Transactions and balances in foreign

PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk. dan Entitas Anak and Subsidiaries Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements lanjutan continued Untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal For the years ended 31 Desember 2015 dan 2014 31 December 2015 and 2014 46

3. Ikhtisar kebijakan akuntansi penting lanjutan

3. Summary

of significant accounting policies continued

t. Modal saham

t. Shares capital

Saham biasa dikelompokkan sebagai ekuitas. Ordinary shares are classified as equity. Biaya langsung yang berkaitan dengan penerbitan saham baru disajikan sebagai pegurang ekuitas, setelah dikurangi pajak, dari jumlah yang diterima. Direct costs directly attributable to the issue of new shares a re shown in equity as a deduction, net of tax, from the proceeds.

u. Dividen

u. Dividend

Pembagian dividen kepada pemegang saham Perusahaan yang belum dibayarkan diakui sebagai liabilitas dalam laporan keuangan konsolidasian dalam tahun di mana pembagian dividen tersebut disetujui oleh pemegang saham Perusahaan. Dividend distributions to the Company’s shareholders which have not been paid are recognized as liabilities in the consolidated financial statements in the year in which the dividends are approved by the Company’s shareholders.

v. Informasi segmen

v. Segment information

PSAK 5 revisi 2014 mengharuskan segmen operasi diidentifikasi berdasarkan laporan internal mengenai komponen dari Perusahaan dan entitas anak yang secara regular direviu oleh “pengambil keputusan operasional” dalam rangka mengalokasikan sumber daya dan menilai kinerja segmen operasi. SFAS 5 revised 2014 requires that operating segments are identified based on internal reports about components of the Company and its subsidiaries, and are regularly reviewed by the operational decision makers in order to allocate resources and assess performance of the operating segments. Segmen operasi adalah suatu komponen dari entitas: Operating segment is a component of an entity: i. yang terlibat dalam aktivitas bisnis yang mana memperoleh pendapatan dan menimbulkan beban termasuk pendapatan dan beban terkait dengan transaksi dengan komponen lain dari entitas yang sama; i. engaged in the business activities which generate revenue and burdens including revenues and expenses relating to transactions with other components of the same entity; ii. yang hasil operasinya dikaji ulang secara regular oleh pengambil keputusan operasional untuk membuat keputusan tentang sumber daya yang dialokasikan pada segmen tersebut dan menilai kinerjanya; dan iii. di mana tersedia informasi keuangan yang dapat dipisahkan. ii. whose operating results are reviewed regularly by operating decision maker to make decisions about resources to be allocated to the segment and assess its performance, and iii. where the financial information that can be separated is available. Informasi yang digunakan oleh pengambil keputusan operasional dalam rangka alokasi sumber daya dan penilaian kinerja mereka terfokus pada kategori dari setiap produk, yang menyerupai informasi segmen usaha yang dilaporkan di periode sebelumnya. The information used by operational decision- makers in resource allocation and performance evaluation focused on the category of each product, which resembles a business segment information reported in the previous period. PT Alam Sutera Realty Tbk. PT Alam Sutera Realty Tbk. dan Entitas Anak and Subsidiaries Catatan atas Laporan Keuangan Konsolidasian Notes to the Consolidated Financial Statements lanjutan continued Untuk tahun-tahun yang berakhir pada tanggal For the years ended 31 Desember 2015 dan 2014 31 December 2015 and 2014 47

4. Pertimbangan kritis akuntansi, estimasi dan

asumsi akuntansi yang signifikan

4. Critical accounting considerations, estimates and

significant accounting assumptions Penyusunan laporan keuangan konsolidasian sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesia mewajibkan manajemen untuk membuat pertimbangan, estimasi dan asumsi yang mempengaruhi jumlah-jumlah yang dilaporkan dalam laporan keuangan konsolidasian. Sehubungan dengan adanya ketidakpastian yang melekat dalam membuat estimasi, hasil sebenarnya yang dilaporkan di masa mendatang dapat berbeda dengan jumlah estimasi yang dibuat. Manajemen berkeyakinan bahwa pengungkapan berikut telah mencakup ikhtisar pertimbangan, estimasi dan asumsi signifikan yang berpengaruh terhadap jumlah-jumlah yang dilaporkan serta pengungkapan dalam laporan keuangan konsolidasian : The preparation of consolidated financial statements, in conformity with Indonesian F inancial Accounting Standards, requires management to make judgments, estimations and assumptions that affect amounts reported in the consolidated financial statements. Due to inherent uncertainty in making estimates, actual results reported in future periods may differ from those estimates. Management believes that the following disclosure has included a summary considerations, estimates and significant assumptions that affect the reported amounts and disclosures in the consolidated financial statements: Pertimbangan Considerations Menentukan klasifikasi aset dan liabilitas keuangan Determining classification of financial assets and financial liabilities Grup menetapkan klasifikasi atas aset dan liabilitas tertentu sebagai aset keuangan dan liabilitas keuangan dengan mempertimbangkan apakah definisi yang ditetapkan PSAK No. 55 dipenuhi. Dengan demikian, aset keuangan dan liabilitas keuangan diakui sesuai dengan kebijakan akuntansi Grup seperti diungkapkan pada Catatan 3. The Group determines the classifications of certain assets and liabilities as financial assets and financial liabilities by judging if they meet the definition set forth in SFAS No. 55. Accordingly, the financial assets and financial liabilities are accounted for in accordance with the Group’s accounting policies disclosed in Note 3. Aset keuangan yang tidak memiliki kuotasi harga di pasar aktif Financial assets not quoted in active market Grup mengklasifikasikan aset keuangan dengan mengevaluasi, antara lain, apakah aset tersebut memiliki atau tidak memiliki kuotasi harga di pasar yang aktif. Evaluasi tersebut juga mencakup apakah kuotasi harga suatu aset keuangan di pasar yang aktif, merupakan kuotasi harga yang tersedia secara reguler, dan kuotasi harga tersebut mencerminkan transaksi di pasar yang aktual dan terjadi secara reguler dalam suatu transaksi wajar. The Group classifies financial assets by evaluating, among others, whether the asset is quoted or not in an active market. Included in the evaluation on whether a financial asset is quoted in an active market is the determination on whether quoted prices are readily and regularly available, and whether those prices represent actual and regularly occurring market transactions on an arm’s length basis.