Karakteristik Pembelajaran Aktif Card Sort

25 d. Ketika presentasi tiap kategori, siswa diberikan poin-poin penting terkait materi pelajaran. Kemudian variasi dalam pembelajaran aktif card sort yaitu: a. Setiap kelompok diminta untuk menjelaskan tentang kategori yang telah diselesaikan b. Pada awal kegiatan dibentuk beberapa tim. Masing-masing tim diberi satu set kartu yang sudah diacak sehngga kategori yang siswa sortir tidak nampak. Setiap tim diminta untk menyortir kartu-kartu tersebut kedalam kategori-kategori tertentu. Setiap tim memperoleh nilai untuk setiap kartu yang disortir dengan benar. Berdasarkan penjelasan yang dikemukakan oleh ahli di atas maka pembelajaran aktif card sort mengutamakan pada gerakan fisik sehingga membantu untuk memberi kelas yang telah letih. Hal itu dapat membantu dalam kegiatan pembelajaran di kelas yaitu membantu dalam mendinamiskan kelas yang jenuh dan bosan. Oleh karena itu pembelajaran aktif card sort sesuai jika digunakan dalam pembelajaran IPS.

3. Karakteristik Pembelajaran Aktif Card Sort

Menurut Bonwell Zainal Arifin dan Adhi Setiyawan, 2012: 5, pembelajaran aktif memiliki beberapa karakteristik sebagai berikut: a. Penekanan proses pembelajaran bukan pada penyampaian informasi oleh pengajar melainkan pada pengembangan keterampilan pemikiran analitis dan kritis terhadap topik atau permasalahan yang dibahas. 26 b. Siswa tidak hanya mendengarkan pembelajaran secara pasif tetapi mengerjakan sesuatu yang berkaitan dengan materi pembelajaran. c. Penekanan pada eksplorasi nilai-nilai dan sikap-sikap berkenaan dengan materi pembelajaran. d. Siswa lebih banyak dituntut untuk berpikir kritis, menganalisis dan melakukan evaluasi. e. Umpan balik yang lebih cepat akan terjadi pada proses pembelajaran. Berdasarkan pendapat di atas, dengan karakteristik pembelajaran aktif yang analitis siswa dapat menganalisis suatu topik tersebut maka siswa secara tidak langsung dituntut untuk memahami dan memecahkan masalah. Hal itu terdapat pada pembelajaran aktif card sort ketika siswa diberikan kartu informasi siswa dituntut untuk membaca kemudian siswa harus mengategorikan kartu informasi yang di dapat termasuk kategori yang mana, setelah mengetahui kategori yang mana siswa mencari teman yang satu kategori. Pada pembelajaran aktif card sort ini selama pembelajaran tidak hanya pasif karena mengerjakan sesuatu dari mencari teman yang berkategori sama, berkelompok, diskusi, memilah kartu, dan menyampaikan hasil nya pada teman-teman. Jadi dengan keterlibatan siswa sesuai langkah-langkah card sort siswa belajar dengan pengalaman konkret atau langsung. Pembelajaran pun tidak hanya berpikir tapi juga bergerak sehingga pembelajaran menjadi menyenangkan dan siswa antusias. Dengan pembelajaran yang menyenangkan sesuai dengan pendapat Zainal Arifin dan Adhi Setiyawan 2012: 2 jika siswa akan merasakan suasana yang lebih menyenangkan maka prestasi belajar dapat maksimal. Oleh karena itu dengan menggunakan pembelajaran aktif 27 card sort diharapkan dapat meningkatkan prestasi belajar. Kelebihan card sort yaitu: a. Pembelajaran menjadi lebih menyenangkan b. Siswa dapat memecahkan masalah terkait dengan materi c. Siswa lebih mudah menguasai materi pelajaran d. Siswa lebih akif mengikuti proses pembelajaran e. Menumbuhkan sikap kerjasama antar siswa

4. Pembelajaran Aktif Card Sort Pada Mata Pelajaran IPS

Dokumen yang terkait

Peningkatan hasil belajar PKn melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe card sort di kelas III MI Al – Furqon Kecamatan Ciomas Kabupaten Bogor

1 3 108

Penerapan pembelajaran aktif metode card sort pada materi PAI dalam meningkatkan hasil belajar siswa di SMP Darul Ma'arif Jakarta Selatan

1 13 168

PENGGUNAAN STRATEGI CARD SORT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DALAM PEMBELAJARAN IPA (PTK pada Siswa Kelas V Penggunaan Strategi Card Sort Sebagai Upaya Peningkatan Keaktifan Dalam Pembelajaran Ipa (Ptk Pada Siswa Kelas V Sd Negeri 02 Lumbungke

0 1 16

Peningkatan motivasi dan prestasi belajar IPS menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD pada siswa kelas V B SD Negeri Denggung.

0 1 290

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF CARD SORT PADA SISWA KELAS VB SD NEGERI DEMAK IJO 1 KECAMATAN GAMPING KABUPATEN SLEMAN YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 2015/ 2016.

0 2 230

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 WADASLINTANG WONOSOBO.

1 17 193

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MEDIA VIDEO PADA SISWA KELAS V SD NEGERI KALONGAN, DEPOK, SLEMAN TAHUN PELAJARAN 2013/ 2014.

0 1 171

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MENGGUNAKAN METODE PEMBELAJARAN PORTOFOLIO PADA SISWA KELAS VI SD NEGERI NGLARANG MLATI SLEMAN.

0 6 192

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPS MELALUI PENERAPAN METODE INKUIRI TERBIMBING PADA SISWA KELAS V SD NEGERI UMBULWIDODO NGEMPLAK SLEMAN.

1 9 223

PENINGKATAN MINAT BELAJAR IPS MELALUI METODE PEMBELAJARAN AKTIF TEKNIK QUIZ TEAM PADA SISWA KELAS V SD NEGERI PAKEM 1 PAKEM SLEMAN.

0 1 339