dari pasca tindakan siklus I.

63

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dilakukan dan diuraikan pada bab sebelumnya, maka dapat di simpulkan bahwa kemampuan menulis narasi pada siswa kelas IV SD N Bakalan mengalami peningkatan dengan menggunakan media gambar berseri. Peningkatan tersebut terjadi pada peningkatan proses dan hasil. Peningkatan proses terlihat pada perhatian terhadap pembelajaran yang semangat belajar, semakin fokus, kreatif, menungkan gagasa dalam bertanya dan menjawab pertanyaan dari guru, keaktifan mengerjakan tugas, dan ketepatan waktu mengumpulkan tugas. Peningkatan proses pembelajaran terjadi secara bertahap dari pratindakan, siklus I, dan siklus II. Peningkatan hasil merupakan peningkatan kemapuan menulis narasi siswa yang diukur berdasarkan nilai hasil menulis narasi. Hasil menulis narasi siswa yang mencapai ketuntasan mulai meningkat pada siklus I. Pada pratindakan, siswa yang tuntas dalam menulis narasi berjumlah 2 siswa atau 9, pada iklus I sebanyak 14 siswa atau 63, dan pada siklus II sebanyak 21 siswa atau 95. Peningkatan hasil belajar menulis narasi dengan menggunakan gambar berseri dalam pembelajaran menulis narasi di kelas IV SD N Bakalan terjadi pada aspek penggunaan kalimat, pemilihan kata, penempatan tanda baca dan mengembangkan kerangka karangan menjadi karangan narasi. 64

B. Saran

Saran yang perlu disampaikan setelah melakukan penelitian tindakan kelas dengan menggunakan gambar berseri dalam pembelajaran menulis narasi ini adalah sebagai berikut: 1. Bagi Guru Media gambar berseri dapat meningkatkan keterampilan menulis narasi siswa kelas IV SD N Bakalan. Oleh karena itu, guru dapat menggunakan media dalam pembelajaran menulis narasi maupun jenis karangan yang lainnya karna dapat membantu siswa dalam mengembangkan dan menyusun tulisan secara tepat dan benar. Salah satu media yang dapat digunakan dalam pembelajaran menulis narasi adalah gambar berseri. 2. Bagi Siswa Penggunaan media gambar berseri dalam pembelajaran menulis narasi dapat memberikan informasi baru bagi siswa. oleh karena itu, siswa hendaknya lebih kreatif dalam menggunakan gambar berseri untuk menulis narasi. Siswa perlu meningkatkan kemampuan menulisnya karena hal tersebut memiliki banyak manfaat. 65 DAFTAR PUSTAKA Ahmad Rofiā€™udin dan Darmiyati Zuhdi. 2001. Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia Di Kelas Tinggi. Jakarta: Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Proyek Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Azhar Arsyad. 2009. Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Azhar Arsyad. 2011. Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Dalman. 2014. Keterampilan Menulis. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. Daryanto. 2010. Media Pembelajaran. Yogyakarta: Gava Media. Daryanto 2011. Penelitian Tindakan Kelas dan Penelitian Tindakan Sekolah. Yogyakarta: Gava Media. Erianto. 2013. Analisis Naratif. Jakarta: Kencana Prenada Media Group. Gorys Keraf. 2007. Argumentasi dan Narasi. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Umum. Heri Jauhari. 2013. Terampil Mengarang. Jakarta: Nuansa Cendekia. Henry Guntur Tarigan. 20013. Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: CV Angkasa. Hujair AH Sanaky. 2013. Media Pembelajaran Interaktif-Inovatif. Yogyakarta: Kaukaba Dipantara. M. Dalyono. 2009. Pesikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta halaman 39-40,40. Nandang Budiman. 2006. Memahami Perkembangan Anak Usia Sekolah Dasar. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Direktorat Ketenagaan. Nana Syaodih Sukmadinata. 2004. Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung: PT Permaja Rosdakarya. Noehi Nasution dkk. 1992. Materi Pokok Psikologi Pendidikan. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Proyek Pembinaan Tenaga Kependidikan Pendidikan Tinggi. Rita Eka Izzaty dkk. Perkembangan Peserta Didik.Yogyakarata: UNY.

Dokumen yang terkait

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV DI SD NEGERI PAGUYANGAN 01 KABUPATEN BREBES

0 12 244

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Crewek Kecamatan Kradenan Kabupaten Grobogan Tahun A

1 2 18

PENDAHULUAN Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi Melalui Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Crewek Kecamatan Kradenan Kabupaten Grobogan Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 8

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN MEDIA GAMBAR SERI Upaya Peningkatan Keterampilan Menulis Narasi Mata Pelajaran Bahasa Indonesia dengan Media Gambar Seri Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 1 Jatipurwo Wonogi

0 0 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS CERITA SISWA KELAS IV SD KANISIUS PATI Peningkatan Kemampuan Menulis Cerita Siswa Kelas IV SD Kanisius Pati Tahun Pelajaran 2012 / 2013 dengan Menggunakan Media Gambar Seri.

0 2 9

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR 1 BLUNYAHAN KECAMATAN SEWON KABUPATEN BANTUL.

0 5 155

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS CERITA MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI BAKALAN SEWON BANTUL YOGYAKARTA.

0 0 156

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS TEKS PERCAKAN MELALUI MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV B SD NEGERI TUKANGAN YOGYAKARTA.

0 1 95

PENINGKATAN KREATIVITAS DAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI PENERAPAN MODEL EXAMPLES NON EXAMPLES DENGAN MEDIA GAMBAR SERI DI KELAS IV SD NEGERI 3 LINGGASARI - repository perpustakaan

0 0 12

Peningkatan kemampuan menulis karangan narasi menggunakan media gambar seri dalam pembelajaran menulis siswa kelas IV SD Kanisius Kembaran Bantul tahun ajaran 2011/2012 - USD Repository

0 0 157