SumberBahan Belajar Indikator KESIMPULAN DAN SARAN

124 di negara lain Menentukan dan menerapkan strategi pilihan 1. Siswa secara kelompok mengkaji alternatif pemecahan masalah yang berkaitan dengan kebudayaan yang ada di Indonesia seta keuntungan dalam memperkenalkan kebudayaan indonesia ke negara lain. 2. Siswa menyajikan solusi yang di temukan untuk mengatasi permasalahan diatas. Melakukan evaluasi 1. Melalui pertanyaan “apa kalian telah mengerti jenis kebudayaan indonesia dan mengapa perlu di perkenalkan kepada negara lain 2. Siswa diberikan penekanan pada hal-hal yang belum dimengerti siswa. 3 Kegiatan Akhir 1. Evaluasi ketercapaian kompetensi dasar 2. Pemberian PR 20

H. SumberBahan Belajar

Gambar berbagai jenis kebudayaa Indonesia dan di luar Indonesia Buku PKn Kelas IV SD BSE I. Penilaian Indikator Pencapaian Kompetensi Teknik Penilaian Bentuk Instrumen Instrumen Soal  Menjelaskan globalisasi kebudayaan. Tugas individu  Penilaian tulisan  Penilaian sikap pengamatan perilaku  Buatlah daftar mengenai jenis budaya asing yang kini popular di Indonesia.  Mengapa globalisasi terjadi?  Sebutkan jenis budaya Indonesia yang pernah ditampilkan dalam misi kebudayaan internasional? 125 Format Kriteria Penilaian P RODUK HASIL DISKUSI No. Aspek Kriteria Skor 1. Konsep semua benar sebagian besar benar sebagian kecil benar semua salah 4 3 2 1 P ERFORMANSI No. Aspek Kriteria Skor 1. 2. Pengetahuan Sikap Pengetahuan kadang-kadang Pengetahuan tidak Pengetahuan Sikap kadang-kadang Sikap tidak Sikap 4 2 1 4 2 1 Lembar Penilaian No Nama Siswa Performan Produk Jumlah Skor Nilai Pengetahuan Sikap 126 127 LAMPIRAN LEMBAR KERJA SISWA NAMA SISWA : KELAS : tulislah jenis kebudayaan dan asal daerah sesuai dengan gambar. gambar 1 jenis kebudayaan : asal daerah : gambar 2 jenis kebudayaan : asal daerah : 128 gambar 3 jenis kebudayaan : asal daerah : 129 gambar 4 jenis kebudayaan : asal daerah : gambar 5 jenis kebudayaan : asal daerah : 130 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP SIKLUS II PERTEMUAN 2 Satuan Pendidikan : SD N SAWIT Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan KelasSemester : IV2 Alokasi Waktu : 2 x 35 menit A. Standar Kompetensi 4. Menunjukkan sikap terhadap globalisasi di lingkungannya B. Kompetensi Dasar 4.3 Menentukan sikap terhadap pengaruh globalisasi yang terjadi di lingkungannya.

C. Indikator

1. Kognitif a Produk: 1. Meningkatkan sikap religius dan senang membaca untuk menghadapi pengaruh globalisasi yang terjad di lingkungannya. 2. Memberikan contoh bentuk-bentuk sikap yang baik dalam menghadapi pengaruh globalisasi di lingkungannya. b Proses: Mengamati , dan mengidentifikasi gambar contoh-contoh sikap yang baik dalam menghadapi pengaru globalisasi 2. Afektif 131 c. Bekerja sama mengerjakan tugas kelompok. d. Menghargai pendapat teman dalam diskusi kelompok. 3. Psikomotor Menempelkan gambar contoh sikap yang baik dalam menghadapi pengaruh globalisasi

D. Tujuan Pembelajaran

Dokumen yang terkait

Penerapan model pembelajaran problem based learning (PBL) untuk meningkatkan aktivitas belajar siswa

2 9 120

Implementasi Model PBL Untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Siswa Kelas IV SD Insan Teladan Parung Bogor

0 3 128

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PBL (Problem Based Learning) Peningkatan Partisipasi Belajar Ipa Melalui Penerapan Strategi Pembelajaran Pbl (Problem Based Learning) Pada Siswa Kelas V SDN 3 Tanjungrejo Tahun

0 1 13

PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR Penerapan Strategi Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD Negeri I Baleharjo Tahun Ajaran 2012/ 2013.

0 2 15

PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR Penerapan Strategi Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar Matematika Siswa Kelas IV SD Negeri I Baleharjo Tahun Ajaran 2012/ 2013.

0 3 12

PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KRAJAN TAHUN AJARAN 2010/2011.

0 2 18

PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING(PBL) UNTUK MENINGKATKAN PARTICIPATION SKILLS SISWA PADA PELAJARAN PKN KELAS V, SDN KARANGGONDANG, SEWON, BANTUL, YOGYAKARTA.

0 0 136

The Effect of Problem Based Learning PBL

0 0 6

The effects of PBL Problem Based Learnin

0 0 2

BAB IV n Efektivitas model pembelajaran

0 1 25