Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya

3.3.3. Membedakan replikasi Virus berdasarkan Siklus Litik dan Siklus Lisogenik C2, Prosedural 3.3.4. Menyimpulkan peranan Virus bagi kehidupan C5, Konseptual 4.3. Menyajikan data tentang ciri, replikasi, dan peran Virus dalam aspek kesehatan dalam bentuk modelcharta Indikator: 4.3.1. Mengidentifikasi permasalahan Virus dalam kehidupan C1, Faktual 4.3.2. Menyusun hipotesis tentang permasalahan yang dikaji yaitu mengenai Bakteriofage dan virus Ebola C5, Prosedural 4.3.3. Menggali informasi data yang relevan untuk mendukung hipotesis mengenai permasalahan Bakteriofage dan virus Ebola C2, Prosedural 4.3.4. Menguji kebenaran jawaban mengenai permasalahan Bakteriofage dan virus Ebola sesuai dengan informasi yang didapatkan C4, Metakognitif 4.3.5. Menyimpulkan penyelesaian permasalahan mengenai Bakteriofage dan virus Ebola C5, Metakognitif

C. Tujuan Pembelajaran

Setelah berakhirnya kegiatan belajar mengajar peserta didik dapat: 3.3.1. Menyebutkan ciri-ciri umum Virus 3.3.2. Menjelaskan struktur tubuh umum Virus 3.3.3. Membedakan replikasi Virus berdasarkan Siklus Litik dan Siklus Lisogenik 3.3.4. Menyimpulkan peranan Virus bagi kehidupan 4.3.1. Mengidentifikasi permasalahan Virus dalam kehidupan 4.3.2. Menyusun hipotesis tentang permasalahan yang dikaji yaitu mengenai Bakteriofage dan virus Ebola 4.3.3. Menggali informasi data yang relevan untuk mendukung hipotesis mengenai permasalahan Bakteriofage dan virus Ebola 4.3.4. Menguji kebenaran jawaban mengenai permasalahan Bakteriofage dan virus Ebola sesuai dengan informasi yang didapatkan 4.3.5. Menyimpulkan penyelesaian permasalahan mengenai Bakteriofage dan virus Ebola

D. Materi Pembelajaran

1. Ciri-ciri Virus 2. Struktur tubuh Virus 3. Jenis-jenis Virus 4. Replikasi Virus 5. Peran Virus 6. Pencegahan dan penanganan penyakit yang disebabkan oleh Virus

E. Metode Pembelajaran

Model : PBL Problem Based Learning Pendekatan : Kontekstual Metode : Ceramah, diskusi kerja kelompok, proses, inkuiri penemuan terbimbing, pemecahan masalah, Tanya jawab, tugas, portofolio, tes a. Ceramah - Guru menjelaskan tujuan pembelajaran materi Virus - Guru menjelaskan langkah pembelajaran dengan menggunakan model PBL Problem Based Learning b. Diskusi - Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok untuk mendiskusikan materi permasalahan yang diberikan guru - Siswa dibolehkan mencari informasi dari sumber internet maupun dari buku yang berkaitan dengan materi Virus untuk memecahkan masalah yang ada dan didiskusikan secara berkelompok c. Proses, Inkuiri penemuan terbimbing dan pemecahan masalah - Siswa dihadapkan pada masalah yang berkaitan dengan penyakit yang disebabkan oleh pada Virus pada kasus penyakit di lingkungan masyarakat sekitar untuk membuat rumusan masalah, hipotesis, dan solusinya d. Tugas - Siswa diberikan tugas untuk mencari data yang relevan berkaitan dengan masalah yang diberikan oleh guru berkaitan dengan materi penyakit yang disebabkan oleh Virus e. Portofolio Guru membagi siswa menjadi 6 kelompok untuk mendiskusikan materi permasalahan yang diberikan guru dan membuat laporan hasil diskusi kemudian dipresentasikan di depan kelas f. Tes Evaluasi pada materi Virus dengan menggunakan 10 soal pilihan gandaPG Open Ended

F. Media, Alat, Bahan dan Sumber Pembelajaran

1. Media LCD, Laptop 2. Sumber Belajar Buku teks pelajaran kelas X SMA, buku panduan pendidik, buku-buku referensi Biologi kelas X SMA, buku kerja, gambarfoto dan video Virus, internet.

G. Langkah-Langkah Pembelajaran

Langkah Pembelajaran Alokasi Waktu 1. Pendahuluan Kegatan Awal a. Komunikasi 1 Memberi salam, memimpin doa, mengabsen siswa, dan menanyakan kesiapan perlengkapan dan peralatan yang diperlukan siswa 2 Guru meminta siswa menentukan perwakilan kelompok secara musyawarah untuk menyajikan mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas 3 Guru memberi kesempatan kepada siswa dari kelompok lainnya untuk memberikan penjelasan tambahan dengan baik Mengkomunikasikan 4 Meminta siswa untuk menanyakan kesulitan mengenai bahan diskusi sebelumnya 5 Memberi kesempatan siswa untuk memberi tanggapan terhadap kesulitan yang 35 Menit