Uji Efek Pemberian Ekstrak n-Heksana Daun Kembang Bulan Uji Efek Antioksidan dan Hipoglikemia Ekstrak Air Daun Kembang

UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Sesquiterpenoid lakton aktif secara biologis. Beberapa diantaranya bersifat toksik pada mamalia, dan sebagian diantaranya dapat menyebabkan alergi dermatitis kontak. Senyawa ini memiliki aktivitas antikanker. Penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara struktur senyawa dengan aktivitasnya. Pada sesquiterpenoid lakton, aktivitas sitotoksik, antileukimia, inhibisi tumor, dan immunostimulan terdapat pada senyawa lakton α,β-eksosiklik tidak jenuh. Berbagai jenis sesquiterpenoid lakton memiliki aktivitas antibakteri, antifungal, antelmintik, antihiperlipidemia, dan mempengaruhi kardiovaskular. Beberapa diantaranya memiliki aktivitas antiinflamasi Hoffmann, 2003. Berdasarkan penelitian, sesquiterpenoid lakton yang terkandung dalam tanaman Tithonia diversifolia Hemsl. A. Gray berpotensi memiliki aktivitas antidiabetes dengan mekanisme yang sama dengan obat antidiabetes golongan Tiazolidinedion sebagai peroxisome proliferator-activated receptor agonists PPARα dengan memodulasi ekspresi gen yang terlibat dalam metabolisme glukosa dan lipid, transduksi sinyal insulin, dan diferensiasi adiposit dan jaringan lainnya Lin, Hsiang-Ru, 2012; Katzung, 2010. Berdasarkan penelitian, senyawa sesquiterpenoid lakton yang berpotensi berkhasiat sebagai antidiabetes adalah Tirotundin, Tagitinin A dan Tagitinin C dengan struktur sebagai berikut : Tirotundin Tagitinin A Tagitinin C Gambar 2.5. Struktur Tirotundin, Tagitindin A, Tagitinin C Lin, Hsiang- Ru, 2012 UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

2.2. Simplisia

2.2.1. Definisi Simplisia

Simplisia adalah bahan alam yang telah dikeringkan yang digunakan untuk pengobatan dan belum mengalami pengolahan Depkes RI, 2009.

2.2.2. Pengelolaan Simplisia

Beberapa tahapan pengelolaan simplisia adalah sebagai berikut : A. Sortasi basah Tahap ini dilakukan untuk memisahkan kotoran atau bahan asing lain dari bahan simplisia. Pembersihan bahan simplisia dari bahan lain dapat mengurangi jumlah mikroba awal. B. Pencucian Pencucian dilakukan untuk menghilangkan tanah atau pengotor lainnya yang melekat pada bahan simplisia. Pencucian dilakukan dengan air bersih. Bahan simplisia yang mengandung zat yang mudah larut dalam air mengalir, pencucian hendaknya dilakukan dalam waktu sesingkat mungkin. C. Perajangan Beberapa jenis bahan simplisia perlu mengalami perajangan untuk memperoleh proses pengeringan, pengepakan, dan penggilingan. Semakin tipis bahan yang akan dikeringkan, semakin cepat penguapan air, sehingga mempercepat waktu pengeringan. Namun, irisan yang terlalu tipis dapat memperbanyak pengurangan zat aktif yang mudah menguap. D. Pengeringan Tahap ini dilakukan dengan mengurangi kadar air dan menghentikan reaksi enzimatik pada bahan simplisia. Tahap ini bertujuan untuk mendapatkan simplisia yang tidak mudah rusak, sehingga dapat disimpan dalam waktu yang lebih lama. Proses pengeringan sudah dapat menghentikan reaksi enzimatik pada bahan simplisia bila kadar airnya kurang dari 10. Hal-hal yang perlu diperhatikan selama proses pengeringan adalah suhu pengeringan, kelembaban udara, aliran udara, waktu pengeringan dan luas permukaan bahan. Suhu pengeringan terbaik adalah tidak meebihi 60 O C, tetapi bahan aktif yang tidak tahan pemanasan atau mudah menguap harus dikeringkan pada suhu

Dokumen yang terkait

Aplikasi Kapur CaCO3 dan Kompos Tithonia diversifolia Terhadap Kejenuhan Al Serta Pertumbuhan Tanaman Kedelai Pada Tanah Ultisol

1 23 79

Pengaruh Pupuk SP-36 Kompos Tithonia diversifolia Dan Vermikompos Terhadap Pertumbuhan dan Serapan P Tanaman Jagung (Zea mays L.) serta P-tersedia Pada Ultisol Simalingkar

4 44 65

Penggunaan Kompos Chromolaena odorata dan Tithonia diversifolia Sebagai Pembenah Sifat Kimia Tanah Tererosi Berat di Kecamatan Silimakuta Kabupaten Simalungun

0 73 61

In Vivo Antimalarial Activity of Terpenoid-Rich Fraction of Ethanolic Extract of Tithonia diversifolia (Hemsley) A. Gray Leaves

0 4 4

In Vivo Antimalarial Activity of Terpenoid-Rich Fraction of Ethanolic Extract of Tithonia diversifolia (Hemsley) A. Gray Leaves

0 5 1

In Vivo Antimalarial Activity of Terpenoid-Rich Fraction of Ethanolic Extract of Tithonia diversifolia (Hemsley) A. Gray Leaves

0 5 4

Pengaruh Hormon Testosteron Undekanoat (TU) Dan Medroksiprogesteron Asetat (MPA) Terhadap Konsentrasi Spermatozoa dan Histologi Spermatogenesis Tikus Jantan (Rattus Novergicus L) Galur Sprague Dawley

4 46 157

DAYA ANTIBAKTERI BERBAGAI KONSENTRASI EKSTRAK DAUN KEMBANG BULAN (Tithonia diversifolia (Hemsl.) A. Gray) Daya Antibakteri Berbagai Konsentrasi Ekstrak Daun Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia (Hemsl.) A. Gray) Terhadap Bakteri Porphyromonas Gingivalis

0 2 14

DAYA ANTIBAKTERI BERBAGAI KONSENTRASI EKSTRAK DAUN KEMBANG BULAN (Tithonia diversifolia (Hemsl.) A. Gray) Daya Antibakteri Berbagai Konsentrasi Ekstrak Daun Kembang Bulan (Tithonia Diversifolia (Hemsl.) A. Gray) Terhadap Bakteri Porphyromonas Gingivalis

0 3 8

TLC-DENSITOMETER PROFILE AND ANTIULCER ACTIVITY ASSAY OF ETHANOL EXTRACT OF BINAHONG LEAVES (Anredera scandens (L.) Moq.) IN SPRAGUE DAWLEY STRAIN MALE RATS.

0 1 21