Perkembangan Nilai Tukar Rupiah KURS

10,000,000 20,000,000 30,000,000 40,000,000 50,000,000 00 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 INV Sumber : Tabel 4.6 Gambar 4.6. Perkembangan Investasi Asing Langsung 2001:Q1-2012:Q1 Berdasarkan Tabel 4.6 dan Gambar 4.6 diketahui bahwa adanya kecenderungan terjadi fluktuasi pada investasi dalam kurun waktu 2000 sampai dengan 2012. Pertumbuhan investasi yang paling tinggi terjadi pada kuartal pertama tahun 2010 yaitu naik sebesar 435,48 dari kuartal sebelumnya, sedangkan pertumbuhan terendah terjadi pada kuartal pertama tahun 2002 yaitu turun sebesar 67,26 dari kuartal sebelumnya.

4.2.7. Perkembangan Nilai Tukar Rupiah KURS

Kurs dalam penelitian ini yaitu nilai tukar Rupiah terhadap dolar AS, yang dilihat perkuartal yaitu bulan terakhir setiap kuartal dan diukur dalam rupiah per dollar. Dalam penelitian ini, data kurs diperoleh mulai tahun 2000 kuartal 1 sampai dengan tahun 2012 kuartal 1. Berikut perkembangan data kurs. Universita Sumatera Utara Tabel 4.7. Nilai Tukar Rupiah Terhadap US Tahun 2000:1 sd 2012:1 N Tahun Kuartal KURS Pertumbuhan 1 2000 Q1 7590 - 2 Q2 8735 15,09 3 Q3 8780 0,52 4 Q4 9595 9,28 5 2001 Q1 10400 8,39 6 Q2 11440 10,00 7 Q3 9675 -15,43 8 Q4 10400 7,49 9 2002 Q1 9655 -7,16 10 Q2 8730 -9,58 11 Q3 9015 3,26 12 Q4 8940 -0,83 13 2003 Q1 8908 -0,36 14 Q2 8285 -6,99 15 Q3 8389 1,26 16 Q4 8465 0,91 17 2004 Q1 8587 1,44 18 Q2 9415 9,64 19 Q3 9170 -2,60 20 Q4 9290 1,31 21 2005 Q1 9480 2,05 22 Q2 9713 2,46 23 Q3 10301 6,05 24 Q4 9830 -4,57 25 2006 Q1 9075 -7,68 26 Q2 9300 2,48 27 Q3 9235 -0,70 28 Q4 9020 -2,33 29 2007 Q1 9118 1,09 30 Q2 9054 -0,70 31 Q3 9137 0,92 32 Q4 9419 3,09 33 2008 Q1 9217 -2,14 34 Q2 9225 0,09 35 Q3 9378 1,66 36 Q4 10950 16,76 37 2009 Q1 11575 5,71 38 Q2 10225 -11,66 39 Q3 9681 -5,32 40 Q4 9400 -2,90 41 2010 Q1 9115 -3,03 42 Q2 9083 -0,35 43 Q3 8924 -1,75 44 Q4 8991 0,75 45 2011 Q1 8709 -3,14 46 Q2 8597 -1,29 47 Q3 8823 2,63 48 Q4 9068 2,78 49 2012 Q1 9180 1,24 Sumber : Bank Indonesia data diolah, 2013 Universita Sumatera Utara 7,000 8,000 9,000 10,000 11,000 12,000 00 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 KURS Sumber : Tabel 4.7 Gambar 4.7. Perkembangan Nilai Tukar Rupiah 2001:Q1-2012:Q1 Berdasarkan Tabel 4.7 dan Gambar 4.7 diketahui bahwa adanya kecenderungan terjadi fluktuasi pada kurs rupiah terhadap dollah Amerika serikat dalam kurun waktu 2000 sampai dengan 2012. Pertumbuhan kurs yang paling tinggi terjadi pada kuartal keempat tahun 2008 yaitu naik sebesar 16,76, dari kuartal sebelumnya, sedangkan pertumbuhan terendah terjadi pada kuartal ketiga tahun 2001 yaitu turun sebesar 15, dari kuartal sebelumnya. Adanya depresiasi kurs pada akhir 2008 dan awal 2009 hingga menembus ke angka 11575 pada kuartal pertama 2009 disebabkan kondisi ekonomi yang kurang stabil akibat pengaruh krisis keuangan global.

4.2.8. Perkembangan Inflasi INF