Batasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

status, dan melibatkan peran siswa sebagai tutor sebaya dan mengandung unsur permainan yang menyenangkan Salvin, 1995: 84. Diharapkan dengan diterapkannya model pembelajaran kooperatif tipe TGT ini siswa menjadi termotivasi untuk mengikuti kegiatan pembelajaran karena dalam model pembelajaran kooperatif tipe TGT ini siswa tidak hanya mendiskusikan materi pelajaran dalam kelompok, tetapi juga mengikuti permainan dan turnamen yang berhubungan dengan materi yang diajarkan sehingga suasana kelas menjadi menyenangkan dan tidak membosankan, siswa juga termotivasi untuk mengikuti kegiatan pembelajaran dan akan mencapai hasil belajar yang optimal. Berdasarkan uraian di atas peneliti tertarik untuk melakukan penelitian tindakan kelas yaitu dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe TGT dan menyelidiki pengaruhnya terhadap motivasi dan hasil belajar siswa. Oleh karena itu peneliti tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul “Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams-Games- Tournament TGT pada Mata Pelajaran Ekonomi Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Siswa”. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas XI IPS 3 SMA Pangudi Luhur Yogyakarta.

B. Batasan Masalah

Penelitian ini bertujuan untuk menyelidiki bagaimana penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TGT diterapkan dalam upaya untuk meningkatkan motivasi belajar dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi.

C. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka dapat dirumuskan permasalahan: 1. Apakah penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TGT dapat meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi? 2. Apakah penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TGT dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi?

D. Tujuan Penelitian

Tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui peningkatan motivasi belajar siswa terhadap materi ekonomi melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TGT. 2. Untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa terhadap materi ekonomi melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TGT.

E. Manfaat Penelitian

Dari penelitian yang dilakukan, peneliti berharap penelitian ini akan berguna: 1. Bagi guru Manfaat yang dapat diambil oleh guru dari penelitian model pembelajaran Teams-Games-Tournament TGT adalah adanya penelitian tentang model pembelajaran TGT ini diharapkan bisa menjadi alternatif bagi guru dalam menyampaikan pembelajaran dengan cara yang lebih variatif dan lebih melibatkan siswa dalam proses belajar mengajar sehingga dapat meningkatkan motivasi belajar dan hasil belajar siswa pada materi pembelajaran. 2. Bagi peneliti Manfaat yang dapat diambil oleh peneliti dalam penelitian ini adalah sebagai calon guru, peneliti dapat belajar bagaimana menerapkan model pembelajaran TGT ini sebagai suatu variasi model pembelajaran yang dapat memotivasi siswa dalam kegiatan pembelajaran sehingga dapat meningkatkan hasil belajar siswa. 3. Bagi sekolah Manfaat yang dapat diambil dari pihak sekolah adalah model pembelajaran kooperatif tipe TGT ini dapat dijadikan sebuah variasi model pembelajaran yang dapat diterapkan di sekolah dengan model pembelajaran yang lebih banyak melibatkan siswa dalam proses pembelajaran sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai. 4. Bagi universitas Manfaat yang dapat diambil dari pihak universitas adalah hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai referensi tambahan yang dapat menambah pengetahuan bagi pihak lain. 6

BAB II KAJIAN TEORI

Dokumen yang terkait

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe teams-games-tournament (tgt) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa (kuasi eksperimen pada Kelas XI IPA Madrasah Aliyah Negeri Jonggol)

0 5 199

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi SMA N 1 Kasihan Bantul Yogyakarta.

0 3 400

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) untuk meninkatkan motivasi belajar dan prestasi belajar siswa kelas X-1 SMA Pangudi Luhur Yogyakarta pada mata pelajaran Ekonomi.

0 1 305

Penerapan model pembelajaran tipe Teams Games Tournament (TGT) dalam pembelajaran ekonomi untuk meningkatkan prestasi belajar siswa kelas X SMA Pangudi Luhur Yogyakarta.

2 25 273

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) untuk meningkatkan motivasi belajar dan keaktifan siswa pada mata pelajaran ekonomi : penelitian dilakukan di kelas XI IPS 2 SMA Pangudi Luhur St. Louis IX Sedayu.

0 2 290

Penerapan metode pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournaments (TGT) untuk meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi : studi kasus siswa kelas XI IPS 1 SMA N I Depok Yogyakarta.

0 0 2

Peningkatan prestasi belajar akuntansi siswa menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) : studi kasus pada siswa kelas XI IPS 1 SMA Pangudi Luhur Yogyakarta.

0 0 204

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) untuk meninkatkan motivasi belajar dan prestasi belajar siswa kelas X 1 SMA Pangudi Luhur Yogyakarta pada mata pelajaran Ekonomi

0 0 303

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams-Games-Torunaments (TGT) dalam mata pelajaran ekonomi untuk meningkatkan motivasi belajar dan hasil belajar siswa : studi kasus pada siswa kelas XI IPS 3 SMA Pangudi Luhur Yogyakarta - USD Repository

0 0 244

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DAN KEAKTIFAN SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI

0 1 288