Informan AC: Informan AD: Informan AA, AB, dan AC: Informan AD: Informan AA dan AB: Informan ACdan AD: Informan AA, AB, AC, dan AD: Informan AA, AB, AC, dan AD: Informan AA, AB, dan AD:

NO INFORMASI HASIL WAWANCARA Bapak AB mengatakan bahwa terkadang dia melepas maskernya pada saat melakukan pekerjaan pemasangan nut dengan menggunakan stud weld. Bapak AB menilai asap yang ditimbulkan oleh stud weld tidak begitu banyak. Selain itu, terkadang dia melepas maskernya karena merasa gerah.

c. Informan AC:

Bapak AB mengatakan bahwa terkadang dia tidak menggunakan masker karena lupa akibat terburu-buru mengejar pekerjaan.

d. Informan AD:

Bapak AD mengatakan bahwa dia tetap menggunakan APD nya pada saat bekerja.

7. Pembebananpengisian yang tidak sesuai

a. Berapa jumlah beban panel yang biasa Anda angkatbawa?

a. Informan AA, AB, dan AC:

Mereka mengatakan bahwa beban panel yang biasa mereka angkatbawa adalah sekitar 2-5 buah panel yang ringan.

b. Informan AD:

Bapak AD mengatakan bahwa terkadang beban panel yang dibawanya bisa mencapai 30 buah panel ringan. Hal ini dilakukan supaya pekerjaannya cepat selesai. 8. Cara mengangkat yang salah a. Bagaimana cara Anda mengangkatmemindahkan panel? probing: posisi tubuh

a. Informan AA dan AB:

Mereka mengatakan bahwa cara mengangkat panel yang mereka lakukan sudah sesuai dengan cara yang telah diajarkan oleh foreman dan group leader mereka yang pada saat mengangkat dengan posisi agak jongkok dan badan tidak membungkuk.

b. Informan ACdan AD:

Mereka mengatakan bahwa cara mengangkat panel yang mereka lakukan belum sesuai dengan cara yang telah diajarkan oleh foreman dan group leader mereka yaitu pada saat mengangkat posisi tubuh mereka dalam keadaan membungkuk. Hal ini mereka lakukan karena posisi tersebut nyaman bagi mereka.

9. Posisi atau sikap tubuh yang salah

a. Bagaimana posisi tubuh Anda pada saat bekerja?

a. Informan AA, AB, AC, dan AD:

Semua pekerja mengatakan bahwa posisi mereka pada saat mengelas adalah NO INFORMASI HASIL WAWANCARA berdiri selama 8 jam kerja dengan posisi tubuh rata-rata agak membungkuk. b. Bagaimanakah kenyamanan dari posisi Anda dalam bekerja? probing: keluhan

b. Informan AA, AB, AC, dan AD:

Semua pekerja mengatakan bahwa Semua pekerja mengatakan bahwa dengan posisi tersebut mereka sering merasa pegal-pegal, seperti pegal pada daerah punggung dan leher.

10. Berkelakar atau bersenda gurau

a. Apakah Anda pernah bercanda pada saat melakukan pengelasan?

a. Informan AA, AB, dan AD:

Mereka mengatakan bahwa terkadang mereka pernah bersenda gurau atau bercanda pada saat bekerjamengelas seperti mengobrol dengan teman kerjanya pada saat bekerja. Hal tersebut mereka lakukan untuk menghilangkan kejenuhan pada saat bekerja.

b. Informan AC: