LIABILITAS IMBALAN KERJA KARYAWAN lanjutan LIABILITIES FOR

the Indonesian language. PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 Desember 2012 dan 2011 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal Tersebut Disajikan dalam Jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS December 31, 2012 and 2011 and For the Years Then Ended Expressed in Millions of Rupiah, Unless Otherwise Stated 121

21. LIABILITAS IMBALAN KERJA KARYAWAN lanjutan

21. LIABILITIES FOR

EMPLOYEE BENEFITS continued Mutasi Liabilitas Imbalan kerja Karyawan Neto lanjutan Movement of the Net Liabilities for Employee benefits continued Jumlah nilai kini liabilitas untuk tahun 2012 dan empat tahun sebelumnya adalah sebagai berikut: Amounts of present value of obligation for the year 2012 and previous four years are as follows: 2012 2011 2010 2009 2008 Nilai kini liabilitas 3.410.915 2.628.567 2.367.366 1.931.003 1.400.313 Present value of obligation Laba rugi penyesuaian yang timbul pada liabilitas program 77.368 38.464 78.057 76.188 48.060 Experience adjustment gain loss on plan liabilities Nilai kini liabilitas imbalan pasti dan nilai wajar aset program pensiun manfaat pasti Divisi Bogasari untuk tahun berjalan dan empat 4 tahun sebelumnya adalah sebagai berikut: The present value of defined benefit obligation and fair value of plan assets for Bogasari division’s defined benefit retirement plan for the current year and past four 4 years are as follows: 2012 2011 2010 2009 2008 Nilai kini liabilitas imbalan pasti 62.938 65.985 74.986 87.624 80.046 Present value of defined benefit obligation Nilai wajar aset program 70.923 67.809 69.261 71.551 56.990 Fair value of plan assets Surplus defisit 7.985 1.824 5.725 16.073 23.056 Surplus deficit Laba rugi koreksi aktuarial Experience adjustment gain loss Aset program 8.155 18.883 65.965 76.272 51.306 Plan assets Liabilitas program - - - - 6.839 Plan liabilities Penyisihan untuk imbalan kerja karyawan merupakan estimasi tahunan manajemen berdasarkan perhitungan aktuaria yang menggunakan metode projected unit credit. Perhitungan aktuaria untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2012 dan tahun 2011 ditentukan berdasarkan laporan penilaian pada tanggal 31 Desember 2012 dan 2011 dari aktuaria independen, PT Sentra Jasa Aktuaria dalam laporannya pada tanggal 1 Februari 2013 dan 1 Februari 2012. Provisions for employee benefits are annually estimated by management based on the actuarial calculations using the projected unit credit method. The actuarial calculations for the years ended December 31, 2012 and 2011 were determined based on the valuation report as of December 31, 2012 and 2011 from the independent actuary firm, PT Sentra Jasa Aktuaria in its report dated on February 1, 2013 and 1, 2012. Asumsi-asumsi signifikan yang digunakan pada perhitungan aktuaria tersebut adalah sebagai berikut, antara lain: The significant assumptions used for the said actuarial calculations are as follows: 2012 2011 Tingkat diskonto tahunan : 6 7 : Annual discount rate Tingkat kenaikan gaji tahunan : 7 7 : Future annual salary increase rate Tingkat cacat : 10 dari tingkat mortalita from mortality rate 10 dari tingkat mortalita from mortality rate : Disability rate Tingkat imbal hasil aset program ekspektasian : 7 8 : Expected return on plan assets rate Umur pensiun : 55 tahunyears 55 tahunyears : Retirement age Referensi tingkat kematian : Tabel Mortalita Indonesia 2011Indonesian Mortality Table 2011 Tabel Mortalita Indonesia 1999Indonesian Mortality Table 1999 : Mortality rate reference the Indonesian language. PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN 31 Desember 2012 dan 2011 dan Tahun yang Berakhir pada Tanggal-tanggal Tersebut Disajikan dalam Jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT INDOFOOD SUKSES MAKMUR Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS December 31, 2012 and 2011 and For the Years Then Ended Expressed in Millions of Rupiah, Unless Otherwise Stated 122

21. LIABILITAS IMBALAN KERJA KARYAWAN lanjutan