54
C. Subyek Penelitian
Penentuan subyek penelitian dilaksanakan dengan teknik pengambilan sampel secara bertujuan purposive sampling. Menurut Sugiyono 2010 :
300 purposive sampling adalah teknik pengambilan sampel sumber data dengan pertimbangan tertentu. Peneliti menentukan secara mandiri subyek
penelitian yang akan digunakan untuk mencari informasi yang terkait dengan penelitian. Pemilihan subyek penelitian ini dipilih berdasarkan keterlibatan
subyek pada pengelolaan program yang di LK3 Sekarsari sehingga mampu memberikan informasi dan berbagai data yang valid dan dapat diakui
kebenarannya. Sumber data dalam penelitian ini terdapat dua informan, yaitu sumber informasi key informan dan informan pendukung. Sumber informasi
key informan dalam penelitian ini adalah pengurus LK3 Sekarsari, sedangkan informan pendukung dalam penelitian ini adalah tim professional
yang terdiri atas tim hukum dan pekerja sosial serta klien LK3 Sekarsari.
Dalam penelitian ini peneliti membuat beberapa kriteria yang harus dipenuhi oleh pengurus agar dapat menjadi informan yang dapat memberikan
informasi secara rinci dan valid. Beberapa kriteria dalam penentuan pengurus sebagai yaitu sebagai berikut:
1. Merupakan pengurus yang aktif
2. Turut berpartisipasi dalam pengelolaan program di LK3 Sekarsari
3. Terlibat dalam kepengurusan minimal 3 tahun terakhir
4. Latar belakang minimal SMA
Penentuan pengurus sebagai informan secara rinci dapat dilihat dalam tabel 3:
55
Tabel 3. Sumber Data Penelitian key informan
No Nama Status
Jabatan Partisipasi
Dalam Pengelolaan
Keterlibatan Dalam
Kepengurusan Pendidikan
Terakhir Memenuhi
Kriteria 1.
MI Aktif
Pemilik Berpartisipasi
12 tahun Sejak 2004
S1 Memenuhi
2. SP
Aktif Pembantu
Umum Berpartisipasi
12 tahun Sejak 2004
S1 Memenuhi
Dalam pemilihan tim professional sebagai informan pendukung juga menggunakan teknik purposive sampling y
aitu memilih informan dengan
m
empertimbangkan kriteria tertentu. Beberapa kriteria tim professional yang harus dipenuhi yaitu sebagai berikut:
1. Merupakan tim profesional yang aktif
2. Turut berpartisipasi dalam pengelolaan program di LK3 Sekarsari
3. Terlibat dalam penanganan kasus klien minimal 1 tahun terakhir.
4. Latar belakang minimal S1
Penentuan tim profesional sebagai informan secara rinci fapat dilihat dalam tabel 4:
Tabel 4. Sumber Data Penelitian informan
No Nama Status
Jabatan Partisipasi
Dalam Pengelolaan
Keterlibatan Dalam
Kepengurusan Pendidikan
Terakhir Memenuhi
Kriteria 1.
A Aktif
Pekerja Sosial
Berpartisipasi 2 tahun
S1 Ilmu Kesejahteran
Sosial Memenuhi
2. T
Aktif Tim
Hukum Berpartisipasi
1,5 tahun S1 Hukum
Memenuhi 3.
P Aktif
Tim Hukum
Berpartisipasi 3 tahun
S1 Hukum Memenuhi
Selain itu informan dalam penelitian ini adalah klien LK3 Sekarsari yang bertindak sebagai pengguna program layanan. Pemilihan klien LK3 Sekarsari
56 sebagai informan menggunakan teknik purposive sampling. Beberapa kriteria
klien LK3 Sekarsari yang harus dipenuhi yaitu sebagai berikut: 1.
Merupakan klien yang masih melakukan pelayanan konsultasi. 2.
Mempunyai kondisi kesehatan yang baik 3.
Mampu berkomunikasi dengan baik Penentuan tim profesional sebagai informan secara rinci fapat dilihat dalam
tabel 5:
Tabel 5. Sumber Data Penelitian informan
No. Nama Umur Pekerjaan
Penanganan Kasus
Kondisi Kesehatan
Kemampuan Berkomunikasi
Memenuhi Kriteria
1. R
33 Ibu
Rumah Tangga
Perceraian Sudah
masuk Pengadilan
Agama Sehat
Mampu Memenuhi
2. An
29 Pegawai
Kontrak Perceraian
Mediasi Sehat
Mampu Memenuhi
D. Teknik Pengumpulan Data