Tujuan Pembelajaran Materi Ajar Kehidupan Awal Manusia Indonesia Perkembangan Kehidupan Manusia Purba di Indonesia Budaya Bacson-Hoabinh, Dong Son, Sa Huynh, India di Indonesia Alokasi waktu Pendekatan, Strategi dan Metode Pembelajaran

109 3. Menunjukkan sikap menghargai terhadap budaya Bacson-Hoabinh, Dong Son, Sa Huynh, India di Indonesia. 4. Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam mengerjakan tugas-tugas pembelajaran sejarah terkait materi asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia. 5. Menunjukkan sikap responsife dan pro-aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran dikelas. 6. Menganalisis perkembangan kehidupan manusia purba di Indonesia. 7. Menemukan contoh bukti nyata hasil dari asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia yang masih ada hingga saat ini. 8. Menyajikan dalam bentuk presentasi mengenai asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia.

D. Tujuan Pembelajaran

Melalui diskusi, mengamati dan membaca referensi siswa dapat: 1. Menunjukkan sikap syukur kepada Tuhan atas penemuan fosil-fosil manusia purba di Indonesia. 2. Menunjukkan sikap tanggung jawab, peduli terhadap hasil budaya Bacson- Hoabinh, Dong Son, Sa Huynh, India di Indonesia. 3. Menunjukkan sikap menghargai terhadap budaya Bacson-Hoabinh, Dong Son, Sa Huynh, India di Indonesia. 4. Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam mengerjakan tugas-tugas pembelajaran sejarah terkait materi asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia. 5. Menunjukkan sikap responsife dan pro-aktif dalam setiap kegiatan pembelajaran dikelas. 6. Menganalisis perkembangan kehidupan manusia purba di Indonesia. 7. Menemukan contoh bukti nyata hasil dari asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia yang masih ada hingga saat ini. 8. Menyajikan dalam bentuk presentasi mengenai asal-usul dan persebaran manusia di kepulauan Indonesia.

E. Materi Ajar

A. Kehidupan Awal Manusia Indonesia

1. Teori Kehidupan di Bumi 2. Pendapat Para Ahli Mengenai Kehidupan Awal

B. Perkembangan Kehidupan Manusia Purba di Indonesia

1. Apa itu Manusia Purba? 110 2. Para Peneliti Manusia Purba di Indonesia 3. Jenis Manusia Purba di Indonesia 4. Hasil-hasil Manusia Purba di Indonesia

C. Budaya Bacson-Hoabinh, Dong Son, Sa Huynh, India di Indonesia

1. Perkembangan Budaya Bacson-Hoabinh 2. Perkembangan Budaya Dong Son 3. Perkembangan Budaya Sa Huynh 4. Perkembangan Budaya India di Indonesia 5. Perkembangan Budaya Logam di Indonesia Materi selengkapnya dapat dilihat dalam lampiran

F. Alokasi waktu

2x 45 menit

G. Pendekatan, Strategi dan Metode Pembelajaran

Pendekatan : Saintifik Strategi : Model Picture and Picture Metode : Diskusi, presentasi dan tanya jawab

H. Kegiatan Pembelajaran

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Keterampilan Berbicara Siswa Melalui Model Pembelajaran Picture and Picture di Kelas 5 SD Negeri Mangunsari 03 Salatiga

0 1 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar dengan Model Picture and Picture pada Mata Pelajaran IPA Kelas V SD

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar dengan Model Picture and Picture pada Mata Pelajaran IPA Kelas V SD

0 0 30

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Picture and Picture Siswa Kelas III SD Negeri Bandungan 01 Kabupaten Semarang Semester II 2014/2015

0 0 29

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Picture and Picture Siswa Kelas III SD Negeri Bandungan 01 Kabupaten Semarang Semester II 2014/2015

0 0 21

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Picture and Picture Siswa Kelas III SD Negeri Bandungan 01 Kabupaten Semarang Semester II 2014/2015

0 0 26

BAB II KAJIAN TEORI DAN PENELITIAN YANG RELEVAN A. KAJIAN TEORI 1. Definisi Belajar - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Sejarah Melalui Model Pembelajaran Picture and Picture pada Siswa X IPS

0 0 16

BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Sejarah Melalui Model Pembelajaran Picture and Picture pada Siswa X IPS 2 SMA Kristen Satya Wa

0 0 13

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Sejarah Melalui Model Pembelajaran Picture and Picture pada Siswa X IPS 2 SMA Kri

0 0 31

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar Sejarah Melalui Model Pembelajaran Picture and Picture pada Siswa X IPS 2 SMA Kristen Satya Wacana Salatiga Semester I Tahun Pelajaran 2017/2018

0 1 64