Fase desain design Fase pengembangan development

M-180 2 : berarti “tidak baik” 3 : berarti “baik” 4 : berarti “sangat baik” Dari hasil di atas dapat dilihat bahwa ketiga validator memberikan penilaian 3 ke atas, yang berarti komponen-komponen dalam RPP mendapatkan penilaian baik dan sangat baik. Sehingga dapat disimpulkan bahwa RPP yang dikembangkan dapat digunakan dengan sedikit revisi. Hasil Validasi Bahan Ajar Microteaching Hasil penilaian oleh tiga dosen program studi pendidikan matematika IKIP PGRI Madiun terhadap Bahan Ajar mahasiswa yang telah dikembangkan peneliti adalah sebagai berikut. Tabel 3. Hasil Validasi Bahan Ajar oleh Dosen No Aspek Penilaian Banyak Validator yang Memberi Nilai 1 2 3 4 Format 1 Kejelasan pembagian materi 2 1 2 Memiliki daya tarik 1 2 3 Sistem penomoran jelas 3 4 Kesesuaian antara teks dan ilustrasi 3 5 Pengaturan ruangtata letak 1 2 6 Jenis dan ukuran huruf sesuai 3 Bahasa 1 Kebenaran tata bahasa 3 2 Kesesuaian kalimat dengan taraf berpikir dan kemampuan mahasiswa 1 2 3 Kejelasan petunjuk dan arahan 1 2 4 Kesederhanaan struktur kalimat 2 1 5 Mendorong minat baca 3 6 Kalimat tidak mengandung arti ganda 1 2 7 Sifat komunikatif bahasa yang digunakan 3 Ilustrasi 1 Dukungan ilustrasi untuk memperjelas konsep 1 2 2 Memberi rangsangan secara visual 3 3 Memiliki tampilan yang jelas 3 4 Mudah dipahami 2 1 Isi 1 Kebenaran isi materi 2 1 2 Merupakan materi yang esensial 3 3 Dikelompokkan dalam bagian-bagian yang logis 1 2 Fakultas MIPA, Universitas Negeri Yogyakarta, 2 Juni 2012 M-181 5 Kesesuaian dengan pembelajaran metode per lesson 1 2 6 Kesesuaian tugas dengan urutan materi 2 1 7 Peranannya untuk mendorong mahasiswa dalam mamahami konsepprosedur 2 2 8 Kelayakan sebagai bahan ajar 3 Keterangan: 1 : berarti “sangat tidak baik” 2 : berarti “tidak baik” 3 : berarti “baik” 4 : berarti “sangat baik” Dari tabel 3. di atas terlihat bahwa ketiga validator memberikan penilaian 3 ke atas. Ini berarti komponen-komponen dalam Bahan Ajar mendapatkan penilaian baik dan sangat baik. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Bahan Ajar dapat digunakan dengan sedikit revisi.

5. Fase implementasi implementation

Kegiatan yang dilakukan pada tahap implementasi ini adalah penerapan pembelajaran dengan metode peer lesson pada materi aplikasi integral dengan menggunakan perangkat pembelajaran yang telah dikembangkan. Pada tahap ini diperoleh data diantaranya: 1 Kompetensi pedagogik mahasiswa, 2 Kompetensi mahasiswa dalam pembuatan RPP berkarakter, 3 Aktititas mahasiswa, 4 Pengelolaan pembelajaran oleh dosen, 5 Ketercapaian tujuan pembelajaran, yang akan diuraikan sebagai berikut. Kompetensi Pedagogik Mahasiswa Berdasarkan peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007 Tanggal 4 Mei 2007 tentang standar kualifikasi akademik dan kompetensi guru, terdapat beberapa kompetensi yang harus dimiliki oleh seorang guru salah satunya adalah kompetensi pedagogik. Berikut diuraikan kompetensi pedagogik mahasiswa selama 3 pertemuan melalui pembelajaran dengan metode peer lesson pada mata kuliah Microteaching. Tabel 4. Kompetensi Pedagogik Mahasiswa No. Kompetensi Pedagogik Penilaian kelompok 1 Penilaian kelompok 2 Penilaian kelompok 3 Penilaian kelompok 4 B C K B C K B C K B C K 1. Menguasai karakteristik peserta didik dari aspek fisik, moral, spiritual, sosial, kultural, emosional, dan intelektual. 1.1 2 1 1 2 1 2 2 1 1.2 1 2 1 3 2 1 1 2 1.3 1 2 2 1 2 1 3 1.4 1 2 2 1 3 3 2. Menguasai teori belajar dan prinsip- prinsip pembelajaran yang mendidik. 2.1 1 1 1 1 2 3 2 1 2.2 2 1 1 2 3 2 1 3. Mengembangkan kurikulum yang terkait dengan mata pelajaran yang 3.1 2 1 1 2 1 2 2 1 3.2 1 2 2 1 1 2 1 2 3.3 2 1 1 2 1 2 1 2 3.4 1 1 1 1 1 1 3 1 2 M-182 diampu. 3.5 3 1 2 2 1 3 3.6 1 2 3 2 1 1 2 4. Menyelenggarakan pembelajaran yang mendidik. 4.1 1 2 1 2 3 3 4.2 2 1 2 1 1 2 1 2 4.3 1 1 2 3 1 2 4.4 1 2 2 1 2 3 4.5 2 1 1 2 1 1 1 1 4.6 1 1 1 2 1 1 1 2 4.7 3 1 1 1 2 1 2 5. Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk kepentingan pembelajaran. 5.1 1 2 2 1 2 1 1 2 6. Memfasilitasi pengembangan potensi peserta didik untuk mengaktualisasikan berbagai potensi yang dimiliki. 6.1 1 2 1 1 1 2 1 1 2 6.2 2 1 1 1 1 2 1 2 1 7. Berkomunikasi secara efektif, empatik, dan santun dengan peserta didik. 7.1 1 2 2 1 1 2 1 1 1 7.2 3 2 1 1 2 3 8. Menyelenggarakan penilaian dan evaluasi proses dan hasil belajar. 8.1 2 1 2 1 3 3 8.2 1 1 1 3 3 3 8.3 1 2 3 1 2 3 8.4 2 1 1 1 1 3 2 1 8.5 3 2 1 1 2 2 1 8.6 3 1 2 2 1 2 8.7 1 2 2 1 2 1 3 9. Memanfaatkan hasil penilaian dan evaluasi untuk 9.1 3 1 2 2 1 3 9.2 2 1 2 1 1 2 1 2 9.3 2 1 1 2 1 2 1 1 1 9.4 2 1 1 2 2 1 2 10. Melakukan tindakan reflektif 10.1 1 1 1 3 3 3 10.2 2 1 3 3 3 10.3 3 1 1 1 2 1 3 Jumlah Total 2 5 6 4 2 3 3 7 5 8 1 6 6 6 4 4 3 1 7 6 7 Skor 1.98 2.13 2.51 2.21 Keterangan: 1,00 – 1,99 = Kurang K 2,00 – 2,49 = Cukup C 2,50 – 3,00 = Baik B