Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian

7 kelompoknya Rita Eka Izzaty, dkk, 2008: 117. Maka, siswa pada usia SD akan merasa lebih senang jika pembelajaran IPS yang mengandung teori tersebut dapat dikemas dalam bentuk metode yang menyenangkan yaitu dengan memainkan tongkat dan mendengarkan musik. Dengan demikian ketika siswa merasa senang mengikuti pembelajaran maka siswa terdorong untuk meningkatkan prestasi belajar IPS. Berdasarkan keadaan di atas, dalam upaya meningkatkan prestasi belajar siswa memerlukan active learning tipe talking stick. Oleh karena itu, penelitian ini berjudul Peningkatan Prestasi Belajar IPS Menggunakan Active Learning Tipe Talking Stick Pada Siswa Kelas VA SD N Baciro.

B. Identifikasi Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka dapat diidentifikasi masalah yang berkaitan dengan pembelajaran IPS di SD N Baciro adalah sebagai berikut: 1. Prestasi belajar IPS siswa kelas VA SD N Baciro tergolong rendah jika dibandingkan dengan mata pelajaran lainnya. 2. Pembelajaran bersifat teacher center. 3. Hanya terdapat 2 siswa dari 21 siswa kelas VA yang mampu menjawab dengan pertanyaan guru dengan tepat. 4. Pembelajaran jarang menggunakan media konkret.

C. Pembatasan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah yang telah dipaparkan di atas, banyak permasalahan yang perlu dibahas dan dikaji lebih jauh lagi. Namun karena 8 keterbatasan kemampuan peneliti, maka penelitian ini dibatasi dan difokuskan pada masalah prestasi belajar IPS siswa kelas VA SD N Baciro tergolong rendah.

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah dan batasan masalah yang disampaikan di atas, diperoleh rumusan masalah yaitu bagaimana meningkatkan prestasi belajar menggunakan active learning tipe talking stick dalam mata pelajaran IPS kelas VA SD N Baciro tahun ajaran 20162017?.

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan rumusan masalah di atas, penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi belajar siswa menggunakan active learning tipe talking stick dalam mata pelajaran IPS kelas VA SD N Baciro tahun ajaran 20162017.

F. Manfaat Penelitian

Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi yang berarti sebagai berikut: 1. Manfaat teoritis Berdasarkan teori mengenai active earning tipe talking stick, penelitian ini memberikan manfaat secara teoritis yaitu: a. untuk mengembangkan keilmuan di bidang pembelajaran IPS. b. untuk mengembangkan khasanah kajian ilmiah dalam penggunaan active learning tipe talking stick . 9 2. Manfaat praktis a. Bagi Siswa Hasil penelitian ini diharapkan dengan menggunakan active learning tipe talking stick siswa mampu meningkatkan prestasi belajar IPS. b. Bagi Guru 1 Guru dapat meggunakan dan mengembangkan active learning tipe talking stick dalam upaya meningkatkan prestasi belajar siswa. 2 Guru dapat memberikan pengetahuan tentang active learning tipe talking stick pada teman sejawat. c. Bagi Peneliti 1 Penelitian ini diharapkan mampu memberi informasi seberapa besar peningkatan prestasi belajar IPS siswa melalui penggunaan active learning tipe talking stick. 2 Penelitian ini merupakan wahana bagi peneliti untuk menerapkan ilmu pengetahuan yang telah dipelajari selama kuliah. d. Bagi sekolah Membantu sekolah untuk meningkatkan mutu dan potensi siswa - siswanya. 10

BAB II KAJIAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL COOPERATIVE LEARNING TIPE TALKING STICK PADA MATA PELAJARAN PKn KELAS VA SD NEGERI 7 METRO BARAT TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 6 48

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS MELALUI METODE TALKING STICK PADA SISWA KELAS 4 Peningkatan Motivasi Belajar Ips Melalui Metode Talking Stick Pada Siswa Kelas 4 SD Negeri 3 Jatipohon Grobogan Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 2 15

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS MELALUI METODE TALKING STICK PADA SISWA KELAS 4 Peningkatan Motivasi Belajar Ips Melalui Metode Talking Stick Pada Siswa Kelas 4 SD Negeri 3 Jatipohon Grobogan Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 2 14

PENINGKATAN KERJASAMA DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL TALKING STICK PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 Peningkatan Kerjasama Dan Hasil Belajar Ips Melalui Model Talking Stick Pada Siswa Kelas V SD Negeri 3 Barenglor Klaten Utara Tahun 2013/2014.

0 0 13

PENINGKATAN KERJASAMA DAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL TALKING STICK PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 Peningkatan Kerjasama Dan Hasil Belajar Ips Melalui Model Talking Stick Pada Siswa Kelas V SD Negeri 3 Barenglor Klaten Utara Tahun 2013/2014.

0 1 11

PENINGKATAN SIKAP SOSIAL MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN ACTIVE LEARNING TIPE ACTIVE KNOWLEDGE SHARING SISWA KELAS V SD N NGENTAKREJO.

0 1 136

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MENGGUNAKAN TALKING STICK DI SEKOLAH DASAR

0 0 13

Peningkatan Prestasi Belajar Materi Rasul-rasul Allah melalui Model Talking Stick pada Siswa Kelas V SD

0 0 6

PENINGKATAN HASIL BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPS MENGGUNAKAN MODEL KOOPERATIF TIPE TALKING STICK DI KELAS V SD

0 0 8

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN TALKING STICK PADA SISWA KELAS VII F SMP N 2 SRANDAKAN

0 0 8