Angka Partisipasi Murni Angka Pendidikan yang Ditamatkan

RKPD Kabupaten Aceh Tamiang 2017 II - 28 Tabel 2.12 Angka Partisipasi Kasar APK Tahun 2014 NO Uraian Laki- laki Perempuan Total 1 APK SD 111,38 104,63 108,22 2 APK SMPMTs 104,56 92,69 98,36 3 APK SMASMKMA 69,19 74,44 71,63 Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Aceh Tamiang, 2015. Tahun 2014, Nilai APK pada jenjang SD sebesar 108,22 . Hal ini menunjukkan jumlah murid yang sedang bersekolah di jenjang pendidikan SDsederajat lebih besar jika dibandingkan dengan penduduk usia 7 – 12 tahun. Sedangkan APK untuk jenjang SMP dan SMA berada di bawah 100 , yaitu masing-masing 98,36 , dan 71,63 . Hal ini mengindikasikan, bahwa hanya sebagian dari anak usia 13 – 18 tahun yang sedang bersekolah pada jenjang SMP dan SMA dan kemungkinan sisanya sedang bersekolah pada jenjang pendidikan yang lebih tinggi atau lebih rendah dan bisa juga tidak bersekolah lagi.

D. Angka Partisipasi Murni

Angka Partisipasi Murni APM adalah perbandingan penduduk usia antara 7 hingga 18 tahun yang terdaftar sekolah pada tingkat pendidikan SDSLTPSLTA dibagi dengan jumlah penduduk berusia 7 hingga 18 tahun. Angka Partisipasi Murni APM adalah persentase siswa dengan usia yang berkaitan dengan jenjang pendidikannya dari jumlah penduduk di usia yang sama. APM di suatu jenjang pendidikan didapat dengan membagi jumlah siswa atau penduduk usia sekolah yang sedang bersekolah dengan jumlah penduduk kelompok usia yang berkaitan dengan jenjang sekolah tersebut. Hasil analisis angka partisipasi murni, disajikan pada tabel berikut. RKPD Kabupaten Aceh Tamiang 2017 II - 29 Tabel 2.13 Perkembangan Angka Partisipasi Murni APM Tahun 2012 – 2014 Tahun Uraian Laki- laki Perempuan Total 2012 APM SD 95,40 96,69 96,04 APM SMPMTs 73,87 80,92 77,19 APM SMASMKMA 54,83 52,87 53,89 2013 APM SD 95,95 93,62 94,80 APM SMPMTs 81,87 70,05 75,90 APM SMASMKMA 57,57 56,98 57,31 2014 APM SD 97,24 94,60 96,00 APM SMPMTs 80,26 75,19 77,61 APM SMASMKMA 63,69 59,33 61,67 Sumber : Badan Pusat Statistik Kabupaten Aceh Tamiang, 2015. Tabel diatas menggambarkan bahwa Angka Partisipasi Murni APM di Kabupaten Aceh Tamiang mengalami fluktuasi, untuk jenjang pendidikan SD dan SMP. Sedangkan APM pada jenjang pendidikan SMA cenderung meningkat, dari 53,8 di tahun 2012 meningkat menjadi 61,67 pada tahun 2014. Dan selisih antara APK dengan APM jenjang pendidikan SMA pada tahun 2014 adalah 9,96 . Ini berarti bahwa 61,67 penduduk usia 16 – 18 tahun duduk di bangku SMA dan 9,96 masih duduk di bangku SMP atau sudah melanjutkan ke Perguruan Tinggi.

E. Angka Pendidikan yang Ditamatkan

Angka Pendidikan yang Ditamatkan APT merupakan persentase jumlah penduduk, baik yang masih sekolah ataupun tidak sekolah lagi, menurut pendidikan tertinggi yang telah ditamatkan. Menurut pendidikan akhir yang ditamatkan, sampai dengan tahun 2014, penduduk Kabupaten Aceh Tamiang yang berhasil menamatkan pendidikan dari jenjang SD sampai dengan SLTA sebesar 73,21 , sedangkan yang menamatkan pendidikan dari jenjang Diploma sampai Sarjana sebesar 5,11 dan sisanya sebesar 21,68 belumtidak tamat RKPD Kabupaten Aceh Tamiang 2017 II - 30 SD. Lebih rinci jumlah penduduk menurut pendidikan akhir yang ditamatkan pada tahun 2014 disajikan pada tabel berikut. Tabel 2.14 Jumlah Penduduk Menurut Pendidikan Tahun 2012 – 2014 NO Pendidikan Akhir 2012 2013 2014 Jumlah Penduduk Jumlah Penduduk Jumlah Penduduk 1 Belum Sekolah Tidak Tamat SD 98.126 34,28 92.045 34,81 113.742 21,68 2 Tamat SD 80.687 28,19 65.814 24,89 78.266 30,28 3 SLTP 45.374 15,85 49.473 18,71 44.282 17,96 4 SLTA 51.283 17,92 49.023 18,54 51.489 24,97 5 D-IID-III 5.066 1,77 3.225 1,22 5.117 1,99 6 D-IVS-1 5.549 1,94 4.840 1,83 6.262 3,07 7 S-2S-3 141 0,05 157 0,05 JUMLAH 286.226 100,00 264.420 100,00 299.315 100,00 Sumber : Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Aceh Tamiang, 2015.

II. Kesehatan

Status kesehatan masyarakat Kabupaten Aceh Tamiang dapat digambarkan melalui beberapa indikator yaitu Angka Kematian, Angka Harapan Hidup, Status Gizi dan Angka Kesakitan.

A. Angka Kematian 1. Angka Kelangsungan Hidup Bayi AKHB,