Penelitian Terdahulu Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Loyalitas Merek

35

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Dalam penelitian ini digunakan metode penelitian lapangan yang merupakan penelitian studi kasus, dimana dalam pengumpulan data biasanya dengan menggunakan kuisioner. Penulis memusatkan perhatian pada pengumpulan variabel, kemudian menganalisisnya sehingga kesimpulan yang diperoleh hanya berlaku untuk variabel yang diselidiki tersebut.

B. Subjek dan Objek Penelitian

1. Subjek Penelitian adalah orang yang menjadi sasaran dalam penelitian dan yang akan memberikan informasi kepada penulis. Dalam penelitian ini subjek penelitian adalah konsumen pengguna produk The Body Shop. 2. Objek dalam penelitian ini adalah karakteristik konsumen, kepuasan konsumen jika ditinjau dari segi produk, harga, tempatdistribusi dan promosi dalam pengaruhnya terhadap loyalitas konsumen The Body Shop.

C. Waktu dan Lokasi Penelitian

1. Waktu PenelitianPenelitian ini dilakukan pada bulan Desember 2015 - Februari 2016yang dilaksanakan disekitar outlet The Body Shop yang ada di Ambarukmo Plaza Mall. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 36 2. Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan dilakukan di Outlet The Body Shop yang berlokasi di Mall Ambarukmo Plaza, Yogyakarta.

D. Variabel Penelitian 1. Identifikasi Variabel

Dalam penelitian ini, variabel penelitiannya terbagi menjadi dua yaitu variabel bebas independent variabledan variabel terikatdependen variable. a. Variabel Dependent atau variabel terikat yang merupakan variabel yang dipengaruhi atau menjadi variabel bebas. Adapun dalam penelitian ini yang menjadi variabel dependent adalah loyalitas merek. Loyalitas merek disini adalah sikap positif terhadap merek, komitmen terhadap merek dan membeli di masa depan. Indikator loyalitas merek yang digunakan adalah: 1. Menceritakan hal-hal positif dari merek tersebut. 2. Menyarankan merek tersebut kepada orang lain. 3. Tetap melakukan pembelian di masa mendatang. 4. Tetap membeli produk tersebut meskipun ada pesaing pasar yang sejenis. b. Variabel Independent atau variabel bebas yang merupakan variabel yang mempengaruhi atau menjadi sebab timbul atau berubahnya variabel dependent. Dalam penelitian ini yang menjadi variabel independent adalah PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 37 kepuasan, kepuasan disini meliputi kepuasan menyangkut produk X 1 , kepuasan menyangkut harga X 2 , kepuasan menyangkut tempatsaluran distribusi X 3 , dan kepuasan menyangkut promosi X 4 . Aspek-aspek pembentuk kepuasan konsumen meliput : 1. Produk, meliputi :kinerja produk, kejelasan fungsi, keragaman desain dan ukuran produk, persediaan. 2. Harga, meliputi : keterjangkauan dan kesesuaian dengan kualitas 3. Tempatsaluran distribusi, meliputi : lokasi, kenyamanan. 4. Promosi, meliputi :discount potongan harga dan member card.

2. Pengukuran Variabel

Pengukuran variabel dalam penelitian ini menggungakan skala likert, yaitu dengan memberi skor terhadap alternatif jawaban responden pada setiap item pernyataan.Menurut Sugiyono 2013 Skala Likert digunakan untuk mengukur sikap, pendapat dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang fenomena sosial, fenomena sosial ini telah ditetapkan secara spesifik oleh peneliti dan selanjutnya disebut sebagai variabel penelitian. Jawaban yang digunakan dalam skala likert dalam penelitian ini adalah sangat setuju, setuju, netral, tidak setuju dan sangat tidak setuju. Untuk mengetahui kepuasan konsumen dan loyalitas merek, dengan rentang penilaian sebagai berikut : PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 38 A. Sangat Setuju Skor 5 B. Setuju Skor 4 C. Netral Skor 3 D. Tidak Setuju Skor 2 E. Sangat Tidak Setuju Skor 1 Dapat diketahui bobot nilai tertinggi adalah 5 dan bobot nilai terendah adalah 1. Jumlah kelas 5 sehingga interval dapat dihitung sebagai berikut: Interval =Nilai maksimum – Nilai Minimum Kelas Interval Interval = 5 – 1= 0,8 5 Dengan rentang skala 0,8 maka skor kepuasan konsumen terhadap loyalitas merek dikelompokkan sebagai berikut : a Apabila skor variabel 1,00 sd 1,79, menunjukaan konsumen sangat tidak puas. b Apabila skor variabel 1,80 sd 2,59, menunjukaan konsumen tidak puas. c Apabila skor variabel 2,60 sd 3,39, menunjukaan konsumen netral. d Apabila skor variabel 3,40 sd 4,19, menunjukaan konsumen puas.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Merek ( Studi Kasus Restoran Kentucky Fried Chicken Cabang Medan Mall Di Medan)

0 27 98

Pengaruh Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Merek Rinso (Studi kasus pada Hypermart Sun Plaza Medan)

6 77 68

SKRIPSI PENGARUH SIKAP PADA PESAN KAMPANYE TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN (Kasus: Pesan Kampanye The Body Shop DalamMempengaruhi Loyalitas Konsumen Terhadap Merek) DOSEN PEMBIMBING: Dr. Phil Yudi Perbawaningsih, M.Si.

0 3 17

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi pada pelanggan Carrefour Plaza Ambarukmo Yogyakarta).

0 4 13

PENDAHULUAN PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi pada pelanggan Carrefour Plaza Ambarukmo Yogyakarta).

0 2 9

LANDASAN TEORI PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi pada pelanggan Carrefour Plaza Ambarukmo Yogyakarta).

0 7 17

KESIMPULAN DAN SARAN PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (Studi pada pelanggan Carrefour Plaza Ambarukmo Yogyakarta).

0 3 37

Pengaruh citra merek (Brand Image) terhadap loyalitas konsumen : studi kasus pada produk Body Mist The Body Shop di Ambarrukmo Plaza Yogyakarta.

4 32 154

PENGARUH GREEN MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN YANG DIMEDIASI MINAT BELI (Studi pada Pelanggan The Body Shop di Plaza Ambarukmo Yogyakarta).

1 3 140

Beberapa variabel yang mempengaruhi minat konsumen untuk membeli kembali pada Carrefour Ambarukmo Plaza Yogyakarta : studi kasus pada konsumen carrefour Ambarukmo Plaza Yogyakarta - USD Repository

0 0 153