Identifikasi Masalah Batasan Masalah Rumusan Masalah

14

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan, maka dapat diidentifikasikan masalah dalam penelitian ini sebagai berikut. 1. Sebagian siswa kelas VII SMP Negeri 2 Kalasan sebagaimana remaja pada umumnya cenderung merasa cemas dan tidak percaya diri dalam menghadapi situasi baru yang di dalamnya membutuhkan penyesuaian yang tinggi terhadap situasi baru tersebut yang biasanya terjadi pada awal masa remaja. 2. Sebagian siswa kelas VII SMP Negeri 2 Kalasan sebagaimana remaja pada umumnya takut mendapat penolakan dari orang lain baik dalam bentuk kritikan atau penilaian negatif sehingga meminimalkan interaksi sosial. 3. Kecemasan sosial memberikan dampak negatif bagi kelancaran penyesuaian diri remaja dan tidak terselesaikannya tugas perkembangan remaja dengan baik. 4. Sepengetahuan peneliti, belum ada penelitian yang menghubungkan kepercayaan diri dengan kecemasan sosial dengan subyek adalah remaja pada umumnya.

C. Batasan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah, peneliti membatasi masalah-masalah yaitu yang berkaitan dengan hubungan antara kepercayaan diri dengan kecemasan sosial pada remaja, terutama yang terjadi pada siswa kelas VII SMP Negeri 2 Kalasan tahun ajaran 2015-2016. 15

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan batasan masalah, maka rumusan masalahnya adalah sebagai berikut. 1. Bagaimana tingkat kepercayaan diri pada siswa kelas VII SMP Negeri 2 Kalasan tahun ajaran 2015-2016? 2. Bagaimana tingkat kecemasan sosial pada siswa kelas VII SMP Negeri 2 Kalasan tahun ajaran 2015-2016? 3. Apakah terdapat hubungan antara kepercayaan diri dengan kecemasan sosial pada siswa kelas VII SMP Negeri 2 Kalasan tahun ajaran 2015- 2016? E. Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah, maka tujuan yang ingin dicapai oleh peneliti dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara kepercayaan diri dengan kecemasan sosial pada siswa kelas VII di SMP Negeri 2 Kalasan tahun ajaran 2015-2016.

F. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH INTERAKSI SOSIAL TERHADAP KEPERCAYAAN DIRI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 21 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2015/ 2016

2 43 90

MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA MELALUI KONSELING EKLEKTIK DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA SUPERHERO PADA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 KEJURUAN MUDA TAHUN AJARAN 2015/2016.

0 3 32

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN KEPERCAYAAN DIRI PADA SISWA SMA INKLUSI Hubungan Antara Dukungan Sosial Dengan Kepercayaan Diri Pada Siswa SMA Inklusi.

0 3 18

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN KEPERCAYAAN DIRI PADA SISWA SMA INKLUSI Hubungan Antara Dukungan Sosial Dengan Kepercayaan Diri Pada Siswa SMA Inklusi.

0 7 17

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KOMPETENSISOSIAL PADA SISWA SMP N 16 SURAKARTA Hubungan Antara Kepercayaan Diri Dengan Kompetensi Sosial Pada Siswa SMP N 16 Surakarta.

0 4 14

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KOMPETENSI SOSIAL PADA SISWA SMP N 16 SURAKARTA Hubungan Antara Kepercayaan Diri Dengan Kompetensi Sosial Pada Siswa SMP N 16 Surakarta.

0 3 17

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN PENYESUAIAN SOSIAL PADA SISWA KELAS X DI SMK NEGERI 1 KALASAN.

0 0 135

HUBUNGAN ANTARA KEMATANGAN EMOSI DENGAN PENERIMAAN SOSIAL PADA SISWA KELAS VII SMP PIRI NGAGLIK TAHUN AJARAN 2014/2015.

0 0 183

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KECEMASAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA SISWA KELAS VII DI SMP NEGERI 15 YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 2 171

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 11 SEMARANG TAHUN AJARAN 20172018

0 1 65