ProfilIndustri Batik Kota Pekalongan

47

4.5 ProfilIndustri Batik Kota Pekalongan

No. Nama Industri Batik Tipe Indus tri Asal-usul NamaIndus tri Tahun Berdiri Bidang Usaha Jenis Produksi Kapasitas Produksi Orientasi PasarPemasara n Bahan Baku Jumlah Tenaga Kerja Promosi Omzet Penjualan dan Asset 1. Batik CV. TOBAL Besar TOBAL: Toko yang ada di Bali 1972 Produksidan Pemasaran Bahan hem, kemeja, bahan rok, dress, sarung, selendang, sarimbit dan sprey. 400 kodibulan Domestik dan Eksport Australia, Mew Zealand, Jepang, Korea, Amerikadll. Katun prima, primis, paris, doby dan sutera. 120 orang Pemaran INNACRAFT daniklan  100 juta dan  1 milyar 2. Batik FENNO Besar FENNO: diambil dari nama depan pemilik perusahaan suami-istri 1980 Produksidan Pemasaran Bahan hem, kemeja, bahan rokdress, sprey, sarung selendang, sarimbit, jarik, bahan 2 meter, gamis, dan blues. 150 kodibulan DomestikJawa, Kalimantan, Sumatera, Bali, dan Jakarta Mancanegara Malaysia, Singapura dan Jepang Katun prima, primis, paris, sutera ATBM. 150 orang Pameran INNACRAFT , iklan dan Gelar Batik Nusantara.  200 juta dan  1 milyar 3. Batik LARISSA Besar Bahasa latin: “gadis mungil” diambil nama puterikedua 1990 Produksi danPemasar an Bahan hem, kemeja, bahanrok dress, sprey, sarung selendang, sarimbit, seragam, pakaian jadi. 100 kodibulan Domestik Yogyakarta, Solo, Semarang, Surabaya, Bandung, Jakarta dan luar Jawa Eksport Malaysia, Singapura. Katun prima, primis, paris, doby dan sutera. 60 orang+ Pameran INNACRAFT , iklan dan Gelar Batik Nusantara.  100 juta dan  1 milyar 48 No. Nama Industri Batik Tipe Indus tri Asal-usul Nama Industri Tahun Berdiri Bidang Usaha Jenis Produksi Kapasitas Produksi Orientasi PasarPemasara n Bahan Baku Jumlah Tenaga Kerja Promosi Omzet Penjualan dan Asset 4. Batik ARINNA Besar ARINNA :gabungan nama kedua putri pemilik industri batik. 1985 Produksi dan Pemasaran Bahan hem, kemeja, sarung, selendang, sarimbit, hiasan dinding, taplak meja dan abaya. 100 kodibulan Domestik Jawa Tengah, Jakrta, Yogyakarta dan Solo Katun prima, primis ima, rayon, sutera, ATBM, sutera cina dan thailand. 70 orang+ Pameran INNACRAFT - 5. Batik GANESHA Kecil GANESHA: diambil dari nama putera pemilik industri batik. 1999 Produksi dan Pemasaran Kemeja, sarung, selendang, sarimbit. 15 kodibulan Tidak dilakukan pemasaran secara keluar tetapi hanya dilakukan dengan cara pengambilan langsung di tempat produksi. Mori sutera, primis, doby. 11 orang Dari mulut ke mulut mouth for mouth  3 juta dan - 6. Batik LAA- RAIBA Kecil LAA RAIBA: bahasa arab “tidak ragu” 1999 Produksi dan Pemasaran Bahan hem, kemeja, sarung selendang dan sarimbit. 20 kodibulan Domestik Jakarta, Aceh, Yogyakarta dan Palembang Mori sutera, primis, doby. 16 orang Website  20 juta dan - 7. Batik WIRO SEMBODO Kecil WIRO SEMBODO : berusaha sesuai dengan kemampuan 1980 Produksi danPemasar an Bahan hem, kemerja, sarung, selendang, sarimbit, taplak meja, lopper. 15 kodibulan Domestik Jakarta, Yogyakarta dan Surabaya Katun primis, sutera ATBM, vishcos dan blaco. 15 orang -  20 juta dan - 49 No. Nama Industri Batik Tipe Indus tri Asal-usul Nama Industri Tahun Berdiri Bidang Usaha Jenis Produksi Kapasitas Produksi Orientasi PasarPemasara n Bahan Baku Jumlah Tenaga Kerja Promosi Omzet Penjualan dan Asset 8. Batik MUFTI Kecil MUFTI: diambil dari nama putera kedua pemilik industri batik. 1999 Produksidan Pemasaran Bahan hem tulis, kemeja tulis, kemeja cap, hem cap, sarung, gamis dan sarimbit. 30 kodibulan Domestik Jakarta, Bogor, Depok Primisima, prima, sutera ATBM. 8 orang - -

4.6 Karakteristik Pekerja Batik