Jenis-jenis Pengetahuan Pelanggan Pengetahuan Pelanggan 1. Pengertian Pengetahuan Pelanggan

membeli sejumlah pakaian ? “sebaliknya, pengetahuan semantik Semantic Knowledge mengandung pengetahuan yang digeneralisasikan yang memberikan arti bagi dunia seseorang. Ini adalah pengetahuan yang akan digunakan misalnya dalam mendeskripsikan sebuah video cassette recorder.

3.1.2. Jenis-jenis Pengetahuan Pelanggan

Pengetahuan konsumen menurut engel, et al. 2 dapat dibagi dalam tiga bidang umum pengetahuan konsumen yaitu : 1. Product Knowledge Pengetahuan produk Pengetahuan produk merupakan konglomerat dari banyak jenis informasi yang berbeda. Pengetahuan produk mencakupi : a. Kesadaran akan kategori merek produk di dalam kategori produk b. Terminologi produk misalnya, “Floopy disk” dalam kompuater c. Atribut atau ciri produk d. Kepercayaan tentang kategori produk secara umum dan mengenai merek spesifik. 2. Purchase Knowledge Pengetahuan Pembelian Pengetahuan pembelian purchase knowledge mencakup bermacam potongan informasi yang dimiliki konsumen yang berhubungan erat dengan pemerolehan produk. Dimensi dasar dari pengetahuan dengan keputusan tentang dimana produk tersebut harus dibeli dan kapan pembelian harus terjadi. 2 Pp 247 Ibid Universitas Sumatera Utara a. Dimana membeli Hal mendasar yang harus diselesaikan konsumen selama pengambilan keputusan adalah dimana mereka harus membeli suatu produk. Banyak produk dapat diperoleh melalui saluran yang sangat berbeda. Misalnya dimana kantor pelayanan PT. Telkom. Keputusan dimana membeli ditentukan sebagian besar oleh pengetahuan pembelian. Pengetahuan produk, kesadaran, dan citra adalah komponen penting dari pengetahuan pembelian. Pengetahuan pembelian juga mencakup informasi yang dimiliki konsumen mengenai lokasi produk ,salah satu aspek dari pengetahuan lokasi ini melibatkan informasi konsumen mengenai dimana produk tersebut sebenarnya. b. Kapan Membeli Komponen yang relevan dari pengetahuan pembelian adalah kepercayaan konsumen mengenai kapan membeli, konsumen yang mengetahui bahwa suatu produk pada waktu tertentu akan dijual dengan memperoleh potongan harga maka konsumen mungkin akan menunggu waktu tersebut. 3. Usage Knowlledge Pengetahuan Pemakaian Kategori ketiga dari pengetahuan konsumen digambarkan pada pengetahuan pemakaian usage knowledge. Pengetahuan seperti ini mencakupi informasi yang tersedia di dalam ingatan mengenai bagaimana suatu produk dapat digunakan dan apa yang diperlukan Universitas Sumatera Utara agar benar-benar menggunakan, tetapi tetap tidak mengetahui bagaimana mengoperasikannya. Kecukupan pengetahuan pemakaian konsumen penting karena beberapa alasan pertama, konsumen tentu saja lebih kecil kemungkinannya membeli suatu produk bila mereka tidak memiliki informasi yang cukup menggunakan produk tersebut. Upaya pemasaran yang cukup di rancang untuk mendidik konsumen tentang bagaimana menggunakan produk juga dibutuhkan. Penghalang serupa bagi pembelian terjadi bila konsumen memiliki informasi yang tidak lengkap mengenai cara-cara yang berbeda atau situasi dimana suatu produk dapat digunakan. Menurut Peter J. olson 3 Pengetahuan pelanggan pengetahuan produk konsumen memiliki tiga jenis pengetahuan produk yaitu : 1. Product as blundles of attributes Produk Sebagai Perangkat Ciri Konsumen memiliki berbagai tingkatan pengetahuan tentang ciri produk Pengetahuan tentang ciri abstrak abstract attributes mewakili karakteristik subjektif tak nyata dari suatu produk seperti kualitas kehangatan sebuah selimut atau gaya dan kenyamanan sebuah mobil.. 2. Profuct as bundles of benefits Produk Sebagai Perangkat Manfaat Konsumen dapat memiliki pengetahuan tentang dua jenis, konsekuensi fungsional functional consequensce minuman menghilangkan rasa 3 Peter J Paul, Jerry C, 2000 Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran Jilid I, Terjemahan Damos Sihombing MBA dan Yati Sumiharti, SE, Jakarta : Erlangga. Universitas Padjadjaran Bandung. Pp 86 Universitas Sumatera Utara haus dan konsekuensi psikososial psychososial concequence adalah dampak tak nyata dari penggunaan suatu produk yang dialami konsumen memberikan rasa percaya diri bila menggunakan hand phone yang mahal. 3. Product as values satifies Produk Sebagai Pemuas Nilai Konsumen juga memiliki pengetahuan tentang nilai pribadi dan simbolis yang dapat dipenuhi atau dipuaskan oleh suatu produk atau merek. Nilai adalah sasaran hidup yang luas dari masyarakat. Nilai juga melibatkan afeksi sehubungan dengan kebutuhan atau tujuan tersebut perasaan dan emosi yang menyertai keberhasilan, menyadari bahwa nilai telah terpuaskan cenderung tidak nyata dan subjektif. Sebaliknya, konsekuensi fungsional dan psikososial lebih nyata dan lebih jelas ketika terjadi.

3.2 Definisi dan Jenis Fitur Telepon