Pengamatan kinerja guru APKG 1, 2 dan 3 Pengamatan Kesesuaian Penggunaan Media Kartu Bilangan

64

3.6.1.1 Pengamatan kinerja guru APKG 1, 2 dan 3

Skor perolehan pada tiap aspek yang diamati pada masing-masing lembar APKG 1, 2 dan 3 tergantung pada jumlah deskriptor yang tampak. Satu deskriptor yang tampak mendapat skor 1, sehingga skor maksimal tiap aspek yaitu 4. Sebelum dapat menentukan nilai akhir, skor perolehan dari APKG 1, 2 dan 3 ditransfer ke nilai atau dilakukan konversi skor dan nilai terlebih dulu menurut tabel berikut: Tabel 3.1. Konversi Skor dan Nilai APKG 1 Skor Nilai Skor Nilai Skor Nilai Skor Nilai 1 3 9 28,125 17 53,125 25 78,125 2 6,25 10 31,25 18 56,25 26 81,25 3 9,375 11 34,375 19 59,375 27 84,375 4 12,5 12 37,5 20 62,5 28 87,5 5 15,625 13 40,625 21 65,625 29 90,625 6 18,75 14 43,75 22 68,75 30 93,75 7 21,875 15 46,875 23 71,875 31 96,875 8 25 16 50 24 75 32 100 Tabel 3.2 Konversi skor dan nilai APKG 2 dan APKG 3 Skor Nilai Skor Nilai Skor Nilai Skor Nilai 1 2,5 11 27,5 21 52,5 31 77,5 2 5 12 30 22 55 32 80 3 7,5 13 32,5 23 57,5 33 82,5 4 10 14 35 24 60 34 85 5 12,5 15 37,5 25 62,5 35 87,5 6 15 16 40 26 65 36 90 7 17,5 17 42,5 27 67,5 37 92,5 8 20 18 45 28 70 38 95 9 22,5 19 47,5 29 72,5 39 97,5 10 25 20 50 30 75 40 100 Untuk mendapatkan nilai akhir minimal performansi guru diperlukan persyaratan sebagai berikut: APKG 1 skor terendah 23 APKG 2 skor terendah 28,4 APKG 3 skor terendah 28,4 Nilai akhir minimal 71 65 5 Setelah dikonversi ke nilai barulah dianalisis ke rumus berikut: Keterangan: N A = nilai akhir N 1 = nilai APKG 1 N 2 = nilai APKG 2 N 3 = nilai APKG 3 Hasil dari perhitungan tersebut kemudian disesuaikan dengan kriteria keberhasilan performansi guru, seperti berikut: Tabel 3.3 Kriteria Performansi Guru Nilai Huruf Kriteria 86 – 100 A Baik sekali 81 – 85 AB Lebih dari baik 71 – 80 B Baik 66 – 70 BC Lebih dari cukup 61 – 65 C Cukup 56 – 60 CD Kurang dari cukup 50 – 55 D Kurang 50 E Gagal Pedoman akademik UNNES 2010: 55

3.6.1.2 Pengamatan Kesesuaian Penggunaan Media Kartu Bilangan

Skor perolehan pada tiap aspek yang diamati pada masing-masing lembar pengamatan kesesuaian penggunaan media kartu bilangan tergantung pada jumlah deskriptor yang tampak. Satu deskriptor yang tampak mendapat skor 1, sehingga skor maksimal tiap aspek yaitu 4. Pada lembar ini terdapat 4 deskriptor, sehingga jumlah skor maksimal yaitu 16. Sebelum dapat menentukan nilai akhirnya, skor perolehan dari lembar pengamatan kesesuaian penggunaan media kartu bilangan ditransfer ke nilai atau dilakukan konversi skor dan nilai terlebih dulu menurut tabel berikut: 66 Tabel 3.4 Konversi Skor dan Nilai Kesesuaian Penggunaan Media Kartu Bilangan Untuk mendapatkan nilai akhir minimal kesesuaian penggunaan media kartu bilangan, diperlukan persyaratan skor terendah 11,4 dengan nilai akhir minimal 71. Hasil dari perhitungan tersebut kemudian disesuaikan dengan kriteria keberhasilan kesesuaian penggunaan media kartu bilangan seperti berikut: Tabel 3.5 Kriteria Kesesuaian Penggunaan Media Kartu Bilangan Nilai Huruf Kriteria 86 – 100 A Baik sekali 81 – 85 AB Lebih dari baik 71 – 80 B Baik 66 – 70 BC Lebih dari cukup 61 – 65 C Cukup 56 – 60 CD Kurang dari cukup 50 – 55 D Kurang 50 E Gagal Pedoman akademik UNNES 2010: 55

3.6.2 Motivasi Belajar Siswa

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN MEDIA GARIS BILANGAN UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS IV Penggunaan Media Garis Bilangan Untuk Meningkatkan Kreativitas Belajar Matematika Pada Siswa Kelas IV Semester II SD Negeri 1 Ringinpitu Kecamatan Tangg

0 0 15

PENGGUNAAN MEDIA GARIS BILANGAN UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS IV Penggunaan Media Garis Bilangan Untuk Meningkatkan Kreativitas Belajar Matematika Pada Siswa Kelas IV Semester II SD Negeri 1 Ringinpitu Kecamatan Tangg

0 0 14

PENGGUNAAN PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN SISWA PADA MATERI PENGURANGAN BILANGAN BULAT KELAS IV SEKOLAH DASAR.

0 0 40

PENGGUNAAN MEDIA TALI PAS PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATERI BILANGAN ROMAWI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA.

0 0 44

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BILANGAN POSITIF NEGATIF SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT SISWA KELAS IV SD NEGERI DELEGAN II PRAMBANAN.

0 0 176

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BILANGAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP BILANGAN ROMAWI PADA SISWA SEKOLAH DASAR | Usada | Jurnal Didaktika Dwija Indria (SOLO) 6614 14047 1 PB

0 0 6

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BILANGAN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP BILANGAN ROMAWI PADA SISWA KELAS IV SDN 2 MUDAL BOYOLALI (2014/2015) - UNS Institutional Repository

0 0 17

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI BILANGAN ROMAWI MELALUI MEDIA PUZZLE MATH OF ROMAWY DI KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SOMAGEDE - repository perpustakaan

0 0 14

PENGEMBANGAN MEDIA PERMAINAN MATEMATIKA KARTU CERDAS TANGKAS BILANGAN ROMAWI DI KELAS IV SEKOLAH DASAR - repository perpustakaan

0 0 16

PENGGUNAAN MEDIA KARTU BILANGAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATERI BILANGAN ROMAWI PADA SISWA KELAS IV SDN 30 CAKRANEGARA TAHUN AJARAN 2013/2014 - Repository UNRAM

0 0 10