penempatan bunyi sangat selaras dan sangat mendukung suasana puisi b. Penempatan bunyi selaras dan mendukung suasana puisi c. Penempatan bunyi cukup selaras dan cukup mendukung suasana puisi f. Penempatan bunyi kurang selaras dan kurang mendukung suasana g. Penempatan bunyi tidak selaras dan tidak mendukung suasana 5 4 3 2 1 Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat kurang 4. Tipografi a. Sangat menarik dan sangat mendukung isi puisi b. Menarik dan mendukung isi puisi c. Cukup menarik dan mendukung isi 5 4 3 Sangat Baik Baik Cukup puisi d. Kurang menarik dan kurang mendukung isi puisi e. Tidak menarik dan tidak mendukung isi puisi 2 1 Kurang Sangat Kurang 5. Amanat a. Amanat yang terkandung sangat sesuai dengan tema pada gambar peristiwa yang dipilih b. Amanat yang terkandung sesuai dengan tema pada gambar peristiwa yang dipilih c. Amanat yang terkandung cukup sesuai dengan tema pada gambar peristiwa yang dipilih d. Amanat yang terkandung kurang sesuai dengan tema pada gambar peristiwa yang dipilih e. Amanat yang terkandung tidak sesuai dengan tema pada gambar peristiwa yang dipilih 5 4 3 2 1 Sangat Baik Baik Cukup Kurang Sangat kurang Tabel 2 menunjukkan bahwa kriteria penilaian tes menulis puisi bebas melalu strategi Pikir Plus dengan media gambar berbagai peristiwa yang terdapat dalam surat kabar digolongkan ke dalam 5 aspek penilaian yaitu kesesuaian isi dengan komponen isi, diksi, pengimajinasian, keotentikan, dan tipografi. Masing- masing aspek dinilai berdasarkan kriteria penilaian dengan kategori sangat baik , baik, cukup, kurang, dan sangat kurang. Tabel 3 Pedoman Penilaian NO Rentang Nilai Kategori 1 85 – 100 sangat baik 2 70 – 84 Baik 3 60 – 69 Cukup 4 50 – 59 Kurang 5 50 Sangat kurang Berdasarkan pedoman penilaian tersebut, dapat diketahui bahwa hasil belajar siswa dalam menulis puisi bebas melalu strategi Pikir Plus dengan media gambar berbagai peristiwa yang terdapat dalam surat kabar berkategori sangat baik, baik, cukup, kurang, sangat kurang. Siswa dikatakan berkategori sangat baik jika mencapai nilai 85-100, kategori baik 70-84, kategori cukup 60-69, kategori kurang 50-59, dan kategori sangat kurang dengan nilai kurang dari 50.

3.4.2 Instrument Nontes

Dokumen yang terkait

Pengaruh penggunaan media gambar terhadap keterampilan menulis puisi pada siswa kelas V di SDIT Az-Zahra Pondok Petir Sawangan Depok Tahun pelajaran 2013/2014

1 10 132

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI MELALUI STRATEGI ENAM M DENGAN MEDIA LAGU PADA SISWA KELAS VIII MTS 01 MOJO

1 12 132

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI STRATEGI KREATIF-PRODUKTIF DENGAN MEDIA GAMBAR SERI Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Melalui Strategi Kreatif-Produktif Dengan Media Gambar Seri Siswa Kelas VSDN Gabugan 3 Sragen Tahun Ajaran 2015/20

0 2 18

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS VIII SMP HOMESCHOOLING Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Melalui Media Gambar Pada Siswa Kelas VIII SMP Homeschooling Kak Seto Solo Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 13

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS VIII SMP HOMESCHOOLING Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Melalui Media Gambar Pada Siswa Kelas VIII SMP Homeschooling Kak Seto Solo Tahun Ajaran 2011/2012.

0 1 12

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS VII B MTs Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Dengan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII B MTs Muhammadiyah 6 Karanganyar Tahun Ajaran 2011/2012.

0 0 15

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI DENGAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS VII B MTs Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Dengan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII B MTs Muhammadiyah 6 Karanganyar Tahun Ajaran 2011/2012.

1 3 17

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MENGGUNAKAN TEKNIK PETA PASANG KATA DENGAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 2 PLANTUNGAN KENDAL.

0 0 1

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MENGGUNAKAN MODEL THINK TALK WRITE MELALUI MEDIA GAMBAR KEJADIAN ALAM PADA SISWA KELAS VIII B SMP NEGERI 4 WATES.

0 0 187

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR SISWA KELAS V SD NEGERI SURYODININGRATAN 2, YOGYAKARTA.

0 7 165