Agroforesty PERHIPTANI Park Krakatoa Nirwana Resort

PT Bakrieland Development Tbk Annual Report 2014 227

4. Desa Wisata JungleLand

Sebagai bagian dari perusahaan yang berdomisili di Sentul-Kabupaten Bogor, JungleLand mendukung usaha pemerintah daerah yang menginginkan Sentul sebagai destinasi wisata unggulan Jawa Barat. Oleh karena itu, diluncurkanlah program CSR Desa Wisata yang tujuannya untuk membangunan wawasan dan membuka kesempatan bagi masyarakat lokal di bidang pariwisata agar tercapai kesejahteraan masyarakat. Program- program yang diselenggarakan antara lain: • Membuka kesempatan bagi anak-anak Yatim dan masyarakat sekitar untuk menikmati wahana JungleLand • Bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia PMI mengadakan donor darah yang melibatkan karyawan dan masyarakat sekitar untuk mengantisipasi kebutuhan darah Kabupaten Bogor setiap 3 bulan sekali • Bekerja sama dengan Yayasan Jantung Indonesia mengadakan cek kesehatan gratis bagi masyarakat sekitar setiap 3 bulan sekali • Bekerja sama dengan Yayasan Bakrie Amanah mengadakan Sunatan Masal Gratis. • Pemberian hewan qurban saat Idul Adha Nilai Pengeluaran Program CSR Untuk pelaksanaan kegiatan tanggung jawab sosial perusahaan ini, Perusahaan telah mengalokasikannya secara khusus, sehingga tidak mengganggu pendanaan pada kegiatan operasional maupun kegiatan usaha lainnya. Sepanjang tahun 2014, total dana yang dikeluarkan untuk kegiatan tersebut sebesar Rp5,3 miliar dengan aktivitas CSR lebih dominan dilakukan pada pilar sosial, terutama sosial keagamaan 85,51.

4. Desa Wisata JungleLand

As part of the Company located in Sentul, Bogor regency, JungleLand supports the efforts of the local goverment to make Sentul a leading tourist destination in West Java. Therefore, the CSR program Desa Wisata was launched with the aim to develop insights and opportunities in the field of tourism for the local communities towards the welfare of the society. The programs organized, among others include: • Open the opportunity for orphans and the surrounding communities to enjoy the rides in JungleLand. • In cooperation with the Indonesian Red Cross PMI organized a blood donation involving employees and the surrounding community in the Bogor Regency every 3 months. • In collaboration with the Indonesian Heart Foundation organized a free health check for the surrounding people in every 3 months. • Worked together with the Bakrie Amanah Foundation and organized Mass Circumcision. • Provision of sacrificial animals during Eid al- Adha. The Value of Expenses The Company has specifically allocated funds for the implementation of its corporate social responsibility programs, thus not interfering with the funding of the operational and other business activities. Throughout 2014, the total funds dispersed for these activities amounted to Rp5.3 billion with CSR Activities were conducted dominant on the Social Pillar, particularly social religious 85.51.