Perhitungan RAB Swadaya dan APB Desa

PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 119 warga, berupa: tenaga kerja, bahan, peralatan, administrasi, dana tunai, lahan dan konsumsi; 2 Data atau informasi utama untuk perhitungan volume swadaya dalam bentuk Daftar Swadaya masyarakat yang telah disepakati pada Rembug Kesepakatan Swadaya sebelumnya. Sedangkan proses perhitungannya, pada prinsipnya sama dengan membuat rekapitulasi volume kebutuhan proyek dengan menjumlahkan semua volume tiap macam bentuk swadaya yang sama, misalnya berapa jumlah dari tiap jenis tenaga kerja mandor, kepala tukang, tukang, pekerja, semen, alat bantu cangkul, dan lain-lain; 3 Hasil perhitungan rekapitulasi swadaya menjadi masukan volume kebutuhan swadaya untuk perhitungan RAB. Salinlah nilai-nilai volume kontribusi swadaya ini kedalam Formulir Rencana Anggaran Biaya.

6. Perhitungan Volume Kebutuhan APB Desa

Volume kebutuhan untuk sumber dana dari APB Desa dapat mencakup empat komponen utama biaya konstruksi, yaitu: tenaga kerja, bahan, peralatan, administrasi termasuk biaya pengujian kualitas air minum, untuk sarana prasarana air minum yang sumber airnya bukan berasal dari air hujan, PDAM atau perusahaan air minum lainnya. Dasar perhitungannya dilakukan dengan menghitung Kebutuhan Total kegiatan sarana prasarana dikurangi dengan Kebutuhan swadaya masyarakat untuk masing-masing komponen tenaga kerja, bahan alat dan administrasi yang sesuai. Proses perhitungannya dapat langsung menggunakan formulir Rencana Anggaran Biaya RAB. Hasil akhir perhitungan volume kebutuhan tenaga kerja, bahan dan alat ini akan diperoleh gambaran berupa: 1. Rekapitulasi dan rincian Volume kebutuhan bahan, tenaga kerja dan peralatan yang akan digunakan dari seluruh item pekerjaan pembangunan sarana prasarana; 2. Rekapitulasi dan rincian volume kebutuhan bahan, tenaga kerja dan peralatan dari kontribusi swadaya masyarakat untuk pembangunan sarana prasarana; 3. Rekapitulasi dan rincian volumekuantitas kebutuhan bahan, tenaga kerja dan peralatan, untuk porsi sumber dana dari APB Desa.

7. Perhitungan RAB Swadaya dan APB Desa

Perhitungan Rencana Anggaran Biaya RAB Swadaya dan APB Desa mencakup perhitungan RAB sarana prasarana yang dirinci untuk masing-masing sumber dana swadaya kontribusi warga dan sumber dana APB Desa. Prinsip dasar perhitungan RAB ini adalah diperoleh dengan cara menjumlahkan biaya RAB dari setiap komponen yang diperlukan. Besarnya biaya setiap komponen dengan menghitung volume setiap komponen dikali harga satuannya. PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR 120 | Modul Pelatihan Pratugas Pendamping Desa Teknik Infrastruktur Adapun proses perhitungan RAB, mencakup: a RAB Swadaya Masyarakat dan RAB APB Desa serta rekapitulasi RAB Swadaya dan APB Desa Diperlukan bilamana usulan kegiatan sarana prasarana yang akan dilaksanakan kelompok lebih dari satu jenis. Disarankan RAB Swadaya maupun APB Desa, sebaiknya dibuat secara terpisah masing masing untuk tiap jenis kegiatan. Contohnya kegiatan pembangunan MCK dan Pembuatan gorong-gorong oleh satu kelompok pelaksana, maka RABnya dibuat masing-masing untuk MCK dan gorong-gorong. Khusus untuk pembiayaan kegiatan administrasi pelaksana, didorong dari dana swadaya masyarakat atau dukungan pihak ketiga lainnya. Namun demikian dimungkinkan dapat menggunakan secara terbatas sumber dana dari APB Desa, sepanjang dapat dipastikan penggunaannya oleh pendamping dan tidak menutup kemungkinan adanya swadaya. Penggunaan dana tersebut harus diverifikasi baik perencanaannya maupun realisasinya oleh Tim Pendamping dan TPK. Hasil akhir dari perhitungan RAB diperolehnya gambaran besarnya nilai rencana swadaya masyarakat dan APB Desa yang diperlukan dalam pelaksanaan kegiatan pembangunan sarana prasarana, meliputi volume dari setiap bentuk swadaya dan APB Desa, dan besarnya biaya setiap bentuk swadaya dan APB Desa. PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 121 PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR 122 | Modul Pelatihan Pratugas Pendamping Desa Teknik Infrastruktur Contoh perhitungan RAB jalan PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 123 PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR 124 | Modul Pelatihan Pratugas Pendamping Desa Teknik Infrastruktur PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 125 Contoh Penyusunan RAB TOS Talud PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR 126 | Modul Pelatihan Pratugas Pendamping Desa Teknik Infrastruktur Contoh Penyusunan RAB RAB DETAIL Talud PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 127 Contoh Penyusunan RAB Rekap PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR 128 | Modul Pelatihan Pratugas Pendamping Desa Teknik Infrastruktur Contoh Time Scedule PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 129 Pokok Bahasan 3 PELAKSANAAN SARANA PRASARANA DESA PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR 130 | Modul Pelatihan Pratugas Pendamping Desa Teknik Infrastruktur PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 131 SPB 3.1 Rencana Pembelajaran Pengadaan BarangJasa Pembangunan Sarana Prasarana Desa Tujuan Setelah pembelajaran ini peserta diharapkan dapat: 1. Menetapkan metode pengadaan barang dan jasa PBJ; 2. Menyusun langkah pengadaan barang dan jasa di Desa; 3. Mempersiapkan tim pengadaan barang dan jasa serta Tim Pelaksana Kegiatan TPK pelaksanaan sarana prasarana Desa. Waktu 2 JP 90 menit Metode Pemaparan, Diskusi Kelompok, dan Pleno. Media  Media Tayang 3.1.1.  Lembar Kerja 3.1.1: Matrik Diskusi Tahapan Pengadaan BarangJasa di Desa.  Lembar Informasi 3.1.1: Pengadaaan BarangJasa di Desa  Lembar Informasi 3.1.2: Peraturan Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan BarangJasa Pemerintah Nomor 13 Tahun 2013 Tentang Pedoman Tata Cara Pengadaan BarangJasa di Desa PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR 132 | Modul Pelatihan Pratugas Pendamping Desa Teknik Infrastruktur Alat Bantu Flipt chart, metaplan, spidol, laptop, LCD, Whiteboard Proses Penyajian Kegiatan 1: Memahami Pengadaan BarangJasa di Desa 1. Menjelaskan tentang tujuan, proses, dan hasil yang diharapkan dari subpokok bahasan tentang Pengadaan BarangJasa di Desa; 2. Bagikan metaplan kepada masing-masing peserta sebanyak 3 buah dengan warna yang berbeda biru, kuning, putih; 3. Mintalah kepada peserta untuk menuliskan pada masing-masing metaplan hal-hal sebagai berikut: a. Tujuan pengadaan barangjasa di Desa pada metaplan warna biru. b. Prinsip-Prinsip pelaksanaan pengadaan barangjasa di Desa, metaplan warna kuning. c. Ketentuan pengadaan barangjasa di Desa, warna putih. 4. Lakukan pengelompokan metaplan yang berisi jawaban samaserupa, kemudian lakukan pembahasan; 5. Berikan kesempatan kepada peserta untuk bertanya, mengajukan pendapat, gagasan, dan saran terkait paparan yang telah dilakukan; 6. Buatlah catatan berupa pokok-pokok pikiran atau rumusan gagasan utama dari hasil pembahasan yang dilakukan dengan menuliskan dalam kartu sebagai pegangan bagi pelatih; 7. Pada akhir sesi, pelatih memberikan penegasan dan kesimpulan tentang materi yang telah dibahas. Kegiatan 2: Tahapan Pengadaan BarangJasa di Desa 8. Menjelaskan tujuan, proses dan hasil yang diharapkan dari kegiatan Tahapan Pengadaan BarangJasa di Desa serta mengkaitkan dengan kegiatan sebelumnya; 9. MIntalah peserta membentuk kelompok untuk membahas tentang tahapan pengadaan baranagjasa di Desa dengan menggunakan Lembar Kerja 3.1.1; 10. Berikan kesempatan kepada kelompok untuk mendiskusikan dan mencatat hal-hal pokok yang akan dipaparkan dalam pleno; PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 133 11. Mintalah wakil dari masing-masing kelompok untuk memaparkan hasil diskusinya; 12. Berikan kesempatan kepada kelompk lain untuk bertanya, mengkritisi dan memberikan saran; 13. Catatlah hal-hal pokok yang berkembangan dalam diskusi; 14. Pada akhir sesi lakukan pembulatan dan penyimpulan PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR 134 | Modul Pelatihan Pratugas Pendamping Desa Teknik Infrastruktur Lembar Kerja 3.1.1 Matrik Diskusi Tahapan Pengadaan BarangJasa di Desa No Tahapan Pemangku Kepentingan Hasil Permasalahan Tindak Lanjut 1. Persiapan dan Perencanaan 2. Pelaksanaan 3. Pengawasan 4. Pembayaran 5. Pelaporan dan Serah Terima. PRATUGAS PENDAMPING DESA TEKNIK INFRASTRUKTUR Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi | 135 SPB 3.1.1 Lembar Informasi Pengadaan BarangJasa Pembangunan Sarana Prasarana di Desa

A. Pengertian