Tabel Frekuensi dan Histogram Nilai Pretest Kelompok Kontrol Tabel Frekuensi dan Histogram Nilai Posttest Kelompok Kontrol

79

c. Tabel Frekuensi dan Histogram Nilai Pretest Kelompok eksperimen

Data nilai pretest siswa kelompok eksperimen disajikan dalam tabel frekuensi. Di bawah ini merupakan tabel frekuensi hasil belajar nilai pretest siswa kelompok eksperimen. Tabel 16. Tabel Frekuensi Hasil Belajar Pretest Kelompok Eksperimen Distribusi data pretest kelompok eksperimen Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 30 1 3.2 3.2 3.2 33 1 3.2 3.2 6.5 40 1 3.2 3.2 9.7 43 2 6.5 6.5 16.1 45 6 19.4 19.4 35.5 48 6 19.4 19.4 54.8 50 6 19.4 19.4 74.2 53 3 9.7 9.7 83.9 55 2 6.5 6.5 90.3 58 1 3.2 3.2 93.5 60 1 3.2 3.2 96.8 65 1 3.2 3.2 100.0 Total 31 100.0 100.0 Berdasarkan tabel frekuensi di atas, dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa kelompok eksperimen berada pada kisaran nilai 30 – 65. Tabel frekuensi ini digunakan untuk mengetahui frekuensi nilai pretest dari masing – masing siswa kelompok eksperimen, mengetahui banyaknya siswa kelompok eksperimen yang telah menjawab soal pretest, dan mengetahui persentase serta total persentase nilai kelompok eksperimen. Di bawah ini merupakan data nilai pretest siswa kelompok eksperimen yang disajikan dalam histogram. 80 Gambar 18. Histogram Nilai Pretest Kelompok Eksperimen

d. Tabel Frekuensi dan Histogram Nilai Posttest Kelompok Eksperimen

Data nilai posttest siswa kelompok eksperimen disajikan dalam tabel frekuensi. Di bawah ini merupakan tabel frekuensi hasil belajar nilai posttest siswa kelompok eksperimen. Tabel 17. Tabel Frekuensi Hasil Belajar Posttest Kelompok Eksperimen Distribusi nilai posttest kelompok eksperimen Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 78 2 6.5 6.5 6.5 80 2 6.5 6.5 12.9 83 2 6.5 6.5 19.4 85 6 19.4 19.4 38.7 88 7 22.6 22.6 61.3 93 8 25.8 25.8 87.1 95 3 9.7 9.7 96.8 98 1 3.2 3.2 100.0 Total 31 100.0 100.0 Berdasarkan tabel frekuensi di atas, dapat disimpulkan bahwa hasil belajar siswa kelompok eksperimen berada pada kisaran nilai 78 - 98. Tabel frekuensi ini 81 digunakan untuk mengetahui frekuensi nilai posttest dari masing – masing siswa kelompok eksperimen, mengetahui banyaknya siswa kelompok eksperimen yang telah menjawab soal posttest, dan mengetahui persentase serta total persentase nilai kelompok eksperimen. Di bawah ini merupakan data nilai posttest siswa kelompok eksperimen yang disajikan dalam histogram. Gambar 19. Histogram Nilai Posttest Kelompok Eksperimen Dari hasil perhitungan didapatkan hasil rata-rata nilai posttest kelompok eksperimen sebesar 88,23 dan rata-rata nilai pretest siswa kelompok eksperimen sebesar 48,35. Rata-rata nilai posttest kelompok eksperimen yang lebih tinggi dibandingkan rata-rata nilai pretest sebelum menggunakan media edmodo hal ini menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar setelah menggunakan media edmodo yang diterapkan kepada kelompok eksperimen. Berdasarkan pernyataan tersebut bahwa penggunaan media edmodo dalam pembelajaran instalasi sistem operasi GUI CLI berpengaruh terhadap peningkatan hasil belajar siswa kelas X TKJ A SMK N 1 Pundong. Selain itu, didapatkan hasil perhitungan 82 selisih rata-rata nilai posttest dan pretest siswa kelompok eksperimen sebesar 39,87 dan selisih rata-rata nilai posttest dan pretest siswa kelompok kontrol sebesar 29,59. Hasil perhitungan tersebut dapat diketahui bahwa selisih rata-rata nilai posttest dan pretest siswa kelompok eksperimen lebih tinggi dibandingkan dengan selisih rata-rata nilai posttest dan pretest siswa kelompok kontrol. Hal ini menunjukkan bahwa pembelajaran menggunakan media edmodo lebih baik dibandingkan dengan metode konvensional.

C. Uji Prasyarat Analisis

1. Uji Normalitas Data pada uji normalitas diperoleh dari data pretest dan posttest, baik dari kelompok eksperimen maupun kelompok kontrol. Uji Normalitas digunakan untuk mengetahui data berdistribusi normal atau tidak. Pengujian dilakukan dengan menggunakan uji Kolmogorov Smirnov. Perhitungan uji normalitas dalam penelitian ini menggunakan bantuan program SPSS versi 16.00, dengan kriteria jika Asymp. Sig 2 tailed p 0,05 taraf signifikan 5 maka data berdistribusi normal dan jika Asymp. Sig 2 tailed p 0,05 taraf signifikan 5 maka data tidak berdistribusi normal. Tabel di bawah ini merupakan tabel yang memaparkan hasil uji normalitas dengan menggunakan pengujian Kolmogorov Smirnov pada nilai posttest siswa kelompok kontrol dan nilai posttest kelompok eksperimen. Tabel 18. Hasil Uji Normalitas dengan Pengujian Kolmogorov Smirnov Data Kolmogorov Smirnov P Keterangan Pretest kelompok eksperimen 0,852 0,462 P 0,05 = normal Posttest kelompok eksperimen 1,105 0,174 P 0,05 = normal Pretest kelompok kontrol 0,917 0,370 P 0,05 = normal Posttest kelompok kontrol 1,167 0,011 P 0,05 = normal

Dokumen yang terkait

PENGGUNAAN MULTIMEDIA DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH KELAS X TKJ Penggunaan Multimedia Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Aqidah Kelas X TKJ SMK Muhammadiyah 3 Surakarta Tahun Pelajaran 20

0 2 12

PENGGUNAAN MULTIMEDIA DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH KELAS X TKJ Penggunaan Multimedia Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Aqidah Kelas X TKJ SMK Muhammadiyah 3 Surakarta Tahun Pelajaran 201

1 6 19

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS SOFTWARE LECTUREMAKER2ENGLISHSETUP UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS X PADA MATA DIKLAT MENGANALISIS RANGKAIAN LISTRIK DI SMK N 1 SIBOLGA TAHUNAJARAN 2011 /2012.

0 1 19

EFEKTIVITAS PENERAPAN MEDIA JEJARING SOSIAL EDMODO DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA DIKLAT SISTEM KOMPUTER.

2 4 33

Penerapan Project Based Learning untuk Meningkatkan Aktivitas dan Kompetensi Installasi Sistem Operasi Berbasis GUI dan CLI pada Siswa Kelas X TKJ di SMK Negeri 1 Sawit.

0 0 17

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN INSTALASI SISTEM OPERASI BERBASIS GRAPHICAL USER INTERFACE (GUI) DAN COMMAND LINE INTERFACE (CLI) UNTUK SMK/MAK KELAS X TKJ.

0 0 207

EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN INSTALASI JARINGAN LOKAL DENGAN PENDEKATAN E-LEARNING BERBASIS MOODLE DITINJAU DARI HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS X TKJ DI SMK N 1 PUNDONG.

0 0 216

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN INSTALASI SISTEM OPERASI BERBASIS GRAPHICAL USER INTERFACE (GUI) DAN COMMAND LINE INTERFACE (CLI) UNTUK SMK/MAK KELAS X TKJ.

0 0 1

PENGGUNAAN MEDIA EDMODO UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN DASAR-DASAR PERHITUNGAN SURVEI PEMETAAN KELAS X GEOMATIKA SMK N 3 SALATIGA DAN SMK N 1 KEDUNGWUNI PEKALONGAN -

0 1 52

MULTIMEDIA INTERAKTIF MATA DIKLAT SISTEM OPERASI BERBASIS GUI DAN CLI

0 0 8