Uji Normalitas Uji Persyaratan Analisis Data

Dari pengujian t diperoleh t hitung = 6,806 lihat lampiran 8 sedangkan t tabel yang diperoleh dengan db = 63-2 = 61 pada taraf signifikansi 5 adalah 1,669. Hasil analisa data di atas menunjukkan bahwa harga t hitung = 6,806 lihat lampiran 8 lebih besar dari t tabel =1,669. Hal ini berarti hipotesis yang mengatakan ada pengaruh positif dan signifikan iklim kelas terhadap prestasi belajar akuntansi diterima.

3. Pengaruh persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap prestasi belajar akuntansi

Rumusan hipotesis ketiga menyatakan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap prestasi belajar akuntansi. Dari hasil pengujian data yang menggunakan bantuan komputer program SPSS 12 dapat diketahui bahwa r x3y = 0,599 yang merupakan r hitung . Hal ini menunjukkan bahwa tingkat korelasi persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap prestasi belajar akuntansi bersifat positif dan sedang. Dari pengujian t diperoleh t hitung = 5,842 lihat lampiran 8 sedangkan t tabel yang diperoleh dengan db = 63-2 = 61 pada taraf signifikansi 5 adalah 1,669. Hasil analisa data di atas menunjukkan bahwa harga t hitung = 5,842 lihat lampiran 8 lebih besar dari t tabel =1,669. Hal ini berarti hipotesis yang mengatakan ada pengaruh positif dan signifikan persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap prestasi belajar akuntansi diterima. 4. Pengaruh disiplin belajar, iklim kelas, dan persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap prestasi belajar akuntansi Rumusan hipotesis keempat menyatakan bahwa terdapat pengaruh yang positif dan signifikan disiplin belajar, iklim kelas, dan persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap prestasi belajar akuntansi. Dari hasil pengujian data yang menggunakan alat bantu komputer program SPSS 12 diketahui konstanta k sebesar 28,127. Koefisien regresi variabel X 1 = 0,223, koefisien regresi variabel X 2 = 0,282, dan koefisien regresi X 3 = 0,149 dengan demikian diperoleh garis regresi ganda sebagai berikut: Y = 0,223x 1 + 0,282x 2 + 0,149x 3 + 28,127 Dari persamaan tersebut dapat dijelaskan bahwa prestasi belajar akuntansi Y sama dengan konstanta 28,127 berarti prestasi belajar akuntansi yang diperoleh dalam pengukuran sebelum dipengaruhi oleh ketiga variabel bebas tersebut. Akan tetapi dalam pembahasan ini prestasi belajar akuntansi dipengaruhi oleh beberapa variabel bebas yaitu disiplin belajar X 1 , iklim kelas X 2 , dan persepsi siswa tentang kompetensi guru X 3 . Ketiga variabel bebas tersebut mempunyai koefisien regresi yang merupakan suatu ukuran yang dipakai untuk menentukan derajat atau kekuatan regresi masing-masing variabel bebas dengan variabel terikat. Koefisien regresi antara masing-masing variabel adalah disiplin belajar sebesar 0,223, iklim kelas sebesar 0,282, dan persepsi siswa tentang kompetensi guru sebesar 0,149.

Dokumen yang terkait

Hubungan antara persepsi siswa tentang kineja guru dengan prestasi belajar siswa : survai di SMP Negeri I Bojongpicung-Cianjur

0 8 84

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU DAN KREATIVITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI Pengaruh persepsi siswa tentang kompetensi guru dan kreativitas belajar terhadap prestasi belajar Akuntasi pada siswa kelas XI IPS SMA Negeri 1 Ka

0 1 15

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA pengaruh Persepsi Siswa Tentang Kompetensi Guru dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran Akuntansi Kelas X SMK N I Banyudono TAhun Aj

0 0 15

Pengaruh motivasi belajar, disiplin belajar, dan persepsi siswa tentang kompetensi guru terhadap prestasi belajar akuntansi : studi kasus SMA Negeri 1 Nganglik.

0 0 188

Pengaruh persepsi mahasiswa tentang pengelolaan kelas dan persepsi tentang fasilitas belajar terhadap prestasi belajar WIDI DEPAN

0 0 14

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU DAN KEBIASAAN BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA.

0 0 10

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR, DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 186

PENGARUH DISIPLIN BELAJAR, IKLIM KELAS, DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 151

PERSEPSI SISWA TENTANG VARIASI GAYA MENGAJAR GURU, MOTIVASI BELAJAR, DISIPLIN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI

0 1 175

HUBUNGAN MOTIVASI BELAJAR, IKLIM KELAS, DAN PERSEPSI SISWA TENTANG KOMPETENSI GURU DENGAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI

0 0 188