Articles of association GENERAL INFORMATION

PT ASTRA INTERNATIONAL Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2014 DAN 2013 Dinyatakan dalam miliaran Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2014 AND 2013 Expressed in billions of Rupiah, unless otherwise stated Halaman - 13 - Page

2. IKHTISAR

KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING

POLICIES Laporan keuangan konsolidasian, Perseroan dan entitas anak “Grup” disusun berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia dan diotorisasi oleh Direksi pada tanggal 26 Februari 2015. The consolidated financial statements of the Company and its subsidiaries “the Group” have been prepared in accordance with Indonesian Financial Accounting Standards and were authorised by the Board of Directors on 26 February 2015.

a. Dasar

penyusunan laporan keuangan konsolidasian

a. Basis of preparation of the consolidated

financial statements Berikut ini adalah ikhtisar kebijakan akuntansi yang signifikan yang diterapkan dalam penyusunan laporan keuangan konsolidasian. Presented below are the significant accounting policies adopted in preparing the consolidated financial statements. Laporan keuangan konsolidasian disusun berdasarkan konsep harga perolehan, kecuali dinyatakan khusus pada Catatan 2i, 2j dan 2r dan menggunakan dasar akrual accruals basis, kecuali untuk laporan arus kas konsolidasian. The consolidated financial statements have been prepared on the basis of historical cost, except as disclosed in Notes 2i, 2j and 2r and using the accruals basis, except in the consolidated statements of cash flows. Laporan arus kas konsolidasian disusun dengan menggunakan metode langsung dengan mengelompokkan arus kas ke dalam aktivitas operasi, investasi dan pendanaan. Untuk tujuan ini, kas dan setara kas disajikan setelah dikurangi dengan cerukan. The consolidated statements of cash flows are prepared using the direct method by classifying cash flows on the basis of operating, investing and financing activities. For these purposes, cash and cash equivalents are shown net of bank overdrafts. Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan “ISAK” yang berlaku efektif pada tahun 2014 Interpretation of Financial Accounting Standards “ISAK” which become effective in 2014 Interpretasi standar akuntansi revisi yang relevan terhadap kegiatan operasi Grup, telah dipublikasikan dan efektif pada tahun 2014 adalah sebagai berikut: The following revised accounting standards interpretation which is relevant to the Group’s operations, published and effective in 2014 are as follow: - ISAK 27 : Pengalihan Aset dari PelangganTransfer Assets from Customer - ISAK 28 : Pengakhiran Liabilitas Keuangan dengan Instrumen EkuitasExtinguishing Financial Liabilities with Equity Instrument - ISAK 29 : Biaya Pengupasan Lapisan Tanah dalam Tahap Produksi pada Tambang TerbukaStripping Cost in the Production Phase of Surface Mine Penerapan ISAK tersebut tidak menimbulkan pengaruh signifikan terhadap laporan keuangan konsolidasian Grup. The adoption of ISAK did not result in significant impact to the Group’s consolidated financial statements. PT ASTRA INTERNATIONAL Tbk DAN ENTITAS ANAKAND SUBSIDIARIES CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 DESEMBER 2014 DAN 2013 Dinyatakan dalam miliaran Rupiah, kecuali dinyatakan lain NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DECEMBER 2014 AND 2013 Expressed in billions of Rupiah, unless otherwise stated Halaman - 14 - Page

2. IKHTISAR

KEBIJAKAN AKUNTANSI YANG SIGNIFIKAN lanjutan

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING

POLICIES continued

a. Dasar

penyusunan laporan keuangan konsolidasian lanjutan

a. Basis of preparation of the consolidated

financial statements continued Standar dan interpretasi yang berlaku efektif pada tahun 2015 Standards and interpretations which become effective in 2015 Standar baru, revisi dan interpretasi yang telah diterbitkan dan akan berlaku efektif untuk tahun buku yang dimulai pada tanggal 1 Januari 2015 adalah sebagai berikut: New standards, revised and interpretations issued and will become effective for the financial year beginning 1 January 2015 are as follows: - PSAK 65 : Laporan Keuangan KonsolidasianConsolidated Financial Statements - PSAK 66 : Pengaturan BersamaJoint Arrangements - PSAK 67 : Pengungkapan Kepentingan dalam Entitas LainDisclosure of Interests in Other Entities - PSAK 68 : Pengukuran Nilai WajarFair Value Measurement - PSAK 1 RevisiRevised 2013 : Penyajian Laporan KeuanganPresentation of Financial Statements - PSAK 4 RevisiRevised 2013 : Laporan Keuangan TersendiriSeparate Financial Statements - PSAK 15 RevisiRevised 2013 : Investasi pada Entitas Asosiasi dan Ventura Bersama Investment in Associates and Joint Ventures - PSAK 24 RevisiRevised 2013 : Imbalan KerjaEmployee Benefits - PSAK 46 RevisiRevised 2014 : Pajak PenghasilanAccounting for Income Tax - PSAK 48 RevisiRevised 2014 : Penurunan Nilai AsetImpairment of Assets - PSAK 50 RevisiRevised 2014 : Instrumen Keuangan: Penyajian Financial Instruments: Presentation - PSAK 55 RevisiRevised 2014 : Instrumen Keuangan: Pengakuan dan Pengukuran Financial Instruments: Recognition and Measurement - PSAK 60 RevisiRevised 2014 : Instrumen Keuangan: Pengungkapan Financial Instruments: Disclosures - ISAK 26 RevisiRevised 2014 : Penilaian Kembali Derivatif Melekat Remeasurement of Embedded Derivative Grup masih mempelajari dampak yang mungkin timbul atas penerbitan standar akuntansi keuangan tersebut. The Group is still evaluating the possible impact on the issuance of these financial accounting standards.

b. Prinsip-prinsip konsolidasi

b. Principles of consolidation

Laporan keuangan konsolidasian meliputi laporan keuangan Perseroan dan entitas anak. The consolidated financial statements include the financial statements of the Company and its subsidiaries. Entitas anak adalah entitas dimana Grup memiliki kekuasaan untuk mengatur kebijakan keuangan dan operasional. Metode akuisisi digunakan untuk mencatat akuisisi entitas anak oleh Grup. Biaya perolehan termasuk nilai wajar imbalan kontinjensi pada tanggal akuisisi. Subsidiaries are entities over which the Group has the power to govern the financial and operating policies. The purchase method of accounting is used to account for the acquisition of subsidiaries by the Group. The cost of an acquisition includes the fair value at the acquisition date of any contingent consideration.