Aspek Memusatkan Uraian pada Objek Aspek Imajinasi

sehingga dapat merubah perilaku terhadap pembelajaran menulis paragraf deskripsike arah yang positif. Selain itu, terdapat juga faktor eksternal yang mempengaruhi keberhasilan penelitian ini. Faktor eksternal itu adalah pemilihan dan penggunaan metode dan media yang digunakan yang digunakan selama penelitian. Hasil rata-rata yang dicapai sangat memuaskan merupakan keberhasilan guru dan siswa dalam melaksanakan pembelajaran menulis paragraf deskripsi melalui model group investigation berbantuan media kartu kunci. dapat disimpulkan bahwa melalui model group investigation berbantuan media kartu kunci dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam menulis paragraf deskripsi, sehingga siswa juga mengalami perubahan perilaku dalam pembelajaran menulis paragraf deskripsi. Nilai siklus II berasal dari skor masing-masing aspek yang disajikan sebagai berikut.

4.1.3.1.1 Aspek Memusatkan Uraian pada Objek

Penilaian aspek kemampuan siswa dalam memusatkan uraian pada objek yang difokuskan pada kesesuaian tulisan yang dibuat siswa dengan objek yang diberikan oleh guru. Hasil tes pada aspek kemampuan siswa dalam memusatkan uraian pada objek yang ditulis pada siklus II dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 25 Hasil Tes Keterampilan Menulis Paragraf Kegiatan Siklus II pada Aspek Memusatkan Uraian pada Objek No. Kategori Rentang Nilai Frekuensi Bobot skor Rata-rata 1. Sangat baik 13-16 2 32 10 23620=11,8 =73,75 Kategori B RS:16X100 2. Baik 9-12 15 180 75 3. Cukup 5-8 3 24 15 4. kurang 1-4 Jumlah 20 236 100 data pada tabel 25 menunjukkan bahwa siswa yang mendapatkan skor pada aspek memusatkan uraian pada objek dalam kategori sangat baik sebanyak 2 siswa atau 10, sedangkan dalam kategori baik sebanyak 15 siswa atau 75, dan kategori cukup sebanyak 3 siswa atau 15. Skor rata-rata kelas untuk aspek memusatkan uraian pada objek yang dibuat siswa pada siklus II sebesar 73,75 dan telah masuk kategori baik.

4.1.3.1.2 Aspek Imajinasi

Penilaian aspek imajinasi difokuskan pada pengolahan ide yang baik sehingga pembaca seolah-olah melihat, mendengar, merasakan hal-hal yang ditulis. Hasil tes pada aspek imajinasi siklus II dapat dilihat pada tabel berikut. Tabel 26 Hasil Tes Keterampilan Menulis Paragraf Deskripsi Kegiatan siklus II pada Aspek Imajinasi No. Kategori Rentang Nilai Frekuensi Bobot skor Rata-rata 1 Sangat baik 13-16 6 96 30 24020=12 =75 Kategori B RS:16X100 2 Baik 9-12 8 96 40 3 Cukup 5-8 6 48 30 4 Kurang 1-4 Jumlah 20 240 100 Data pada tabel 26 menunjukkan siswa yang mendapat skor pada aspek imajinasi dalam kategori sangat baik sebanyak 6 siswa atau 30, sedangkan dalam kategori baik sebanyak 8 siswa atau 40, dan kategori cukup sebanyak 6 siswa atau 30. Skor rata-rata kelas untuk aspek imajinasi pada siklus II sebesar 75 dengan demikian secara umum dapat dijelaskan bahwa kemempuan siswa dalam imajinasi pada siklus II telah masuk dalam kategori baik.

4.1.3.1.3 Aspek Keterlibatan Aspek Pancaindera

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI MODEL CONCEPT SENTENCE BERBANTUAN MEDIA FLASH CARD PADA SISWA KELAS IV A SD ISLAM HIDAYATULLAH

5 16 215

Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Argumentasi dengan Model Pembelajaran Berpikir Berbicara Menulis melalui Media Foto Jurnalistik pada Siswa Kelas X.2 SMA N 1 Welahan Jepara

0 17 273

Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Deskripsi TumbuhanBinatang dengan Media Benda Asli melalui Teknik Bermain Kartu Bergambar pada Siswa Kelas II SD Negeri Kunden I Blora Tahun Ajaran 20102011

0 8 148

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII SMP N 3 Blora.

0 1 15

PENDAHULUAN Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII SMP N 3 Blora.

0 3 7

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII SMP N 3 Blora.

1 4 15

(ABSTRAK) Peningkatan Keterampilan Menulis Paragraf Deskripsi Tumbuhan/Binatang dengan Media Benda Asli melalui Teknik Bermain Kartu Bergambar pada Siswa Kelas II SD Negeri Kunden I Blora Tahun Ajaran 2010/2011.

0 0 2

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERDISKUSI MELALUI MODEL GROUP INVESTIGATION (GI) PADA SISWA KELAS VIIIA SMP N 2 MUNTILAN MAGELANG.

0 1 196

DESKRIPSI KEMAMPUAN MENULIS PARAGRAF PERSUASI MELALUI MEDIA POSTER OLEH SISWA SMA

0 0 10

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MENGGUNAKAN MODEL CONCEPT SENTENCE BERBANTUAN MEDIA GAMBAR SISWA SD

1 3 10