IMPLIKASI FILSAFAT MATEMATIKA DALAM PEMBELAJARAN

Modul Matematika SMA 101

G. Umpan Balik Dan Tindak Lanjut

Anda telah menyelesaikan Kegiatan Belajar 2 tentang Filsafat Matematika yang berisi filsafat matematika dan alirannya, serta implikasi filsafat matematika dalam pembelajaran. Untuk mengukur capaian kompetensi Anda, kerjakanlah Evaluasi yang terdapat pada akhir modul ini kemudian periksa hasil pekerjaan Anda. Pastikan Anda tidak membuka kunci jawaban sebelum selesai mengerjakan soal Evaluasi agar mendapatkan hasil pengukuran yang sesuai. Capaian kompetensi CK dirumuskan sebagai berikut: CK = skor yang diperoleh banyak soal × Deskripsi capaian kompetensi dan tindak lanjut yang dapat diambil adalah sebagai berikut. Perolehan CK Deskripsi dan Tindak Lanjut ≤ CK ≤ Sangat Baik, berarti Anda benar-benar memahami filsafat matematika. Selanjutnya kembangkan pengetahuan dan tuangkan dalam pembelajaran ≤ CK Baik, berarti Anda cukup memahami filsafat matematika walaupun ada beberapa bagian yang perlu dipelajari lagi. Selanjutnya pelajari lagi beberapa bagian yang dirasa belum begitu dipahami. ≤ CK Cukup, berarti Anda belum cukup memahami filsafat matematika. Oleh karena itu, Anda perlu mempelajari lagi bagian yang belum dikuasai dan menambah referensi dari sumber lain. CK50 Kurang, berarti Anda belum dapat memahami filsafat matematika. Oleh karena itu, Anda perlu mempelajari lagi dari awal dan menambah referensi dari sumber lain. 102 Kunci Jawaban LatihanTugas 1. Kunci Jawaban LatihanTugas KB 1 1. B 2. C 3. A 4. A 5. C 6. B 7. D 8. B 9. A 10. B 2. Kunci Jawaban LatihanTugas KB 2 1. B 2. A 3. C 4. D 5. A 6. C 7. C 8. B 9. B 10. B 3. Kunci Jawaban LatihanTugas KB 3 1. C 2. A 3. D 4. A 5. C 6. A 7. B 8. C 9. C 10. B 4. Kunci Jawaban LatihanTugas KB 4 1. D 2. A 3. A 4. B 5. C 6. B 7. A 8. B 9. D 10. C 5. Kunci Jawaban LatihanTugas KB 5 Berikut merupakan kunci jawaban untuk soal latihan pada bagian E. 1 Tunjukkan bahwa argument berikut valid. 1. h  a  b Premis 2. b   p Premis Modul Matematika SMA 103 3. a  p Premis   h Konklusi Penyelesian: a Dengan aturan penyederhanaan dari premis 3, diperoleh premis 4 yaitu p. b Dengan modus tollen pada premis 2 dan 4, diperoleh premis 5, yaitu b. c Dengan modus tollen pada premis 1 dan 5, diperoleh premis 6, yaitu  h  a = h   a = a   h. d Dengan aturan penyederhanaan pada premis 3, diperoleh premis 7, yaitu a e Dengan modus ponen pada premis 6 dan 7, diperoleh  h. 2 Tunjukkan bahwa kesimpulan yang telah dibuat berikut ini valid. 1. a  b  c  d Premis 2. d  e  f Premis  a  f Konklusi Penyelesaian: a Andaikan kesimpulan a  f tidak benar. Artinya  a  f = a   f adalah benar, dan ini merupakan premis baru premis 3. b Dengan aturan penyderhanaan pada premis 3, diperoleh f sebagai premis 4. c Dengan modus tollen pada premis 2 dan 4, diperoleh  d   e sebagai premis 5. d Dengan aturan penyderhanaan pada premis 5, diperoleh  d sebagai premis 6. e Premis 1 ekuivalen dengan a  b  c  d =  c   d   a   b = c  d   a   b = [c   a   b]  [d   a   b] = [d   a   b] =  d   a  b f Dengan modus ponen pada premis 1 dan 6, diperoleh premis 7, yaitu  a   b. g Dengan aturan penyederhanaan pada premis 7, diperoleh  a sebagai premis 8.