Prinsip-prinsip konsolidasi lanjutan Principles of consolidation continued

PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Pada Tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 dan 1 Januari 201031 Desember 2009 dan Untuk Tahun yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2011 and 2010 and January 1, 2010December 31, 2009 and for the Years Ended December 31, 2011 and 2010 Expressed in millions of Rupiah, Unless Otherwise Stated 19

2. IKHTISAR KEBIJAKAN

AKUNTANSI YANG PENTING lanjutan 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES continued e. Transaksi dan saldo dalam mata uang asing lanjutan e. Foreign currency transactions and balances continued Kurs dalam angka penuh yang digunakan untuk menjabarkan aset dan liabilitas moneter dalam mata uang asing adalah sebagai berikut: The exchange rates in full amount used to translate the monetary assets and liabilities denominated in foreign currencies are as follows: 1 Jan. 2010 31 Des. 2009 31 Des. 2011 31 Des. 2010 Jan. 1, 2010 Dec. 31, 2011 Dec. 31, 2010 Dec. 31, 2009 EURO EUR 1Rupiah 11.739 11.956 13.510 EURO EUR 1Rupiah Dolar Amerika Serikat US 1Rupiah 9.068 8.991 9.400 United States Dollar US 1Rupiah Dolar Singapura SG 1Rupiah 6.974 6.981 6.698 Singapore Dollar SG 1Rupiah Dolar Australia AU 1Rupiah 9.203 9.143 8.432 Australian Dollar AU 1Rupiah Yen Jepang JP¥ 1Rupiah 117 110 102 Japanese Yen JP¥ 1Rupiah f. Setara kas f. Cash equivalents Setara kas adalah investasi yang sifatnya likuid, berjangka pendek dan yang dengan cepat dapat dijadikan kas. Cash and cash equivalents are defined as short-term, highly liquid investments and readily convertible to known amounts of cash. Deposito berjangka dengan jangka waktu tiga bulan atau kurang pada saat ditempatkan dan tidak dijaminkan diklasifikasikan sebagai setara kas. Deposito berjangka yang dijaminkan atau telah ditentukan penggunaannya untuk pinjaman jangka pendek disajikan sebagai “Deposito Berjangka Yang Dibatasi Penggunaannya” sebagai bagian dari aset lancar pada laporan posisi keuangan konsolidasian. Time deposits with maturity periods of three months or less at the time of placement and not pledged as collateral are classified as cash equivalents. Time deposits which are pledged as collateral or their use is restricted for short- term loans are presented as “Restricted Time Deposits” as part of current assets in the consolidated statements of financial position. Kas dan deposito berjangka yang dijaminkan atau telah ditentukan penggunaannya untuk pinjaman jangka panjang dan pekerjaan proyek dicatat sebagai “Kas dan Deposito Berjangka yang Dibatasi Penggunaannya” dan disajikan sebagai bagian akun “Aset Lain-Lain” pada laporan posisi keuangan konsolidasian. Cash in banks and time deposits which are pledged as collateral or their use is restricted for long-term loans and project work are classified as “Restricted Cash and Time Deposits” and presented as a part of “Other Assets” account in the consolidated statements of financial position. g. Aset dan liabilitas keuangan g. Financial assets and liabilities Efektif tanggal 1 Januari 2010, Kelompok Usaha menerapkan PSAK No. 50 Revisi 2006, Instrumen Keuangan: Penyajian dan Pengungkapan, dan PSAK No. 55 Revisi 2006, Instrumen Keuangan: Pengakuan dan Pengukuran, yang menggantikan PSAK No. 50, Akuntansi Investasi Efek Tertentu dan PSAK No. 55 Revisi 1999, Akuntansi Instrumen Derivatif dan Aktivitas Lindung Nilai. Effective January 1, 2010, the Group adopted PSAK No. 50 Revised 2006, “Financial Instruments: Presentation and Disclosures” and PSAK No. 55 Revised 2006, “Financial Instruments: Recognition and Measurement” which supersede PSAK No. 50, “Accounting for Investments in Certain Securities” and PSAK No. 55 Revised 1999, “Accounting for Derivative Instruments and Hedging Activities”. PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Pada Tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 dan 1 Januari 201031 Desember 2009 dan Untuk Tahun yang Berakhir Pada Tanggal 31 Desember 2011 dan 2010 Disajikan dalam jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of December 31, 2011 and 2010 and January 1, 2010December 31, 2009 and for the Years Ended December 31, 2011 and 2010 Expressed in millions of Rupiah, Unless Otherwise Stated 20

2. IKHTISAR KEBIJAKAN

AKUNTANSI YANG PENTING lanjutan 2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTING POLICIES continued g. Aset dan liabilitas keuangan lanjutan

g. Financial assets and liabilities continued

Efek kumulatif bersih dari penerapan secara prospektif PSAK No. 55 Revisi 2006 tersebut sebesar Rp9.325 dicatat pada saldo laba pada tanggal 1 Januari 2010. The net cumulative effect of the prospective adoption of PSAK No. 55 Revised 2006 amounting to Rp9,325 was reflected in the balance of retained earnings as of January 1, 2010. Aset keuangan Financial assets Pengakuan dan Pengukuran awal Initial Recognition and Measurement Aset keuangan dalam lingkup PSAK No. 55 Revisi 2006 diklasifikasikan sebagai aset keuangan yang diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi, pinjaman yang diberikan dan piutang, investasi dimiliki hingga jatuh tempo, aset keuangan tersedia untuk dijual, atau sebagai derivatif yang ditetapkan sebagai instrumen lindung nilai dalam lindung nilai yang efektif. Financial assets within the scope of PSAK No. 55 Revised 2006 are classified as financial assets at fair value through profit or loss, loans and receivables, held-to-maturity investments, available-for-sale financial assets, or as derivatives designated as hedging instruments in an effective hedge. Aset keuangan pada awalnya diukur pada nilai wajar, dan dalam hal aset keuangan yang tidak diukur pada nilai wajar melalui laporan laba rugi, ditambah dengan biaya transaksi yang dapat diatribusikan secara langsung. Financial assets are recognized initially at fair value plus, in the case of financial assets not at fair value through profit or loss, directly attributable transaction costs. Pembelian atau penjualan aset keuangan yang mensyaratkan penyerahan aset dalam kurun waktu yang ditetapkan oleh peraturan atau kebiasaan yang berlaku di pasar pembelian yang lazimregular diakui pada tanggal perdagangan, yaitu tanggal Perusahaan atau Entitas Anak berkomitmen untuk membeli atau menjual aset tersebut. Purchases or sales of financial assets that require delivery of assets within a time frame established by regulation or convention in the market place regular way trades are recognized on the trade date, i.e., the date that the Company or its Subsidiaries commit to purchase or sell the assets. Aset keuangan Kelompok Usaha meliputi kas dan setara kas, investasi jangka pendek, kas dan deposito berjangka yang dibatasi penggunaannya, piutang usaha dan piutang lain-lain, pinjaman karyawan dan penyertaan saham yang tidak memiliki kuotasi pasar. The Group’s financial assets include cash and cash equivalents, short-term investments, restricted cash and time deposits, trade and other receivables, employee receivables and unquoted investments in shares of stock. Pengukuran setelah pengakuan awal Subsequent measurement Pengukuran aset keuangan setelah pengakuan awal tergantung pada klasifikasinya sebagai berikut: The subsequent measurement of financial assets depends on their classification as follows: