Rumusan Masalah Pertanyaan Penelitian

yang dilakukan pengrajin tersebut tentunya memiliki potensi untuk teradinya MSDs. Selain itu tata ruang kerja yang sempit, panas, pencahayaan kurang dan desain tempat kerja yang tidak Ergonomis lainnya tentunya juga mempengaruhi postur kerja yang mereka lakukan, apabila hal ini terjadi secara terus menerus maka akan berakibat terjadinya MSDs pada pengrajin sepatu di Perkampungan Industri Kecil PIK Penggilingan Kecamatan Cakung. Selain itu dari hasil studi pendahuluan menggunakan kuesioner Nordic Body Map yang melibatkan 12 responden, ditemukan 10 responden yang mengalami MSDs. Melalui identifikasi dan penilaian risiko diharapkan peneliti mampu menilai pekerjaan yang dilakukan oleh penegerajin termasuk pekerjaan yang berbahaya atau tidak, guna mengetahui secara dini risiko kejadian suatu penyakit, sehingga dapat diambil suatu tindakan pencegahan dan perbaikan sedini mungkin untuk mengurangi terjadinya MSDs. Dari hal tersebut, peneliti ingin mengetahui lebih lanjut tentang faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian MSDs pada pengrajin sepatu di Perkampungan Industri Kecil PIK penggilingan kecamatan Cakung.

B. Rumusan Masalah

Industri kerajinan sepatu merupakan salah satu sumber ekonomi yang cukup banyak digeluti oleh warga Perkampungan Industri Kecil PIK penggilingan kecamatan Cakung. Berdasarkan observasi yang dilakukan terdapat kegiatan atau postur kerja janggal yang secara tidak sadar dilakukan oleh para pengrajin tersebut, diantara postur janggal yang dilakukan antara lain posisi leher 20 kedepan 66,67, posisi punggung 20 kedepan 33,33 dan posisi duduk statis ketika melakukan pengeleman, pemotongan, dan finishing. Postur kerja yang dilakukan pengrajin tersebut tentunya memiliki potensi untuk terjadinya Musculoskeletal Disorders MSDs hal ini juga didukung dengan hasil studi pendahuluan menggunakan kuesioner Nordic Body Map yang melibatkan 12 responden dan ditemukan 83 responden yang mengalami keluhan Musculoskeletal Disorders MSDs.

C. Pertanyaan Penelitian

1. Bagaimana gambaran MSDs pada pengrajin sepatu daerah Perkampungan Industri Kecil PIK Penggilingan Kecamatan Cakung ? 2. Bagaimana gambaran faktor pekerjaan pada pengrajin sepatu Perkampungan Industri Kecil PIK Penggilingan Kecamatan Cakung ? 3. Bagaimana gambaran faktor pekerja usia, masa kerja, status merokok, dan IMT pada pengrajin sepatu daerah Perkampungan Industri Kecil PIK Penggilingan Kecamatan Cakung ? 4. Bagaimana gambaran faktor lingkungan Suhu, Pencahayaan pada industri rumahan pengrajin sepatu daerah Perkampungan Industri Kecil PIK Penggilingan Kecamatan Cakung ? 5. Apakah ada hubungan antara faktor pekerjaan dengan MSDs pada pengrajin sepatu daerah Perkampungan Industri Kecil PIK Penggilingan Kecamatan Cakung ? 6. Apakah ada hubungan antara faktor individu atau pekerja usia, masa kerja, status merokok, dan IMT dengan MSDs pada pengrajin sepatu daerah Perkampungan Industri Kecil PIK Penggilingan Kecamatan Cakung ? 7. Apakah ada hubungan antara faktor lingkungan Suhu, pencahayaan dengan MSDs pada pengrajin sepatu daerah Perkampungan Industri Kecil PIK Penggilingan Kecamatan Cakung ?

D. Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) pada Sales Promotion Girl (SPG) Pengguna Sepatu Hak Tinggi di Suzuya Medan Plaza pada Tahun 2015

33 205 129

Hubungan Sikap Kerja Dengan Musculoskeletal Disorders Pada Penjahit Di Pusat Industri Kecil Menteng Medan 2015

10 61 112

Faktor-faktor yang berhubungan dengan keluhan musculosletal disorders pada welder di bagian fabrikasi PT. Caterpillar Indonesia

2 14 120

Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Keluhan Musculoskeletal Disorders pada Pekerja di Bagian Polishing PT. Surya Toto Indonesia. Tbk Tangerang Tahun 2011

0 15 205

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi ekspor usaha kecil (Kasus pada industri konveksi di Perkampungan Industri Kecil (PIK) Pulo Gadung, Kelurahan Penggilingan, Kecamatan Cakung, Jakarta Timur)

0 9 124

Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Terjadinya Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Pekerja Pembuatan Dodol di Tanjung Pura Kabupaten Langkat Tahun 2016

0 15 199

Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Terjadinya Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Pekerja Pembuatan Dodol di Tanjung Pura Kabupaten Langkat Tahun 2016

1 1 20

Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Terjadinya Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Pekerja Pembuatan Dodol di Tanjung Pura Kabupaten Langkat Tahun 2016

0 0 2

Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Terjadinya Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Pekerja Pembuatan Dodol di Tanjung Pura Kabupaten Langkat Tahun 2016

0 0 10

Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Terjadinya Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Pekerja Pembuatan Dodol di Tanjung Pura Kabupaten Langkat Tahun 2016

1 1 36