G85  Siklus Perimeran Peluasan Lubang G86  Siklus Pengaluran

Direktorat Pembinaan SMK 2013 16 9

6.19 G85  Siklus Perimeran Peluasan Lubang

Siklus perimeran  G85 merupakan peluasan lubang tertutup, artinya gerak peluasan dimulai dari titik awal siklus menuju titik target P 1 , lalu mundur kembali secara otomatis ke titik awal peluasan, seperti diilustrasikan dalam Gambar 6.69. Gambar 6.69 Ilustrasi Peluasan lubang Perimeran  G85 Pola atau urutan gerakan perimeran adalah sebagai berikut: 1. Gerak maju dengan G01, kecepatan pemakanan terprogram, dan 2. Gerak mundur dengan G01 juga. Pemprograman: Z ... = nilai koordinat pada ZP 1 1100 mm, berlaku untuk absolut dan inkremental. F ... = kecepatan pemakanan mmmin atau mmput Direktorat Pembinaan SMK 2013 17 Pemprograman berdasarkan Gambar 6.69, metoda Absolut : N G M X I Z K F LKT H Keterangan ... 85 –1700 F50 Pemprograman berdasarkan Gambar 6.69, metoda Inkremental: N G M X I Z K F LKT H Keterangan ... 85 –2000 F50

6.20 G86  Siklus Pengaluran

Siklus pengaluran  G86 merupakan pembuatan alur dengan gerak tertutup, artinya gerak pengaluran dimulai dari titik awal siklus P menuju titik target P 1 , lalu mundur kembali secara otomatis ke titik awal P , seperti diilustrasikan dalam Gambar 6.70. Gambar 6.70 Ilustrasi Pengaluran  G86 Direktorat Pembinaan SMK 2013 17 1 Urutan gerakan perimeran adalah sebagai berikut, lihat Gambar 6.70: 1. Gerak maju dengan G01, pada sumbu X, 2. Gerak mundur dengan G00, pada sumbu X. 3. Gerak maju dengan G00, pada sumbu Z. 4. Gerak maju dengan G01, pada sumbu X 5. Gerak mundur dengan G00, pada sumbu X. 6. Gerak maju dengan G00, pada sumbu Z. 7. Gerak maju dengan G01, pada sumbu X 8. Gerak mundur dengan G00, pada sumbu X. 9. Gerak maju dengan G00, pada sumbu Z. Pemprograman: X,Z ... = nilai koordinat titik sudut pada P 1 1100 mm, berlaku untuk absolut dan inkremental. F ... = kecepatan pemakanan mmmin atau mmput H ... = Lebar pahat alur 1100 mm = 10 – 999. Jika H X  akan alaram A15 Pemprograman berdasarkan Gambar 6.70, metoda Absolut : N G M X I Z K F LKT H Keterangan ... 86 1600 –5500 F30 H400 Pemprograman berdasarkan Gambar 6.70, metoda Inkremental: N G M X I Z K F LKT H Keterangan ... 86 –300 –1000 F30 H400 Direktorat Pembinaan SMK 2013 17 2

6.21 G88  Siklus Pembubutan melintang