Promosi Seks Aman Drs. Abdul. Jalil Amri Arma, M.Kes

c. Promosi Seks Aman

Promosi seks aman diukur dengan menyebarkan kuesioner sebanyak 6 pertanyaan dengan menggunakan skala likert. Pilihan-pilihan jawaban responden tentang pernyataan promosi penggunaan kondom dapat dilihat pada Tabel 4.9 berikut: Tabel 4.9 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Promosi Seks Aman di Wilayah Kerja Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh No Item Jawaban F Proporsi 1. Melakukan hubungan seks tidak boleh berganti-ganti pasangan 1. Sangat tidak setuju 2. Tidak setuju 3. Setuju 4. Sangat setuju 10 16 25 12 15,9 25,4 39,7 19,0 Jumlah 63 100,0 2. Pada Kondisi sudah ada gejala IMS, setiap kali berhubungan seks selalu menggunakan alat pelindung 1. Sangat tidak setuju 2. Tidak setuju 3. Setuju 4. Sangat setuju 10 16 24 13 15,9 25,4 38,1 20,6 Jumlah 63 100,0 3. Menjaga kebersihan alat genetalia sebelum dan sesudah melakukan hubungan seks 1. Sangat tidak setuju 2. Tidak setuju 3. Setuju 4. Sangat setuju 17 16 17 13 27,0 25,4 27,0 20,6 Jumlah 63 100,0 4. Melakukan hubungan seks hanya melalui organ genetalia 1. Sangat tidak setuju 2. Tidak setuju 3. Setuju 4. Sangat setuju 17 15 18 13 27,0 23,8 28,6 20,6 Jumlah 63 100,0 Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara Tabel 4.9 Lanjutan No Item Jawaban F Proporsi 5. Tidak melakukan seks anal dan oral 1. Sangat tidak setuju 2. Tidak setuju 3. Setuju 4. Sangat setuju 16 16 18 13 25,4 25,4 28,6 20,6 Jumlah 63 100,0 6. Hubungan seks dengan kondom dapat mencegah penyakit infeksi menular seksual 1. Sangat tidak setuju 2. Tidak setuju 3. Setuju 4. Sangat setuju 17 13 19 14 27,0 20,6 30,2 22,2 Jumlah 63 100,0 Berdasarkan perhitungan jumlah skor yang didapat dari pernyataan responden pada pengukuran Promosi seks aman maka dikataorikan menjadi 2 katagori yaitu promosi seks aman baik dan promosi seks aman kurang baik. Pada penelitian ini didapat hasil mayoritas promosi seks aman di wilayah kerja Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh adalah katagori promosi seks aman baik yaitu sebanyak 32 orang 50,8 . Hal ini dapat dilihat pada tabel 4.10 berikut ini: Tabel 4.10 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Kategori Promosi Seks Aman di Wilayah Kerja Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh No Promosi Seks Aman Frekuensi Proporsi 1 2 Promosi baik Promosi kurang baik 32 31 50,8 49,2 Jumlah 63 100,0 Universitas Sumatera Utara

d. Pemeriksaan dan Pengobatan

Dokumen yang terkait

Pengetahuan dan Sikap Remaja Tentang Infeksi Menular Seksual Di SMA Negeri 7 Medan

10 83 63

Pengetahuan Pasangan Suami Istri Tentang Penyakit Menular Seksual (PMS) Di Lingkungan IV Kelurahan Denai Kecamatan Medan Denai Tahun 2008

0 35 42

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PENGGUNAAN KONDOM PADA WANITA PEKERJA SEKSUAL (WPS) UNTUK PENCEGAHAN INFEKSI MENULAR SEKSUAL (IMS) DI KLINIK MENTARI PUSKESMAS PANJANG BANDAR LAMPUNG

3 19 73

Efektifitas Pelayanan Klinik Infeksi Menular Seksual Terhadap Upaya Pencegahan Dan Penanggulangan IMS Pada Wanita Usia Subur Beresiko Di Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh Tahun 2013

0 0 2

Efektifitas Pelayanan Klinik Infeksi Menular Seksual Terhadap Upaya Pencegahan Dan Penanggulangan IMS Pada Wanita Usia Subur Beresiko Di Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh Tahun 2013

0 0 8

Efektifitas Pelayanan Klinik Infeksi Menular Seksual Terhadap Upaya Pencegahan Dan Penanggulangan IMS Pada Wanita Usia Subur Beresiko Di Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh Tahun 2013

0 1 37

Efektifitas Pelayanan Klinik Infeksi Menular Seksual Terhadap Upaya Pencegahan Dan Penanggulangan IMS Pada Wanita Usia Subur Beresiko Di Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh Tahun 2013

0 2 3

Hubungan Pelayanan Klinik Infeksi Menular Seksual dengan Upaya Pencegahan dan Penanggulangan IMS pada Wanita Usia Subur Beresiko di Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh Tahun 2013

0 0 9

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pelayanan - Hubungan Pelayanan Klinik Infeksi Menular Seksual dengan Upaya Pencegahan dan Penanggulangan IMS pada Wanita Usia Subur Beresiko di Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh Tahun 2013

0 0 21

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Hubungan Pelayanan Klinik Infeksi Menular Seksual dengan Upaya Pencegahan dan Penanggulangan IMS pada Wanita Usia Subur Beresiko di Puskesmas Kuta Alam Banda Aceh Tahun 2013

0 0 10