Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Terakhir

44 Tabel 4.5 Distribusi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No. Jenis Kelamin Jumlah orang Persentase 1. Laki – laki 43 43,00 2. Perempuan 57 57,00 Total 100 100,00 Sumber : Data Primer yang diolah, 2016 Berdasarkan data pada tabel di atas menunjukkan bahwa sebagian besar responden dalam penelitian ini memiliki jenis kelamin perempuan yakni sebanyak 57 orang, sedangkan yang paling kecil yaitu berjenis kelamin laki –laki yakni sebanyak 43 orang.

2. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Berdasarkan hasil penelitian 100 responden Kanim Polonia Medan yang menjadi sampel penelitian, maka diperoleh data tentang usia responden yang dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.6 Distribusi Responden Berdasarkan Usia No. Usia tahun Jumlah orang Persentase 1. 17 – 23 55 55,00 2. 24 – 30 21 21,00 3. 31 – 36 10 10,00 4. 37 – 43 4 4,00 5. 44 – 56 8 8,00 6. 57 – 63 1 1,00 7. 64 1 1,00 Total 100 100,00 Sumber : Data primer yang diolah, 2016 Berdasarkan tabel di atas, menunjukkan bahwa sebagian besar responden dalam penelitian ini memiliki tingkatan usia antara 17 – 23 tahun yaitu sebanyak 55 orang sedangkan yang paling kecil pada tingkat usia 64 tahun dan 57 – 63 tahun yaitu Universitas Sumatera Utara 45 masing – masing sebanyak 1 orang. Selebihnya pada tingkat usia 24 – 30 tahun sebanyak 21 orang, tingkatan usia 31 – 36 tahun sebanyak 10 orang, tingkatan usia 44 – 56 tahun sebanyak 8 orang, dan tingkatan usia 37 – 43 tahun sebanyak 4 orang.

3. Karakteristik Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Terakhir

Berdasarkan hasil penelitian 100 responden BPPT Kota Medan yang menjadi sampel penelitian, maka diperoleh data berdasarkan pendidikan terakhir responden yang dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel 4.7 Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan Terakhir No. Tingkat Pendidikan Terakhir Jumlah orang Persentase 1. Tidak tamat SD 0,00 2. Tamat SD atau sederajat 0,00 3. Tamat SMP atau sederajat 3 3,00 4. Tamat SMA atau sederajat 40 40,00 5. D3 16 16,00 6. S1 37 37,00 7. S2 S3 4 4,00 Total 100 100,00 Sumber : Data primer yang diolah, 2016 Berdasarkan tabel di atas, menunjukkan bahwa sebagian besar responden dalam penelitian ini memiliki tingkat pendidikan terakhir tamat SMA atau sederajat yaitu sebanyak 40 orang sedangkan yang paling kecil pada tingkat pendidikan terakhir tamat SMP atau sederajat yaitu sebanyak 3 orang. Selebihnya pada tingkat pendidikan terakhir S1 sebanyak 37 orang, tingkat pendidikan akhir D3 sebanyak 16 orang, tingka pendidikan akhir S2S3 sebanyak 4 orang, sedangkan pada tingkat tidak tamat SD dan tamat SD atau sederajat hasilnya nihil atau nol 0. Universitas Sumatera Utara 46

4. Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan