Statistik Deskriptif Data Aktivitas Belajar Setelah Perlakuan Uji Normalitas Data Aktivitas Belajar Setelah Perlakuan Uji Homogenitas Data Aktivitas Belajar Setelah Perlakuan

dipengaruhi oleh hasil uji kesamaan dua varians homogen. Uji kesamaan dua rata-rata dapat dianalisis menggunakan program SPSS 20 uji independent sampel t-test dan One Way ANOVA dengan hipotesis seperti di atas, dengan kriteria hipotesis diterima jika sig. 2-tailed lebih dari 0,05, dan hipotesis tolak jika sig 2-tailed kurang dari 0,05.

3.7.1.2. Analisis Data Aktivitas Belajar Setelah Perlakuan Post Test

3.7.1.2.1. Statistik Deskriptif Data Aktivitas Belajar Setelah Perlakuan

Statistik deskriptif data aktivitas belajar setelah perlakuan yang digunakan dalam penelitian ini adalah mean, simpangan baku, minimum, maximum, dan range.

3.7.1.2.2. Uji Normalitas Data Aktivitas Belajar Setelah Perlakuan

Uji ini berfungsi untuk mengetahui apakah data aktivitas belajar setelah diberi perlakuan atau treatment yaitu dengan menggunakan model pembelajaran Team Assisted Individualization TAI dan dengan menggunakan model pembelajaran konvensional berdistribusi normal atau tidak. Dalam penelitian ini digunakan bantuan alat uji dengan bantuan software SPSS 20 dengan menggunakan uji One Sample Kolmogorov-Smirnov dengan taraf signifikansi 0,05. Data dinyatakan berdistribusi normal jika signifikansi lebih besar dari 0,05.

3.7.1.2.3. Uji Homogenitas Data Aktivitas Belajar Setelah Perlakuan

Uji homogenitas data aktivitas belajar setelah perlakuan digunakan untuk memperoleh asumsi bahwa sampel penelitian berangkat dari kondisi yang sama atau homogen. Uji ini digunakan untuk mengetahui apakah kelompok dengan model pembelajaran Team Assisted Individualization TAI dengan menggunakan model pembelajaran konvensional mempunyai varian yang sama. Untuk menguji homogenitas ini menggunakan program SPSS 20 dan dilakukan sebagai prasyarat dalam analisis Independent Sample t-test dan One Way ANOVA. Uji homogenitas data populasi menggunakan uji levene Statistic dengan alat bantu SPSS 20. 3.7.2. Analisis Data Hasil Belajar 3.7.2.1. Analisis Data Hasil Belajar Sebelum Perlakuan Pre-Test 3.7.2.1.1. Statistik Deskriptif Data Hasil Belajar Sebelum Perlakuan Analisis deskriptif data hasil belajar sebelum perlakuan yang digunakan dalam penelitian ini adalah mean, minimum, dan maximum.

3.7.2.1.2. Uji Normalitas Data Hasil Belajar Sebelum Perlakuan

Uji ini berfungsi untuk mengetahui apakah data hasil belajar keadaan awal sebelum diberi perlakuan atau treatment berdistribusi normal atau tidak. Data yang baik dan layak digunakan dalam penelitian adalah data yang memiliki distribusi normal. Sehingga dapat ditentukan statistik yang digunakan dalam mengolah data statistic parametric atau statistic non parametric. Dalam penelitian ini digunakan bantuan alat uji dengan bantuan software SPSS 20 dengan menggunakan uji One Sample Kolmogorov-Smirnov dengan taraf signifikansi 0,05. Data dinyatakan berdistribusi normal jika signifikansi lebih besar dari 0,05.

3.7.2.1.3. Uji Homogenitas Data Hasil Belajar Sebelum Perlakuan

Uji ini digunakan untuk mengetahui apakah data hasil belajar sebelum perlakuan pada kelas eksperimen dan kelas kontrol mempunyai varian yang

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe team assisted individuallization (tai) terhadap pemahaman konsep matematika siswa kelas v sdi ummul quro bekasi

0 10 221

Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI).

6 9 167

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI)

0 6 88

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM GAMES TOURNAMENT DAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION DENGAN MEMPERHATIKAN MINAT BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 BATANGHARI TAHUN PELAJARAN 2014/2015

0 10 84

STUDI PERBANDINGAN HASIL BELAJAR EKONOMI DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DAN TEAM GAME TOURNAMENT (TGT) PADA SISWA KELAS X IPS SMA NEGERI 13 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2014/2015

1 10 85

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI MTS NEGERI 2 SEMARANG

1 7 128

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA SMA NEGERI 1 PARANGINAN.

0 2 17

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR ILMU STATIKA DAN TEGANGAN SISWA KELAS X SMK NEGERI 2 KISARAN.

0 1 36

PENERAPAN KOLABORASI MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING DENGAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS X AK DI SMK 2 RAKSANA MEDAN TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014.

0 3 30

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Tai (Team Assisted Individualization) Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Matematika

0 2 16