Kejujuran Kedisiplinan Peningkatan Proses Pembelajaran Menulis Paragraf Argumentasi

199

4.2.3.3 Kejujuran

Pada siklus I, masih terdapat beberapa siswa yang belum bersikap jujur. Mereka masih berbuat curang dengan menyontek pekerjaan teman mereka. Kejujuran siswa pada siklus II mengalami peningkatan. Siswa yang berbuat curang sudah berkurang pada siklus II. Sebagian besar siswa sudah mengerjakan tugas dari guru, yaitu menulis paragraf argumentasi secara individu. a b Gambar 21. Perbandingan Aktivitas Siswa Melakukan BBM Gambar 21 menunjukkan aktivitas melakukan BBM. Salah satu kegiatan BBM adalah menulis. Pada gambar 21a menunjukkan aktivitas siswa menulis paragraf argumentasi pada siklus I. Gambar 21a menjelaskan bahwa masih terdapat siswa yang menyontek pekerjaan teman mereka. Mereka tidak percaya dengan hasil pekerjaan mereka sendiri. Pada gambar 21b menunjukkan aktivitas siswa menulis paragraf argumentasi pada siklus II. Gambar 21b menunjukkan bahwa siswa sudah 200 bersikap jujur dengan menulis paragraf argumentasi secara individu. Mereka nampak serius mengerjakan tugas dari guru dengan tidak mengganggu teman mereka.

4.2.3.4 Kedisiplinan

Kedisiplinan merupakan salah satu ciri siswa yang berkarakter. Pada siklus I, masih terdapat siswa yang datang terlambat dan mengumpulkan tugas tidak tepat waktu. Selain itu, juga terdapat siswa yang menaikkan celananya sampai ke lutut pada saat pembelajaran berlangsung. Pada siklus II, kedisiplinan siswa mengalami peningkatan. Siswa yang biasanya berangkat terlambat mulai datang tepat waktu. Mereka juga mengikuti pembelajaran dengan baik. Hal ini ditunjukkan dengan mereka duduk rapi dan mendengarkan penjelasan guru dengan sungguh-sungguh. Selain itu, sebagian besar siswa juga sudah mengumpulkan tugas yang diberikan oleh guru tepat waktu. Kedisiplinan siswa dapat terlihat pada saat guru melakukan apersepsi. a b Gambar 22. Perbandingan Aktivitas Guru Melakukan Apersepsi pada Siklus I dan II 201 Gambar 22 merupakan aktivitas guru memberikan apersepsi. Pada gambar 22a menunjukkan aktivitas guru memberikan apersepsi pada siklus I. Gambar 22a menunjukkan masih terdapat siswa yang kurang bersikap disiplin dengan menyangga kepalanya pada saat guru memberi apersepsi. Pada gambar 22b menunjukkan aktivitas guru melakukan apersepsi pada siklus II. Gambar 22b menunjukkan bahwa siswa sudah disiplin dan siap mengikuti pembelajaran. Mereka duduk rapi dan mendengarkan penjelasan guru dengan baik.

4.2.3.5 Berbagi

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF ARGUMENTASI DENGAN TEKNIK THINK TALK WRITE (TTW) MELALUI MEDIA FOTO BERBASIS LINGKUNGAN SEKOLAH PADA SISWA KELAS X 3 SMA KESATRIAN 2 SEMARANG

2 10 195

Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Argumentasi melalui Model Pembelajaran Inkuiri Jurisprudensial pada Siswa Kelas X5 SMA Negeri 1 Subah, Kabupaten Batang

0 2 193

Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf deskripsi melalui Model Group Investigation Berbantuan Media Kartu Kunci pada Siswa Kelas XB SMA N 2 Blora

0 8 198

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERPEN Peningkatan Keterampilan Menulis Cerpen Dengan Media Gambar Berseri Pada Siswa Kelas X-1 SMA Negeri 2 Karanganyar.

0 2 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MEDIA FOTO IDOLA PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Melalui Media Foto Idola Pada Siswa Kelas VII.8 SMP Negeri 2 Masaran.

0 3 16

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MEDIA FOTO IDOLA PADA SISWA Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Melalui Media Foto Idola Pada Siswa Kelas VII.8 SMP Negeri 2 Masaran.

0 4 17

Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Argumentasi dengan Model Kooperatif Terpadu Membaca dan Menulis melalui Media Berita Foto pada Siswa Kelas X-4 SMA PGRI 01 Kendal.

0 0 3

Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Argumentasi melalui Penerapan Teknik Tutorial dengan Media Film Pendek pada Siswa Kelas X.1 SMA Negeri 1 Majenang, Kabupaten Cilacap.

0 0 3

Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi Bebas dengan Pendekatan Menulis Bebas Menggunakan Media Lagu pada Siswa Kelas VIIIA SMP Negeri 2 Welahan Jepara.

0 0 2

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF ARGUMENTATIF MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH SISWA KELAS X

0 0 13