SEGMENT INFORMATION arna annual report 2011

PT ARWANA CITRAMULIA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Pada tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 dan 1 Januari 201031 Desember 2009 dan untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT ARWANA CITRAMULIA Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2011 and 2010 and January 1, 2010December 31, 2009 and for the years ended December 31, 2011 and 2010 Expressed in Rupiah, Unless Otherwise Stated 91

36. PERNYATAAN STANDAR

AKUNTANSI KEUANGAN DAN INTERPRETASI lanjutan

36. STATEMENTS OF FINANCIAL ACCOUNTING STANDARDS

AND INTERPRETATIONS continued · PSAK 16 Revisi 2011, “Aset Tetap”, mengatur perlakuan akuntansi aset tetap, sehingga pengguna laporan keuangan dapat memahami informasi mengenai investasi entitas dalam aset tetap dan perubahan dalam investasi tersebut. Masalah utama dalam akuntansi aset tetap adalah pengakuan aset, penentuan jumlah tercatat, pembebanan penyusutan, dan rugi penurunan nilainya. · PSAK 18 Revisi 2010, “Akuntansi dan Pelaporan Program Manfaat Purnakarya”, mengatur akuntansi dan pelaporan program manfaat purnakarya untuk semua peserta sebagai suatu kelompok. Pernyataan ini melengkapi PSAK 24 Revisi 2010, “Imbalan Kerja”. · PSAK 16 Revised 2011, “Property, Plant and Equipment”, prescribes the accounting treatment for property, plant and equipment so that users of the financial statements can discern information about an entitys investment in its property, plant and equipment and the changes in such investment. The principal issues in accounting for property, plant and equipment are the recognition of the assets, the determination of their carrying amounts and the depreciation charges and impairment losses to be recognized in relation to them. · PSAK 18 Revised 2010, “Accounting and Reporting by Retirement Benefit Plans”, provides guidance on the accounting and reporting by plans to all participants as a group. This PSAK complements PSAK 24 Revised 2010, “Employee Benefits”. · PSAK 24 Revisi 2010, “Imbalan Kerja”, mengatur akuntansi dan pengungkapan imbalan kerja. · PSAK 24 Revised 2010, “Employee Benefits”, established the accounting and disclosures for employee benefits. · PSAK 46 Revisi 2010, “Akuntansi Pajak Penghasilan”, mengatur perlakuan akuntansi untuk pajak penghasilan dalam menghitung konsekuensi pajak kini dan masa depan untuk pemulihan penyelesaian jumlah tercatat aset liabilitas di masa depan yang diakui pada laporan posisi keuangan; serta transaksi-transaksi dan kejadian-kejadian lain pada periode kini yang diakui pada laporan keuangan. · PSAK 46 Revised 2010, “Accounting for Income Taxes”, prescribes the accounting treatment for income taxes to account for the current and future tax consequences of the future recovery settlement of the carrying amount of assets liabilities that are recognized in the statement of financial position; and transactions and other events of the current period that are recognized in the financial statements. · PSAK 50 Revisi 2010, “Instrumen Keuangan: Penyajian”, menetapkan prinsip penyajian instrumen keuangan sebagai liabilitas atau ekuitas dan saling hapus aset keuangan dan liabilitas keuangan. · PSAK 50 Revised 2010, “Financial Instruments: Presentation”, established the principles for presenting financial instruments as liabilities or equity and for offsetting financial assets and financial liabilities. · PSAK 60, “Instrumen Keuangan: Pengungkapan”, mensyaratkan pengungkapan dalam laporan keuangan yang memungkinkan para pengguna untuk mengevaluasi signifikansi instrumen keuangan atas posisi dan kinerja keuangan; dan jenis dan besarnya risiko yang timbul dari instrumen keuangan yang mana entitas terekspos selama periode dan pada akhir periode pelaporan, dan bagaimana entitas mengelola risiko-risiko tersebut. · PSAK 60, “Financial Instruments: Disclosures”, requires disclosures in financial statements that enable users to evaluate the significance of financial instruments for financial position and performance; and the nature and extent of risks arising from financial instruments to which the entity is exposed during the period and at the end of the reporting period, and how the entity manages those risks. PT ARWANA CITRAMULIA Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Pada tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 dan 1 Januari 201031 Desember 2009 dan untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT ARWANA CITRAMULIA Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2011 and 2010 and January 1, 2010December 31, 2009 and for the years ended December 31, 2011 and 2010 Expressed in Rupiah, Unless Otherwise Stated 92

36. PERNYATAAN STANDAR

AKUNTANSI KEUANGAN DAN INTERPRETASI lanjutan

36. STATEMENTS OF FINANCIAL ACCOUNTING STANDARDS

AND INTERPRETATIONS continued · ISAK 15, “PSAK 24 - Batas Aset Imbalan Pasti, Persyaratan Pendanaan Minimum dan Interaksinya”, memberikan pedoman bagaimana menilai pembatasan jumlah surplus dalam program imbalan pasti yang dapat diakui sebagai aset dalam PSAK 24 revisi 2010, “Imbalan Kerja”. · ISAK 15, “PSAK 24 - The Limit on a Defined Benefit Asset, Minimum Funding Requirements and their Interaction”, provides guidance on how to assess the limit on the amount of surplus in a defined scheme that can be recognized as an asset under PSAK 24 Revised 2010, ”Employee Benefits”. · ISAK 20, “Pajak penghasilan - Perubahan Dalam Status Pajak Entitas atau Para Pemegang Saham”, membahas bagaimana suatu entitas memperhitungkan konsekuensi pajak kini dan pajak tangguhan karena perubahan dalam status pajaknya atau pemegang sahamnya. · ISAK 20, “Income Taxes - Changes in the Tax Status of an Entity or its Shareholders”, prescribes how an entity should account for the current and deferred tax consequences of a change in its tax status or that of its shareholders. Grup sedang mengevaluasi dan belum menentukan dampak dari standar dan interpretasi tersebut terhadap laporan keuangan konsolidasinya. The Group is presently evaluating and has not yet determined the effects of these standards and interpretations on the consolidated financial statements.

37. REKLASIFIKASI AKUN

Berikut adalah akun-akun pada laporan posisi keuangan konsolidasian 31 Desember 2010 dan 1 Januari 201031 Desember 2009 yang direklasifikasi untuk memungkinkan daya banding akun-akun tersebut pada laporan keuangan konsolidasian 31 Desember 2011:

37. RECLASSIFICATION OF ACCOUNTS

Following are the accounts in the December 31, 2010 and January 1, 2010December 31, 2009 consolidated statements of financial position which have been reclassified to allow their comparison with the accounts in the December 31, 2011 consolidated financial statements: Dilaporkan sebelumnya Diklasifikasikan kembali Jumlah Alasan As previously reported As reclassified Amount Reason 31 Desember 2010 December 31, 2010 Hak minoritas Ekuitas - kepentingan nonpengendali 6.436.311.353 Reklasifikasi untuk menyesuaikan dengan persyaratan penyajian dalam PSAK 4 Revisi 2009 Minority Interest Stockholders’ equity – non-controlling interests 6,436,311,353 Reclassification to conform with the presentation requirement of PSAK 4 Revised 2009 1 Januari 2010 31 Desember 2009 January 1, 2010 December 31, 2009 Hak Minoritas Ekuitas - kepentingan nonpengendali 5.803.095.503 Reklasifikasi untuk menyesuaikan dengan persyaratan penyajian dalam PSAK 4 Revisi 2009 Minority Interest Stockholders’ equity – non-controlling interests 5,803,095,503 Reclassification to conform with the presentation requirement of PSAK 4 Revised 2009

38. PENYELESAIAN LAPORAN

KEUANGAN KONSOLIDASIAN

38. COMPLETION OF

THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Manajemen Grup bertanggung jawab atas penyusunan laporan keuangan konsolidasian yang telah diselesaikan dan diotorisasi untuk diterbitkan pada tanggal 5 Maret 2012. The Group’s management is responsible for the preparation of the accompanying consolidated financial statements that were completed and authorized to be issued on March 5, 2012. di