4.44 PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

Perhitungan tersebut dapat dilihat pada Tabel 5.13 berikut. Tabel 5.13. Rata-rata Skor Atribut No. 1 4.55 4.58 2 4 4.63 3 3.97 3.93 4 4.05 4.6 5 3.85 4.33 6 3.89 4.59 7 3.81 4.38 8 3.97 4.26 9 4.01 4.48 10 4.35 4.68 11 4 4.48 12 4.02 4.52 13 3.85 4.34 14 3.84 4.12 15 4.18 4.84 16 3.62 4.71 17 4.09 4.08 18 4 4.15 19 4.03 4.32 20 4.12 4.84 21 3.78 4.68 22 4.07 4.73 23 3.87 4.2 24 3.74 4.1 Total 95.7 106.6 Rata-rata

3.99 4.44

4. Langkah selanjutnya adalah menggambarkan diagram kartesius untuk seluruh atribut kualitas pelayanan. Adapun diagram kartesius tersebut dapat dilihat pada Gambar 5.1 berikut. Universitas Sumatera Utara 4.60 4.40 4.20 4.00 3.80 3.60 Kinerja 5.00 4.75 4.50 4.25 4.00 3.75 3.50 H ar ap an 24 23 22 21 20 19 18 17 16 15 14 13 12 11 10 9 8 7 6 5 4 3 2 1 A B C D Gambar 5.1. Diagram Kartesius Universitas Sumatera Utara Ket : 1. Lokasi bengkel 2. Ketanggapan pelayanan karyawan 3. Penampilan karyawan 4. Keramahan dan kesopanan karyawan 5. Kesediaan karyawan memberi bantuan 6. Ketanggapan menangani keluhan 7. Ketanggapan terhadap kebutuhan pelanggan 8. Ketanggapan menjawab pertanyaan 9. Kemampuan berkomunikasi 10. Kerapian dan kebersihan ruang tunggu 11. Pelayanan tambahan di ruang tunggu 12. Kemudahan informasi 13. Keadilan pelayanan 14. Perhatian yang tulus dan sepenuh hati 15. Keterampilan mekanik 16. Kelengkapan suku cadang 17. Layout bengkel 18. Keamanan 19. Kemampuan memahami kebutuhan pelanggan 20. Prosedur tidak berbelit-belit 21. Lama waktu servis 22. Ketepatan waktu sesuai janji 23. Kewajaran biaya 24. Garansi Berdasarkan diagram kartesius di atas, maka dapat disimpulkan bahwa : 1. Kuadran A Atribut yang terletak pada kuadran A adalah ketanggapan dalam menangani keluhan pelanggan, kelengkapan suku cadang, dan lama waktu servis. 2. Kuadran B Atribut yang terletak pada kuadran ini adalah lokasi bengkel, ketanggapan karyawan dalam memberikan pelayanan, keramahan dan kesopanan karyawan, kemampuan berkomunikasi, kerapian dan kebersihan ruang tunggu, pelayanan tambahan di ruang tunggu, kemudahan informasi, keterampilan mekanik, prosedur tidak berbelit-belit, serta ketepatan waktu sesuai janji. Universitas Sumatera Utara 3. Kuadran C Atribut yang terletak pada kuadran ini adalah penampilan karyawan, kesediaan karyawan memberikan bantuan, ketanggapan terhadap kebutuhan pelanggan, ketanggapan menjawab pertanyaan pelanggan, keadilan dalam pelayanan, perhatian yang tulus dan sepenuh hati, kewajaran dan kepastian biaya, serta pemberian garansi. 4. Kuadran D Atribut yang terdapat pada kuadran ini adalah layout bengkel, keamanan, dan kemampuan memahami kebutuhan pelanggan.

5.6. Perhitungan Gap Kesenjangan