Ibu Catur Rismiati dan Ibu Eny Winarti yang telah membantu hingga

iv MOTTO DAN HALAMAN PERSEMBAHAN Motto “Yang Terus Menerus Kita Kerjakan Akan Menjadi Semakin Mudah—Bukan Karena Secara Alamiah Hal Itu Berubah, Tetapi Karena Kemampuan Untuk Melakukannya Telah Meningkat” —Ralph Waldo Emerson— “Semua Yang Terjadi Padaku Adalah Sebuah Pesan Yang Allah SWT Ingin Sampaikan, Aku Hanya Perlu Membacanya” Karya ilmiah Sederhana ini peneliti persembahkan kepada: 1. Allah SWT atas semua anugerah, kesempatan, dan segalanya yang telah Ia berikan; 2. Ibuku Sumiyati dan Ayahku Priyo Sejati tercinta kalianlah api semangat ku; 3. Kakakku Megawati Setyaningrum dengan pesan-pesannya; 4. Adikku Kurnia Destri Fajarriyanti yang selalu mengingatkanku;

5. Ibu Catur Rismiati dan Ibu Eny Winarti yang telah membantu hingga

terciptanya skripsi ini; 6. Sahabatku yang selalu ada di sisiku. v PERNYATAAN KEASLIAN KARYA Saya menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi yang saya tulis ini tidak memuat karya atau bagian karya orang lain kecuali yang telah disebutkan dalam kutipan dan daftar pustaka, sebagaimana layaknya karya ilmiah. Yogyakarta, 1 Juli 2013 Penulis Primandani Kartika Dewi NIM: 091134044 vi LEMBAR PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS Yang bertanda tangan di bawah ini, saya mahasiswa Universitas Sanata Dharma nama : Primandani Kartika Dewi NIM : 091134044 Demi pengembangan ilmu pengetahuan, saya memberikan kepada perpustakaan Universitas Sanata Dharma karya ilmiah saya yang berjudul: PENINGKATAN PERHATIAN DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VB SD NEGERI DENGGUNG PADA MATA PELAJARAN IPS MENGGUNAKAN MEDIA BAGAN Dengan demikian saya memberikan kepada perpustakaan Univesitas Sanata Dharma hak untuk menyimpan, mengalihkan, dalam bentuk media lain, mengelola dalam bentuk pengkajian data, mendistribusikan secara terbatas, dan mempublikasikan di internet atau media lain untuk kepentingan akademis tanpa perlu meminta izin dari saya maupun memberikan royalty kepada saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya. Dibuat di Yogyakarta Pada tanggal 1 Juli 2013 Yang menyatakan, Primandani Kartika Dewi vii ABSTRAK PENINGKATAN PERHATIAN DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VB SD NEGERI DENGGUNG PADA MATA PELAJARAN IPS MENGGUNAKAN MEDIA BAGAN Primandani Kartika Dewi Universitas Sanata Dharma 2013 Setelah melakukan penelitian awal dengan menyebarkan kuesioner dan mempelajari dokumen terkait dengan siswa kelas VB SD Denggung, peneliti mengidentifikasi bahwa ada masalah perhatian dan prestasi belajar siswa. Masalah tersebut merupakan alasan untuk melakukan penelitian. Rumusan masalah pada penelitian ini adalah bagaimana penggunaan media bagan dalam upaya meningkatkan perhatian dan prestasi belajar siswa kelas VB SD Negeri Denggung pada mata pelajaran IPS. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Subjek penelitian adalah siswa kelas VB SD Negeri Denggung tahun ajaran 20122013. Objek penelitian ini adalah perhatian dan prestasi belajar siswa. Instrumen yang digunakan untuk mengukur perhatian pada penelitian ini adalah kuesioner dan lembar pengamatan. Instrumen yang digunakan untuk mengukur prestasi belajar adalah soal pilihan ganda dan rubrik pengamatan. Penelitian dilaksanakan dalam 2 siklus. Media bagan digunakan sebagai media untuk meningkatkan perhatian siswa melalui pelibatan siswa dalam pembuatannya. Setelah penggunaan media bagan, terjadi kenaikan jumlah siswa yang tertarik pada suatu objek dari kondisi awal 67.57 menjadi 83.78 dari jumlah total siswa 37; kenaikan jumlah siswa yang mengarahkan reseptor sensori yang sesuai ke arah objek dari 55.56 siswa menjadi 70.91 dari total siswa 36; dan kenaikan jumlah siswa yang memusatkan pikiran pada objek dari 56.76 menjadi 83.78 dari total siswa 37. Untuk meningkatkan prestasi belajar siswa, siswa dilibatkan dalam membuat materi dalam bentuk bagan. Setelah menggunakan media bagan yang sudah dibuat siswa, ada kenaikan rata-rata kelas siswa sebesar 67.52 menjadi 78.33. Jumlah siswa yang mencapai KKM juga meningkat dari kondisi awalnya 52.71 menjadi 70.27 dari total siswa 37. Kata kunci: Perhatian, Prestasi Belajar, Bagan, IPS viii ABSTRACT IMPROVING STUDENTS’ ATTENTION AND LEARNING ACHIEVEMENT IN SOCIAL SCIENCES FOR GRADE V STUDENTS VB OF SD NEGERI DENGGUNG USING CHART AS A LEARNING MEDIA Primandani Kartika Dewi Sanata Dharma University 2013 After conducting preliminary studies by distributing questionnaires and studying documents related with grade V students of SD Denggung, the researcher indicated that the students were struggling for their attention and learning achievement. These challenges became the rationale for doing this research. The research formulation for this study was: how to use chart as a learning media to improve the attention and learning achievement of grade V students of SD Denggung. This study was a classroom action research. The subject of the research was grade V students of SD Negeri Denggung in the academic year of 20122013. The object of this research was students’ attention and students’ learning achievement. The research instruments used were questionnaires and observation checklists. The research instruments used to measure the students’ learning achievement were multiple choice tests and observation rubrics. This classroom action research was conducted in two cycles. Charts were used as a learning media to increase students’ attention by means of involving the students in developing the media. After the charts were used as a learning media, the number of the students who were interested in objects increased from 67.57 to 83.78 of 37 students; the number of the students who responded to the objects increased from 55.56 to 70.91 of 36 students; and the number of the students who focused on the objects increased from 56.76 to 83.78 of 37 students. To increase students’ learning achievement, the students were involved in developing learning materials in the form of charts. After using the students’ charts, the grade average of the class increased from 67.52 to 78.33. The number of the students who could pass the benchmark also increased from 57.71 to 70.27 of 37 students. Keyword: attention, learning achievement, chart, IPS. ix KATA PENGANTAR Puji dan syukur peneliti ucapkan kepada Allah SWT atas semua anugrah serta kesempatan yang diberikan sehingga peneliti dapat menyelesaikan Skripsi yang berjudul ”Peningkatan Perhatian dan Prestasi Belajar Siswa Kelas VB SD Negeri Denggung pada Mata Pelajaran IPS Menggunakan Media Bagan”. Skripsi ini dibuat sebagai salah satu syarat kelulusan untuk memenuhi gelar Sarjana Pendidikan. Peneliti menyadari bahwa skripsi ini lahir dengan adanya dukungan dan bantuan dari berbagai pihak, oleh karena itu peneliti mengucapkan terimakasih kepada: 1. Rohandi, Ph.D., selaku dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sanata Dharma. 2. Gregorius Ari Nugrahanta, S.J., S.S., BST., M.A., selaku Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Sanata Dharma.

3. Catur Rismiati, S.Pd., MA., Ed.D., selaku Wakil Ketua Program Studi