Data penilaian aspek afektif kelas TL 1 Eksperimen

74 ditolak maka distribusi data tidak normal. Data merupakan data uji normalitas aspek afektif kelas TL1 dan TL2 secara ringkas dapat dilihat pada Tabel 32, untuk rinciannya dapat dilihat pada Lampiran 10. Tabel 32. Uji Nomalitas Data Aspek Afektif Kelas TL 1 Angka Kolmogorov-Smirnov Z 1.133 Asymp. Sig. 2-tailed .153 Berdasarkan Tabel 32 di atas, hasil uji normalitas data aspek afektif dapat dilihat bahwa kelas eksperimen TL 1 berdistribusi normal karena taraf signifikansi lebih dari 0,05 0,153 ≥ 0,05. Sedangkan uji normalitas data aspek afektif kelas TL 2 Kelas Kontrol menunjukkan bahwa data berdistribusi normal dengan taraf signifikansi sebesar 0,074 0,074 ≥ 0,05. Hasil uji normalitas data aspek afektif kelas kontrol dapat dilihat pada Tabel 33. Hasil pengujian normalitas data aspek afektif lebih jelasnya dapat dilihat pada Lampiran 10. Tabel 33. Uji Normalitas Data Aspek Afektif Kelas TL 2 Angka Kolmogorov-Smirnov Z 1,284 Asymp. Sig. 2-tailed .074 2. Uji Homogenitas Uji homogenitas digunakan untuk mengetahui bahwa populasi memiliki variansi yang sama. Uji homogenitas variansi menggunakan software IBM SPSS 20,0 diketahui nilai signifikansi p. Apabila nilai signifikansi 0,05 p 0,05 maka H0 diterima. Jika H0 diterima maka variansi data adalah sama homogen. Apabila nilai signifikansi 0,05 p 0,05 maka H0 ditolak. Jika H0 ditolak 75 maka varian data adalah tidak sama tidak homogen. Uji homogenitas diambil dari data kelas TL 1 dan kelas TL 2 pada aspek kognitif, afektif dan psikomotor. Data merupakan hasil uji homogenitas varians data tes. Pemaparan hasil uji homogenitas aspek kognitif, afektif, dan psikomtor sebagai berikut:

a. Aspek Kognitif

Hasil perhitungan pengujian homogenitas dibantu dengan software IBM SPSS 20.0 yang dapat dilihat pada Lampiran 11. Berikut ini adalah rangkuman uji homogenitas nilai pretest kelas eksperimen dengan kontrol. Tabel 34. Uji Homogenitas Pretest Kelas Ekperimen dengan Kelas Kontrol Levenes Test for Equality of Variances F Sig. Nilai Angka Pretest .376 .542 Berdasarkan Tabel 34 di atas, hasil uji homogenitas antara kelas eksperimen dengan kelas kontrol menunjukkan bahwa nilai pretest kedua kelas tersebut homogen dengan nilai signifikansi sebesar 0,542 0,05. Sedangkan untuk pengujian homogenitas nilai posttest kelas kontrol dan kelas eksperimen juga menunjukkan data yang homogen dikarenakan nilai nilai signifikansi sebesar 0,156 0,05. Hal ini berdasarkan tabel dibawah. Tabel 35. Uji Homogenitas Posttest Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol Levene Statistic df1 df2 Sig. 1.891 3 26 .156 b. Aspek Psikomotor Hasil perhitungan pengujian homogenitas dibantu dengan software IBM SPSS 20.0 yang dapat dilihat pada Lampiran 11. Berikut ini adalah

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PRAKSIS DENGAN APLIKASI JOBSHEET TERPADU UNTUK PENINGKATAN KOMPETENSI SISWA SMK.

0 0 71

EFEKTIVITAS STRATEGI PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK UNTUK PENINGKATAN CAPAIAN KOMPETENSI APLIKASI GERBANG LOGIKA SISWA KELAS X SMK NEGERI 3 WONOSARI.

0 0 182

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH BERBANTUAN MEDIA MACROMEDIA FLASH PADA KOMPETENSI INSTALASI PENERANGAN LISTRIK DI SMK NEGERI 2 WONOSARI.

0 2 171

MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL MENGGUNAKAN MEDIA VIDEO UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI BELAJAR MENGUBAH POLA BLUS PADA SISWA SMK NEGERI 1 PENGASIH.

3 61 180

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING UNTUK PENINGKATAN KOMPETENSI ANALISIS RANGKAIAN RLC SISWA KELAS X PAKET KEAHLIAN TEKNIK AUDIO VIDEO SMK MUHAMMADIYAH 3 YOGYAKARTA.

0 4 109

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI SISWA TERHADAP MATA PELAJARAN KUE INDONESIA DI SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA.

1 9 268

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA DALAM MENGOLAH SALAD DI SMK PI AMBARUKMO YOGYAKARTA.

0 0 114

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DALAM MEMBUAT HIASAN BUSANA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DI SMK NEGERI 6 YOGYAKARTA.

4 34 287

PENINGKATAN KOMPETENSI PENGOPERASIAN MESIN JAHIT DAN PENGUJIAN KINERJANYA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION DI SMK NEGERI 4 YOGYAKARTA.

0 6 236

TRAINER PESAWAT PENERIMA RADIO AM/FM SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK KELAS XI TEKNIK AUDIO VIDEO DI SMK NEGERI 3 YOGYAKARTA.

0 2 104