Analisa Lingkungan UPT Pelatihan dan Pengembangan Penyusunan Internal Factors Analysis Summary IFAS

Langkah I Analysis of Internal Environment - Organisasi dan Pengelolaan - Fasilitas dan Peralatan - Peran dan Kontribusi IKM - Evaluasi dan Pengendalian Langkah II Strengths Weaknesses : - Importance Vs Performance Langkah III IFAS Gambar 5. Model Langkah – Langkah Penyusunan IFAS

5.2.1 Analisa Kekuatan dan Kelemahan UPT Pelatihan dan Pengembangan Importance VS Performance

Analisis kekuatan dan kelemahan didasarkan pada analisis lingkungan internal UPT Pelatihan dan Pengembangan yang meliputi analisi organisasi dan pengelolaan, lisi fasilitas dan peralatan, analisis kebijakan dan regulasi serta analisis evaluasi dan pengendalian UPT Pelatihan dan Pengembangan. Berdasarkan hasil analisis lingkungan internal UPT Pelatihan dan Pengembangan, maka dihasilkan faktor-faktor kekuatan dan kelemahan yang dimiliki oleh UPT Pelatihan dan Pengembangan. Setelah identifikasi faktor-faktor kekuatan dan kelemahan UPT pelatihan dan Pengembangan dilakukan maka dapatlah disusun tabel IFAS Internal Factors Analysis Summary pada Tabel 16. Adapun secara lebih ringkas, matrik IFAS di atas dapat dirumuskan pada Tabel 16. Tabel 16. Rangkuman Matrik IFAS Internal Factors Analysis SummaryUPT Pelatihan dan Pengembangan Dinas Perindag Provinsi Riau NO. FAKTOR LINGKUNGAN INTERNAL 1 WEIGHT 2 RATING 3 WEIGHTED SCORE 4 KEKUATAN STRENGHT 1. Kualitas SDM UPT pelatihan dan pengembangan yang cukup baik 0,150 4 0,600 2. Perencanaan organisasi dan pengembangan SDM telah ada dan berjalan dengan baik 0,125 3 0,375 3. Perankontribusi UPT UPT pelatihan dan pengembanganbagi pengembangan IKM 0,100 2 0,200 4. Sistem Pelatihan dan perekrutan peserta telah berjalan dengan baik 0,100 2 0,200 KELEMAHAN WEAKNESSES 1. Pemasaran UPT pelatihan dan pengembangan belum optimal 0,100 4 0,400 2. Standarisasi kualifikasi tenaga non edukatif dan administrasi 0,125 3 0,375 3. Kondisi fasilitas, peralatan pendukungpenunjang layanan komunikasi, akomodasi 0,150 1 0,150 4. Sistem pengelolaanKurikulum dan teknologi pelatihan belum optimal menggunakan prinsip – prinsip pemberdayaan masyarakat 0,150 1 0,150 TOTAL 1 2,45 Dari hasil penyusunan IFAS Internal Factors Analysis Summary UPT Pelatihan dan pengembangan yang diberikan pada Tabel 16. di atas didapatkan Total Weighted Score sebesar 2,45. Hal ini menunjukkan bahwa kondisi internal UPT Pelatihan dan Pengembangan masih dibawah ideal 4 sebagai sebuah lembaga pelatihan dan pengembangan.

5.3. Penyusunan External Factors Analysis Summary EFAS

Penyusunan EFAS meliputi kegiatan analisis terhadap dua variabel lingkungan eksternal, yaitu 1. Variabel societal environment atau macro environment. 2. Variabel task environment atau micro environment Variabel yang termasuk didalam societal environment atau macro environment mencakup ekonomi, sosiokultural, teknologi dan sebagainya. Sedangkan variabel task environment atau micro environment meliputi kebijakan dan peraturan pemerintah, hubungan kerjasama, dan sebagainya. Model yang digunakan dalam penyusunan EFAS External Factors Analysis Summary diberikan pada Gambar 6. Gambar 6. Model Langkah-langkah Penyusunan EFAS

5.3.1 Analisis Lingkungan MakroUmum UPT Pelatihan dan Pengembangan

Lingkungan makro atau umum mencakup beberapa elemen eksternal yang dapat mempengaruhi organisasi UPT Pelatihan dan Pengembangan yang berada dalam lingkungan tersebut. Orgainisasi UPT Pelatihan dan Pengembangan tidak dapat mengendalikan elemen-elemen tersebut secara langsung. Kebutuhan akan analisis terhadap elemen-elemen ini adalah untuk memenuhi implikasi setiap elemen tersebut terhadap kelangsungan organisasi. Langkah II : Issue Priority Matrix - Probable Impacton Organisation - Probability of Occurance Langkah III : EFAS Langkah I : Analysis of External Environment : - Societal Environment Macro Environment - Task Environment Micro Environment

5.3.2 Analisis Lingkungan MikroIndustri UPT Pelatihan dan

Pengembangan Lingkungan mikro atau industri terdiri dari beberapa elemen eksternal yang langsung mempengaruhi kinerja organisasi UPT Pelatihan dan Pengembangan dalam jangka waktu pendek. Variabel lingkungan mikro ini antara lain kebijakan dan peraturan yang dikeluarkan pemerintah, baik berdampak peluang ataupun hambatan bagi organisasi UPT Pelatihan dan Pengembangan. Matriks faktor strategi eksternal meliputi tabel EFAS External Factors Analysis Summary yang didalamnya menguraikan faktor-faktor Peluang Opportunity dan Hambatan Threat UPT Pelatihan dan Pengembangan. Tahapan penyusunan EFAS sama dengan IFAS yang telah dijelaskan sebelumnya. Berikut pada Tabel 12 ini dijabarkan EFAS UPT Pelatihan dan Pengembangan. Dari hasil Penyusunan EFAS External Factors Analysis Summary UPT Pelatihan dan Pengembangan yang diberikan pada Tabel 12, didapatkan Total