Topografi Kependudukan dan Sumber Daya Manusia

62 kabupaten selama 23 menit, dan waktu tempuh pusat fasilitas umum terdekat ekonomi, kesehatan, dan pemerintahan selama 15-20 menit.

4.3. Topografi

Secara topografi Desa Pematang kuala terdiri dari wilayah dengan dataran rendah. Tanah di Desa Pematang Kuala merupakan tanah yang kering dan berpasir. Desa ini berada pada ketinggian 33 M diatas permukaan laut. Suhu di Desa Pematang Kuala berkisar antara 25 – 30. Curah hujan tinggi terjadi pada bulan September hingga ke bulan Desember, sedangkan musim kemarau terjadi pada bulan Januari hingga bulan Agustus, banyaknya curah hujan 400mmtahun.

4.4. Kependudukan dan Sumber Daya Manusia

Berdasarkan data penduduk tahun 2013, tercatat dalam jumlah penduduk Desa Pematang Kuala sebanyak 2.510 jiwa. Jumlah ini terdiri dari 1.254 jiwa penduduk laki-laki dan 1.256 jiwa penduduk perempuan. Perhitungan berdasarkan jumlah kepala keluarga KK, Desa Pematang Kuala di huni oleh 653 KK. Dari angka tersebut kepadatan penduduk dapat dihitung sebagai berikut yakni, 2.510653 adalah 3,84 . Komposisi penduduk Desa Pematang Kuala berdasarkan pekerjaan atau profesi dapat dilihat dalam tabel 2 sebagai berikut: 54 Universitas Sumatera Utara 63 Tabel 2. Distribusi Penduduk Berdasarkan PekerjaanProfesi di Desa Pematang Kuala Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai. No Pekerjaan Profesi Jumlah Jiwa Persentase 1 Pegawai Negeri Sipil PNS 10 0,4 2 Karyawan 27 1,07 3 Wiraswasta 253 10,08 4 Jasa 11 0,45 5 Petani 392 15,62 6 Nelayan 305 12,15 7 Buruh 87 3,46 8 Lainnya 1.425 56,77 Jumlah 2.510 100 Sumber: Kantor Kepala Desa Pematang Kuala tahun 2013 Pada tabel 2 di atas dapat dilihat bahwa mayoritas pekerjaan dari masyarakat di Desa Pematang Kuala adalah petani 15,62 dan nelayan 12,15 . Selanjutnya wiraswasta 10,08 , buruh 3,46 , karyawan 1,07 , Pegawai Negeri Sipil PNS sebanyak 0,4 . Mayoritas penduduk Desa Pematang Kuala belum memiliki pekerjaan yang tetap yaitu sekitar 56,77 . 55 Universitas Sumatera Utara 64 Komposisi penduduk Desa Pematang Kuala berdasarkan tingkat pendidikan dapat dilihat dalam tabel 3 sebagai berikut: Tabel 3. Distribusi Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikannya di Desa Pematang Kuala No Tingkat Pendidikan Jumlah Persentase 1 Taman Kanak-Kanak 48 1,91 2 Sekolah Dasar 1.182 47,09 3 SMP SLTP 354 14,10 4 SMA SLTA 363 14,45 5 Akademi D-1 sd D-3 4 0,15 6 Sarjana 18 0,71 7 Tidak Sekolah 542 21,59 Jumlah 2.510 100 Sumber: Kantor Kepala Desa Pematang Kuala tahun 2013 Berdasarkan tabel 3 di atas menunjukkan bahwa tingkat pendidikan masyarakat di Desa Pematang Kuala dapat dikatakan cukup rendah dimana tingkat pendidikan penduduknya manyoritas hanya tamatan SD yaitu sebanyak 1.182 jiwa 47,09 dan ada juga yang tidak sekolah yaitu sebanyak 542 jiwa 21,69 . Akan tetapi ada juga penduduk yang memiliki pendidikan tamatan SMP dan SMA bahkan Akademi dan Sarjana. Komposisi masyarakat Desa Pematang Kuala berdasarkan Agama dapat dilihat dalam tabel 4 sebagai berikut: 56 Universitas Sumatera Utara 65 Tabel 4. Distribusi Penduduk Berdasarkan Agama di Desa Pematang Kuala Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai. No Agama Jumlah Persentase 1 Islam 2.368 94,34 2 Protestan 142 5,66 Jumlah 2.510 100 Sumber: Kantor Kepala Desa Pematang Kuala tahun 2013 Berdasarkan tebel 4 di atas menunjukkan bahwa mayoritas penduduk di Desa Pematang Kuala menganut agama Islam sebanyak 2.368 jiwa 95,34 sedangkan penduduk yang menganut agama Kristen Protestan hanya sebanyak 142 jiwa 5,66 . Kehidupan umat beragama di Desa Pematang Kuala sangat rukun, setiap penduduk hidup nyaman dalam menjalankan keyakinan masing-masing. 57 Universitas Sumatera Utara 66 Komposisi masyarakat Desa Pematang Kuala berdasarkan suku dapat dilihat dalam tabel 5 sebagai berikut: Tabel 5. Distribusi Penduduk Berdasarkan Suku di Desa Pematang Kuala Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai. No Suku Jumlah Persentase 1 Melayu 1.535 61,15 2 Batak 70 2,78 3 Karo 48 1,91 4 Mandailing 146 5,81 5 Simalungun 20 0,79 6 Banten 50 1,99 7 Banjar 115 4,58 8 Aceh 54 2,15 9 Jawa 333 13,26 10 Minang 107 4,26 11 Tionghoa 1 0,04 12 Dll 31 1,23 Jumlah 2.510 100 Sumber: Kantor Kepala Desa Pematang Kuala tahun 2013 Tabel 5 di atas menunjukkan bahwa suku yang terdapat di Desa Pematang Kuala terdapat beberapa jenis suku yang di miliki masyarakat Desa tersebut yaitu: Melayu, Batak, Karo, Mandailing, Simalungun, Banten, Banjar, Aceh, Jawa, Minang, 58 Universitas Sumatera Utara 67 Tionghoa, dan lain-lain. Mayoritas penduduk Desa Pematang Kuala adalah suku Melayu 61,51 . Adapun komposisi penduduk Desa Pematang Kuala berdasarkan usia dapat dilihat dalam tabel 6 sebagai berikut: Tabel 6. Distribusi Penduduk berdasarkan Usianya di Desa Pematang Kuala Kecamatan Teluk Mengkudu Kabupaten Serdang Bedagai. No Usia Tahun Jumlah Persentase 1 0 – 5 268 10,67 2 6 – 12 522 20,80 3 13 – 16 335 13,34 4 17 – 59 1.310 52,20 5 60 75 2,99 Jumlah 2.510 100 Sumber: Kantor Kepala Desa Pematang Kuala tahun 2013 Warga masyarakat Desa Pematang Kuala mayoritasnya berusia produktif yaitu 1.310 jiwa atau sekitar 52,20 dari total jumlah penduduk Desa tersebut. Namun warga masyarakat yang berusia produktif banyak yang sudah bertempat tinggal di luar daerah atau merantau dan bahkan menetap disana dengan alasan pekerjaan dan pendidikan. 59 Universitas Sumatera Utara 68

4.5. Pola Penggunaan Lahan