Kegiatan Penutup Rubrik Penilaian Compassion obeservasi unjuk kerja

Lembar kerja 2 Kelompok Buat pohon faktor bilangan-bilangan di bawah ini pada kertas yang disediakan, kemudian tuliskan pula faktorisasi dari bilangan-bilangan itu Pasangkanlah pada pohon faktor yang sesuai fartor dari bilangan Lembar kerja 3 Aku Suka FPB Kerjakanlah soal di bawah ini dengan teliti secara berkelompok 1. Faktor dari 12 adalah . . . . Faktor dari 15 adalah . . . . Faktor persekutuan 10 dan 15 adalah . . . . Jadi, FPB dari 10 dan 15 adalah . . . . 2. Faktor dari 24 adalah . . . . Faktor dari 30 adalah . . . . Faktor persekutuan 16 dan 22 adalah . . . . Jadi, FPB dari 16 dan 22 adalah . . . . 3. Tentukan FPB dari pasangan bilangan di bawah ini menggunakan factor persekutuan a. 10 dan 15 b. 20 dan 16 Jawab : ......................................................................................................... 4. Tentukan FPB dari pasangan bilangan di bawah ini menggunakan faktorisasi a. 8 dan 24 b. 12 dan 36 c. 34 dan 56 Jawab : ......................................................................................................... 12 60 2 2 2 4 2 6 3 3 5 30 15 12 Kunci Jawaban Lembar Kerja 1 1. a. KPK dari 8 dan 12 Kelipatan 8 : 8, 16, 24, 32, 48, 56, 64, 72 Kelipatan 12 : 12, 24, 36, 40, 48, 60, 72 Kelipatan persekutuan : 24, 48, 72 KPK : 24 b. KPK dari 6 dan 18 Kelipatan 6 : 6, 12, 18, 24 ,30, 36, 42, 48, 54, 60, 66, 72 Kelipatan 8 : 8, 16, 24, 32, 40, 48, 56, 64, 72, 80 Kelipatan persekutuan : 24, 48, 72 KPK : 24 c. KPK dari 5 dan 10 Kelipatan 5 : 5, 10, 15, 20, 25, 30, 35, 40 Kelipatan 10 : 10, 20, 30, 40, 50, 60, 70 Kelipatan persekutuan : 10, 20, 30, 40 KPK : 10 d. KPK dari 9 dan 12 Kelipatan 9 : 9, 18, 27, 36, 45, 54, 63, 72, 90 Kelipatan 12 : 12, 24, 36, 40, 48, 60, 72, 84, 96 Kelipatan persekutuan : 36, 72 KPK : 36 e. KPK dari 12 dan 16 Kelipatan 12 : 12, 24, 36, 48, 60, 72, 84, 96 Kelipatan 16 : 16, 32, 48, 64, 80, 96, Kelipatan persekutuan : 48, 96 KPK : 48 2. a. KPK dari 20 dan 24 20 24 faktorisasi dari 20 = 2 2 x 5 faktorisasi dari 24 = 2 3 x 3 KPK dari 20 dan 24 = 2 3 x 3 x 5 = 120 b. KPK dari 5 dan 15 c. KPK dari 18 dan 6 2 10 2 2 2 12 2 6 2 3 faktorisasi dari 5 = 1 x 5 faktorisasi dari 18 = 2 x 3 2 faktorisasi dari 24 = 1 x 3 x 5 faktorisasi dari 6 = 3 2 x 2 KPK = 1 x 3 x 5 = 15 KPK = 3 2 x 2 = 6 Lembar Kerja 2 Lembar kerja 3 1. Faktor dari 12 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 12 Faktor dari 15 adalah 1, 3, 5, 15 Faktor persekutuan 12 dan 15 adalah 1, 3 Jadi, FPB dari 12 dan 15 adalah 3 2. Faktor dari 24 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 8, 12, 24 Faktor dari 30 adalah 1, 2, 3, 5, 6, 10, 15, 30 Faktor persekutuan 24 dan 30 adalah 1, 2, 3, 6 Jadi, FPB dari 24 dan 30 adalah 6 3. a. FPB dari 10 dan 15 Faktor dari 10 adalah 1, 2, 5, 10 Faktor dari 15 adalah 1, 3, 5, 15, Faktor persekutuan 10 dan 15 adalah 1, 5 Jadi, FPB dari 24 dan 30 adalah 5 b. Faktor dari 20 adalah 1, 2, 4, 5, 10, 20 Faktor dari 16 adalah 1, 2, 4, 8, 10 12 2 6 2 3 60 2 30 2 15 3 5 Faktor persekutuan 20 dan 16 adalah 1, 2, 4 Jadi, FPB dari 24 dan 30 adalah 4 4. a. FPB dari 8 dan 24 8 24 faktorisasi dari 8 = 2 3 faktorisasi dari 24 = 2 3 x 3 FPB = 2 3 = 8 b. FPB dari 12 dan 36 faktorisasi dari 12 = 2 2 x 3 faktorisasi dari 36 = 2 2 x 3 2 FPB = 2 2 x 3 = 12 c. FPB dari 48 dan 56 faktorisasi dari 48 = 2 4 x 3 faktorisasi dari 56 = 2 3 x 7 FPB = 2 3 x 3 x 7 = 126 2 4 2 2 2 12 2 6 2 3 LAMPIRAN 2 Penilaian Rubrik Penilaiaan competence Rubrik Penilaian Tugas 1 dan 2: No Soal Jawaban Skor Nilai 1 Tentukan KPK dari pasangan bilangan ini a. 8 dan 12 c. 9 dan 12 b. 6 dan 8 d. 12 dan16 c. 5 dan 10 a. KPK dari 8 dan 12 Kelipatan 8 : 8, 16, 24, 32, 48, 56, 64, 72 Kelipatan 12 : 12, 24, 36, 40, 48, 60, 72 Kelipatan persekutuan : 24, 48, 72 KPK : 24 b. KPK dari 6 dan 18 Kelipatan 6 : 6, 12, 18, 24 ,30, 36, 42, 48, 54, 60, 66, 72 Kelipatan 8 : 8, 16, 24, 32, 40, 48, 56, 64, 72, 80 Kelipatan persekutuan : 24, 48, 72 KPK : 24 c. KPK dari 5 dan 10 Kelipatan 5 : 5, 10, 15, 20, 25, 30, 35, 40 Kelipatan 10 : 10, 20, 30, 40, 50, 60, 70 Kelipatan persekutuan : 10, 20, 30, 40 KPK : 10 d. KPK dari 9 dan 12 Kelipatan 9 : 9, 18, 27, 36, 45, 54, 63, 72, 90 Kelipatan 12 : 12, 24, 36, 40, 48, 60, 72, 84, 96 Kelipatan persekutuan : 36, 72 KPK : 36 e. KPK dari 12 dan 16 Kelipatan 12 : 12, 24, 36, 48, 60, 72, 84, 96 Kelipatan 16 : 16, 32, 48, 64, 80, 96, Kelipatan persekutuan : 48, 96 KPK : 48 1 1 2 Benar semua 20 2 Buat pohon faktor bilangan- bilangan di bawah ini pada 12 2 6 media, kemudian tuliskan pula faktorisasi dari bilangan-bilangan itu a. 60 b. 12 60 3 Tentukan KPK dari pasangan bilangan di bawah ini, menggunakan faktorisasi a. 20 dan 24 b. 5 dan 15 c. 18 dan 6 a. KPK dari 20 dan 24 20 24 faktorisasi dari 20 = 2 2 x 5 faktorisasi dari 24 = 2 3 x 3 KPK dari 20 dan 24 = 2 3 x 3 x 5 = 120

d. KPK dari 5 dan 15

faktorisasi dari 5 = 1 x 5 faktorisasi dari 24 = 1 x 3 x 5 KPK = 1 x 3 x 5 = 15

e. KPK dari 18 dan 6

faktorisasi dari 18 = 2 x 3 2 3 1 1 15 2 10 2 2 2 12 2 6 2 3 2 3 2 30 2 15 3 5 faktorisasi dari 6 = 3 2 x 2 KPK = 3 2 x 2 = 6 50 Rubrik Penilaian Lembar kerja 3: No Soal Jawaban Nilai Skor 1 2 Faktor dari 12 adalah . . . . Faktor dari 15 adalah . . . . Faktor persekutuan 10 dan 15 adalah . . . . Jadi, FPB dari 10 dan 15 . . . Faktor dari 12 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 12 Faktor dari 15 adalah 1, 3, 5, 15 Faktor persekutuan 12 dan 15 adalah 1, 3 Jadi, FPB dari 12 dan 15 adalah 3 soal 5 No 1 2 Benar semua 10 Faktor dari 24 adalah . . . . Faktor dari 30 adalah . . . . Faktor persekutuan 16 dan 22 adalah . . . . Jadi, FPB dari 16 dan 2 . . . Faktor dari 24 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 8, 12, 24 Faktor dari 30 adalah 1, 2, 3, 5, 6, 10, 15, 30 Faktor persekutuan 24 dan 30 adalah 1, 2, 3, 6 Jadi, FPB dari 24 dan 30 adalah 6 3 Tentukan FPB dari pasangan bilangan di bawah ini

a. 10 dan 15

b. 20 dan 16 a. FPB dari 10 dan 15 Faktor dari 10 adalah 1, 2, 5, 10 Faktor dari 15 adalah 1, 3, 5, 15, Faktor persekutuan 10 dan 15 adalah 1, 5 Jadi, FPB dari 24 dan 30 adalah 5 b. Faktor dari 20 adalah 1, 2, 4, 5, 10, 20 Faktor dari 16 adalah 1, 2, 4, 8, 10 Faktor persekutuan 20 dan 16 adalah 1, 2, 4 Jadi, FPB dari 24 dan 30 adalah 4 1 1 1 2 soal 5 No 3 Benar semua 10 4 Tentukan FPB dari pasangan bilangan di bawah ini menggunakan faktorisasi a. 8 dan 24 a. FPB dari 8 dan 24 8 24 6 30 2 4 2 2 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI b. 12 dan 36 c. 34 dan 56 faktorisasi dari 8 = 2 3 faktorisasi dari 24 = 2 3 x 3 FPB = 2 3 = 8 b. FPB dari 12 dan 36 faktorisasi dari 12 = 2 2 x 3 faktorisasi dari 36 = 2 2 x 3 2 FPB = 2 2 x 3 = 12 c. FPB dari 48 dan 56 faktorisasi dari 48 = 2 4 x 3 faktorisasi dari 56 = 2 3 x 7 FPB = 2 3 x 3 x 7 = 126 2 2 50 Rubrik Penilaian Conscience obeservasi unjuk kerja Aspek kerjasama yang dinilai: No Kerjasama Skor 1-4 1 Aktif dalam berdiskusi dalam hal bertanya. 2 Siswa aktif mengemukakan pendapat ide gagasan 3 Aktif mengerjakan tugas 4 Mampu bekerja dengan baik dalam mengerjakan tugas. Jumlah Skor Kriteria Penialaian: 1. Aktif dalam berdiskusi dalam hal bertanya. Nilai 4: Siswa aktif memberikan pertanyaan tentang hal yang didiskusikan dengan sopan. Nilai 3: Siswa memberikan pertanyaan berkaitan dengan hal yang didiskusikan, 12 2 6 2 3 2 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Nilai 2: Siswa memberikan pertanyaan sedikit berkaitan dengan hal yang didiskusikan. Nilai 1: Siswa tidak bertanya. 2. Siswa aktif mengemukakan pendapat. Nilai 4: Siswa berpendapat berkaitan dengan pembelajaran dengan kalimat yang baik dan runtut, memberikan alasan berkaitan dengan pendapat yang diberikan, tidak memaksakan pendapat Nilai 3: Siswa mengeluarkan pendapat berkaitan dengan pembelajaran dengan kalimat yang baik dan runtut, tidak memaksakan pendapat. Nilai 2: Siswa mengeluarkan pendapat sedikit berkaitan dengan pembelajaran dengan kalimat yang tidak runtut, sedikit memaksa. Nilai 1: Siswa tidak mengemukakan pendapat. 3. Siswa aktif mengerjakan tugas. Nilai 4: Siswa selalu mengerjakan tugas tanpa disuruh guru dan selesai tepat waktu. Nilai 3: Siswa selalu mengerjakan tugas tanpa disuruh guru tetapi tidak selesai tepat waktu Nilai 2: Siswa mengerjakan tugas dengan paksaan guru . Nilai 1: Siswa tidak mau mengerjakan tugas. 4. Mampu bekerja dengan baik dalam mengerjakan tugas Nilai 4: Siswa mengambil bagian dalam mengerjakan tugas, mengerjakan tugas sesuai dengan instruksi, mengerjakan tugas dengan benar. Nilai 3: Siswa mengambil bagian dalam mengerjakan tugas, mengerjakan tugas sesuai instruksi. Nilai 2: Siswa mengambil bagian dalam mengerjakan tugas, mengerjakan tugas tidak sesuai instruksi. Nilai 1: Siswa tidak bekerja dengan baik dalam mengerjakan tugas. Nilai= Jumlah skor yang di peroleh x 100 Jumlah skor maksimal Keterangan : Sangat aktif dan partisipasi 80-100 = A Aktif dan partisipasi 70-79 = B Cukup aktif dan partisipasi 51- 69 = C Kurang aktif 50 = D

Dokumen yang terkait

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas V SD Negeri Sarikarya pada materi satuan jarak dan kecepatan melalui model pembelajaran kontekstual.

5 32 344

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas VB pada materi KPK dan FPB melalui model pembelajaran kontekstual SD Kanisius Ganjuran.

0 7 291

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas V SD Negeri Tidar 1 dalam mata pelajaran Matematika melalui model pembelajaran kontekstual.

1 3 286

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas III C pada materi perkalian dan pembagian melalui model pembelajaran kontekstual di SD Negeri Perumnas Condong Catur.

0 0 288

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis Matematika kelas III pada materi perkalian dan pembagian melalui pembelajaran Problem Based Learning SD Kanisius Klepu.

0 0 212

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas V SD Negeri Karangmloko 1 pada materi KPK dan FPB melalui pendekatan pembelajaran kontekstual.

2 13 277

Peningkatakan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis kelas VA pada materi KPK dan FPB melalui pembelajaran kontekstual SDN Perumnas Condongcatur.

3 17 366

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis siswa kelas IIIA pada materi perkalian dan pembagian melalui model pembelajaran kontekstual di SD Negeri Jongkang.

0 0 249

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis Matematika kelas IV pada materi KPK dan FPB melalui pembelajaran kontekstual SD Kanisius Klepu.

3 61 297

Peningkatan hasil belajar dan kemampuan berpikir kritis Matematika siswa kelas III pada materi operasi hitung campuran melalui model pembelajaran kontekstual SD Negeri Plaosan 1.

0 5 393