Metode Pengumpulan Data METODE PENELITIAN

33 4. Tahap refleksi reflect Tahap ini merupakan tahap akhir dengan melakukan refleksi pelaksanaan yang telah dilakukan. Tahap refleksi terdiri dari beberapa komponen yaitu: a. Menganalisis, yaitu dengan menganalisis hasil tindakan yang telah dilakukan. Apakah perlu adanya perbaikan atau tidak, berhasil atau tidak, dan bagaimana hasil dari tindakan yang dilakukan tersebut. b. Melakukan sintesis, yaitu dengan menghubungkan antara hasil yang telah diperoleh pada tindakan. Apakah setelah melakukan tindakan ada munculnya perubahan atau belum. c. Memberi makna, yaitu dengan mengambil kesimpulan hasil yang telah diperoleh setelah disertasi awal. d. Refleksi, yaitu tahap dimana diadakan perbaikan untuk mencapai tujuan yang akan diperoleh.

D. Metode Pengumpulan Data

Metode pengumpulan data adalah cara yang digunakan peneliti untuk memperoleh data yang dibutuhkan Suharsimi Arikunto 2010: 175. Data yang diperoleh dari penelitian ini bersumber dari peneliti, guru dan siswa dalam kegiatan pembelajaran PKn dengan menggunakan strategi pembelajaran PBL. Untuk memperoleh data tersebut peneliti menggunakan metode sebagai berikut: 1. Observasi Pengumpulan data melalui observasi dilakukan oleh peneliti dan dibantu oleh guru kelas. Peneliti mengamati segala aktivitas siswa dan guru 34 selama proses pembelajaran berlangsung. Proses pelaksanaan observasi menggunakan alat bantu berupa lembar observasi. Lembar observasi bertujuan untuk mendapatkan data yang berhubungan dengan penggunaan strategi pembelajaran PBL untuk meningkatkan partisipasi aktif siswa dalam belajar. Hal ini dilakukan dengan tujuan memberi gambaran tentang aktivitas guru dan juga siswa selama proses pembelajaran berlangsung untuk kegiatan partisipasi siswa. 2. Wawancara Wawancara dilakukan dengan mengajukan beberapa pertanyaan secara lisan kepada subjek yang akan diteliti. Wawancara dalam penelitian ini bertujuan untuk mengumpulkan data-data terkait dengan permasalahan- permasalahan yang terjadi pada siswa terkait partisipasi siswa dalam mengikuti pembelajaran. E. Instrumen Penelitian Instrumen penelitian menurut Suharsimi Arikunto 2010:192 adalah alat yang digunakan oleh peneliti pada waktu penelitian dengan menggunakan sesuatu metode. Instrumen merupakan alat pengambilan data oleh karena itu harus dapat memberikan informasi dan dapat dipertangggung jawabkan. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini berupa lembar observasi pada saat kegiatan pembelajaran. Kisi-kisi instrument lembar observasi disajikan dalam bentuk tabel seperti berikut: 35 Tabel 1. Kisi-kisi lembar observasi partisipasi aktif siswa No Aspek yang diamati Indikator Deskripsi 1 Keterlibatan siswa dalam setiap proses pembelajaran. 1. Parhatian siswa tertuju pada penjelasan guru 2. Sikap siswa yang menunjukan rasa ingin tahu dan bertanya tentang hal yang belum di ketahui. 3. Siswa selalu disiplin dalam mengerjakan tugas. 2 Siswa belajar secara langsung experiential. 4. Siswa belajar melalui pengalaman nyata. 5. Siswa menggunakan media dalam pembelajaran. 3 Keterlibatan siswa dalam mencari dan memanfaatkan setiap sumber belajar. 6. Siswa ikut menentukan sumber belajar yang sesuai dengan materi pembelajaran. 7. Siswa memanfaatkan sumber belajar yang ada untuk pembelajaran. 4 Adanya keterlibatan siswa dalam melakukan prakarsa seperti menjawab dan mengajukan pertanyaan, berusaha memecahkan masalah yang diajukan atau yang timbul saat proses pembelajaran berlangsung. 8. Siswa menjawab setiap pertannyaan yang diberikan. 9. Siswa bertanya tentang materi. 10. Siswa memberikan pendapat untuk menyelesaikan masalah terkait pembelajaran. 5 Terjadi interaksi yang multi arah, baik antara siswa denga siswa atau guru dengan siswa. 11. Siswa melakukan diskusi. 12. Siswa bertanya kepada guru. 13. Siswa menjawab pertanyaan guru. 36 Tabel 2. Kisi-kisi lembar observasi kegiatan guru No Aspek yang diamati Indikator keterangan 1 Kegiatan pra pembelajaran 1. Menyiapkan kelas. 2. Membuka pelajaran dengan mengucapkan salam dan berdoa. 3. Menyampaikan pokok materi yang akan dibahas. 2 Kegiatan inti pembelajaran 4. Menyajikan suatu permasalahan yang berkaitan dengan materi pembelajaran dengan jelas. 5. Siswa dikelompokan menjadi beberapa kelompok kecil. 6. Siswa berdiskusi dalam kelompoknya masing-masing untuk mencari solusi dari permasalahan tersebut melalui berbagai sumber. 7. Siswa secara kelompok menyajikan solusi yang ditemukan. 3 Kegiatan penutup 8. Memberikan evaluasi 9. Meberikan penilaian 10. Guru bersama siswa menyimpulkan hasil pembelajaran dengan menggunakan strategi pembelajaran PBL 11. Menutup pelajaran dengan berdoa bersama 37 Tabel 3. Rubrik pengamatan partisipasi aktif siswa No Indikator Kemunculan Keterangan Ya tidak 1 Parhatian siswa tertuju pada penjelasan guru 2 Sikap siswa yang menunjukan rasa ingin tahu dan bertanya tentang hal yang belum di ketahui. 3 Siswa selalu disiplin dalam mengerjakan tugas. 4 Siswa belajar melalui pengalaman nyata. 5 Siswa menggunakan media dalam pembelajaran. 6 Siswa ikut menentukan sumber belajar yang sesuai dengan materi pembelajaran. 7 Siswa memanfaatkan sumber belajar yang ada untuk pembelajaran 8 Siswa menjawab setiap pertannyaan yang diberikan 9 Siswa bertanya tentang materi 10 Siswa memberi pendapat untuk menyelesaikan masalah terkait pembelajaran. 11 Siswa melakukan diskusi 12 Siswa bertanya kepada guru 13 Siswa menjawab pertanyaan guru

F. Teknik Analisis Data

Dokumen yang terkait

Penerapan model pembelajaran problem based learning (PBL) untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa

2 9 120

Implementasi Model PBL Untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas IV SD Insan Teladan Parung Bogor

0 3 128

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PBL (Problem Based Learning) Peningkatan Partisipasi Belajar Ipa Melalui Penerapan Strategi Pembelajaran Pbl (Problem Based Learning) Pada Siswa Kelas V SDN 3 Tanjungrejo Tahun

0 1 13

PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR Penerapan Strategi Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD Negeri I Baleharjo Tahun Ajaran 2012/ 2013.

0 2 15

PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR Penerapan Strategi Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD Negeri I Baleharjo Tahun Ajaran 2012/ 2013.

0 3 12

PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KRAJAN TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 2 18

PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING(PBL) UNTUK MENINGKATKAN PARTICIPATION SKILLS SISWA PADA PELAJARAN PKN KELAS V, SDN KARANGGONDANG, SEWON, BANTUL, YOGYAKARTA.

0 0 136

The Effect of Problem Based Learning PBL

0 0 6

The effects of PBL Problem Based Learnin

0 0 2

BAB IV n Efektivitas model pembelajaran

0 1 25