Pertanyaan Penelitian KAJIAN TEORI

49 2. Observasi Dalam penelitian ini peneliti melakuakan observasi terhadap lokasi penelitian yaitu di Madrasah Aliyah Ali Maksum Pondok Pesantren Krapyak Yogyakarta. Selain itu peneliti juga mengobservasi kegiatan belajar mengajar dan keseharian madrasah guna mengetahui bagaimana kegiatan pembelajaran dalam hal upaya peningkatan mutu madrasah. Observasi terhadap keseharian dan budaya madrasah dilaksanakan guna mengetahui bagaiman kultur pondok pesantren itu sendiri dalam pengaruhnya terhadap kebijakan peningkatan mutu Madrasah Aliyah Ali Maksum Pondok Pesantren Krapyak Yogyakarta. Peneliti menggunakan lembar oservasi dalam melaksanakn observasi penelitian yang berisi poin- poin sasaran yang akan diteliti. 3. Dokumentasi Pada penelitian ini dokumen-dokumen yang dikaji berupa dokumen eksternal berisi bahan-bahan informasi yang dihasilkan oleh suatu lembaga sosial, misalnya majalah, bulletin, pernyataan, dan berita yang disiarkan kepada media massa. Dokumen eksternal dapat dimanfaatkan untuk menelaah konteks sosial, kepemimpinan, dan lain-lain. Kajian dokumentasi dalam penelitian ini digunakan untuk memperoleh data yang berhubungan dengan masalah penelitian dan data tentang hal-hal yang berkaitan dengan gambaran umum Madrasah Aliyah Ali Maksum Pondok Pesantren Krapyak Yogyakarta. 50

E. Instrumen Penelitian

Alat atau instrument dalam penelitian ini sesuai dengan fokus penelitian yaitu peneliti sendiri yang akan dibantu dengan menggunakan pedoman observasi, wawancara, dokumentasi. Instrumen tersebut disusun berdasarkan fokus penelitian yakni, kebijakan peningkatan mutu Madrasah Aliyah Ali Maksum Krapyak Yogyakarta. 1. Pedoman Wawancara Pedoman wawancara akan digunakan sebagai pedoman dalam pengumpulan data yang akan berupa beberapa pertanyaan yang telah disiapkan peneliti yang kemudian akan dijawab oleh responden sesuai dengan kenyataan yang akan digunakan sebagai bahan analisis dan informasi. 2. Pedoman Observasi Pedoman observasi berisi tentang pedoman bagi peneliti yang dibutuhkan saat melakukan pengamatan mengenai letak tempat, kondisi wilayah, aktivitas, sarana dan prasarana, maupun kultur di lokasi penelitian yang dianggap berguna dalam penelitian dengan menggunakan informasi yang berupa catatan maupun daftar yang obyektif. Kajian utama dalam observasi penelitian ini mengaju pada kebijakan peningkatan mutu Madrasah Aliyah Ali Maksum berbasisi kultur Pondok Pesantren Krapyak Yogyakarta.

Dokumen yang terkait

MANAJEMEN PENINGKATAN MUTU PENDIDIKAN BERBASIS MADRASAH DI MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 KOTA BIMA

1 9 32

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ORIENTASI KARIR PARA SANTRI REMAJA DI PONDOK PESANTREN ALI MAKSUM YOGYAKARTA.

2 4 122

KEEFEKTIFAN TEKNIK SCAFFOLDING DALAM PEMBELAJARAN MENULIS CERPEN SISWA KELAS X MA ALI MAKSUM KRAPYAK BANTUL YOGYAKARTA.

0 2 213

View of PENGARUH PEMBERIAN PENYULUHAN KESEHATAN TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG ANEMIA PADA SISWI DI MADRASAH ALIYAH PONPES ALI MAKSUM KRAPYAK BANTUL YOGYAKARTA TAHUN 2010

0 0 7

View of PENGARUH PEMBERIAN PENYULUHAN KESEHATAN TERHADAP PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG ANEMIA PADA SISWI DI MADRASAH ALIYAH PONPES ALI MAKSUM KRAPYAK BANTUL YOGYAKARTA

0 0 9

MANAJEMEN PENDIDIKAN MADRASAH ALIYAH BERBASIS PONDOK PESANTREN (Studi Di Madrasah Aliyah Yajri Payaman Secang Magelang Tahun Ajaran 2006/2007) - Test Repository

0 3 165

PROFIL MADRASAH ALIYAH BERBASIS MANAJEMEN PESANTREN (STUDI KASUS PADA MA PONDOK PABELAN MAGELANG)

0 0 101

Peran KH. Ali Maksum dalam Pembaharuan Pendidikan di Madrasah Aliyah Pondok Pesantren Krapyak Yogyakarta (Studi di MA Ali Maksum Krapyak Yogyakarta). - Test Repository

0 1 135

HUBUNGAN TINGKAT HARGA DIRI DENGAN PERILAKU KONSUMTIF REMAJA PUTRI KELAS XI DI MADRASAH ALIYAH ALI MAKSUM PONPES KRAPYAK YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - HUBUNGAN TINGKAT HARGA DIRI DENGAN PERILAKU KONSUMTIF REMAJA PUTRI KELAS XI DI MADRASAH ALIYAH ALI MAKSU

0 0 15

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT RELIGIUSITAS DENGAN KONSEP DIRI PADA REMAJA KELAS X DI MADRASAH ALIYAH ALI MAKSUM PONDOK PESANTREN KRAPYAK YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan antara Tingkat Religiusitas dengan Konsep Diri pada Remaja Kelas X di Madrasah Aliyah

0 1 19