Organisasi Sekolah Satuan Pendidikan SMA N 11 Yogyakarta

-. Bhs.AsingKetrampilan: Bhs.Asing Bhs.JepangKetrampilan Tata Boga -. Mulok: Mulok wajib Bhs.Jawa, Mulok pilihan Pariwisata

E. Organisasi Sekolah Satuan Pendidikan SMA N 11 Yogyakarta

Untuk memperlancar jalannya pendidikan, SMA Negeri 11 Yogyakarta mengadakan pembagian struktur organisasi sebagai berikut: 1. Kepala Sekolah Kepala Sekolah SMA Negeri 11 Yogyakarta dijabat oleh Ibu Dra Baniyah. Kepala Sekolah memiliki tugas sebagai berikut: a. Kepala Sekolah selaku educator bertugas melaksanakan proses pembelajaran secara efektif dan efisien. b. Kepala Sekolah selaku manajer c. Kepala Sekolah selaku administrator yang bertanggung jawab kepada pelaksanaan kurikulum, ketatausahaan, administrasi personalia, pemerintah, dan pelaksana intruksi dari atasannya. 2. Wakil Kepala Sekolah a. Wakil Kepala Sekolah Urusan Kurikulum Wakil Kepala Sekolah Urusan Kurikulum dijabat oleh Drs. Budi Basuki, M.Ag. Tugas-tugasnya sebagai berikut : 1 Menyusun program pembelajaran, pembagian tugas guru, tugas pelajaran, jadwal evaluasi belajar, pelaksanaan UASUN, kriteria persyaratan naik kelas atau lulustidak laporan pengajaran secara berkala. 2 Mengkoordinasikan dan mengarahkan penyusunan program pelajaran, menyediakan daftar buku acuan siswa, dan menyusun laporan secara berkala. b. Wakil Kepala Sekolah Urusan Kesiswaan Wakil Kepala Sekolah Urusan Kesiswaan dijabat oleh Hj. Martin Mugiwati, S.pd. Tugas-tugasnya sebagai berikut : 1 Menyusun program pembinaan kesiswaan, OSIS, program, dan jadwal pembinaan siswa secara berkala dan terinci serta laporan pelaksanaan hubungan masyarakat secara berkala. 2 Melaksanakan bimbingan, pengarahan, pengendalian kegiatan siswa, pemilihan calon siswa teladan dan calon penerimaan siswa. 3 Membina dan melaksanakan koordinasi, keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, dan kekeluargaan. 4 Memberikan pengarahan dalam pemilihan pengurus OSIS. 5 Memberikan pembinaan pengurus OSIS dalam organisasi. c. Wakil Kepala Sekolah Urusan Hubungan Masyarakat Wakil Kepala Sekolah Urusan Hubungan Masyarakat dijabat oleh Drs. Harjendro ESJ. Tugas-tugasnya sebagai berikut : 1 Mengatur dan menyelenggarakan hubungan sekolah dengan orang tuawali. 2 Berhubungan dengan instansi lain. 3 Membina hubungan antar sekolah dengan BP3, pengembangan hubungan antara sekolah dengan lembaga sosial lain. 4 Menyusun laporan pelaksanaan hubungan dengan masyarakat secara berkala. d. Wakil Kepala Sekolah Urusan Sarana dan Prasarana Pendidikan. Wakil kepala sekolah urusan sarana dan prasarana pendidikan dijabat oleh Drs. H. Bidrun Fathoni. Tugas-tugasnya sebagai berikut : 1 Menginvestasikan barang-barang milik sekolah di sekolah. 2 Mendayagunakan sarana dan prasarana di sekolah. 3 Pemeliharaan sarana dan prasarana di sekolah. 3. Guru Selaku tenaga pendidik, setiap guru bertanggung jawab dalam tugas pendidikan. a. Bimbingan dan penyuluhan. Tugas bimbingan dan penyuluhan adalah membantu kelancaran sekolah dalam bidang kesiswaan dan urusan sekolah. b. Urusan Pembinaan Kesiswaan. Urusan pembinaan kesiswaan memliliki tugas sebagai berikut : 1 Melayani pendaftaran siswa baru. 2 Menangani kegiatan siswa. 3 Usaha-usaha bidang UKS. 4. Guru Bidang Studi. Guru bidang studi diatur oleh wakil kepala sekolah urusan kurikulum. sesuai dengan kedudukan dan status tertentu. Setiap guru mengajar berdasarkan keahlian bidang studi masing- masing. 5. Wali Kelas. Wali Kelas membantu kepala sekolah dalam kegiatan-kegiatan sebagai berikut: a. pengelolaan kelas b. penyelenggaraan administrasi kelas yang meliputi: 1 denah tempat duduk siswa, 2 papan absensi siswa, 3 daftar pelajaran kelas, 4 daftar piket kelas, 5 buku absensi kelas, 6 buku kegiatan pembelajaran atau buku kelas dan 7 tata tertib kelas. c. penyusunanpembuatan statistik bulanan siswa d. pengisian daftar kumpulan nilai siswa legger e. pembuatan catatan khusus tentang siswa f. pencatan mutasi siswa, g. pengisian buku laporan penilaian hasil belajar, h. pembagian buku laporan penilaian hasil belajar. 6. Kepala Tata Usaha Kepala tata usaha memiliki tugas-tugas sebagai berikut : a. Menyusun program tata usaha sekolah. b. Menyusun keuangan sekolah dan kepegawaian c. Pembinaan dan pengembangan karier pagawai tata usaha sekolah. d. Menyusun perlengkapan sekolah. e. Menyusun dan menyajikan data statistik sekolah, menilai hasil kerja staf-stafnya.

F. Sumber Daya Manusia SMAN 11 Yogyakarta

Dokumen yang terkait

Upaya Peningkatkan Hasil Belajar Kimia Siswa Melalui Model Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) Pada Konsep Sistem Koloid

0 7 280

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe TGT (Teams-Games Tournament) terhadap pemahaman konsep matematika siswa

1 8 185

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe Teams-Games-Tournament (TGT) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa

2 8 199

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih di MTs Islamiyah Ciputat

1 40 0

Pengaruh kombinasi model pembelajaran kooperatif tipe teams-games-tournament (tgt) dengan make a match terhadap hasil belajar biologi siswa (kuasi eksperimen pada Kelas XI IPA Madrasah Aliyah Negeri Jonggol)

0 5 199

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) untuk meningkatkan motivasi belajar dan keterampilan sosial siswa pada materi jurnal penyesuaian.

0 2 334

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) sebagai upaya meningkatkan pemahaman dan motivasi belajar siswa kelas XII IPS pada materi jurnal khusus perusahaan dagang

0 10 307

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) untuk meningkatkan motivasi belajar dan keterampilan sosial siswa pada materi jurnal penyesuaian

0 2 332

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATERI JURNAL PENYESUAIAN

0 8 321

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS-GAMES-TOURNAMENT (TGT) PADA MATERI PEMBELAJARAN JURNAL UMUM SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA

0 3 289