Promosi Dari Toko Buku Rohani Ini Menarik Pelanggan Promosi Dari Toko Buku Rohani Ini Sesuai Dengan Produk Yang Dijual

menyatakan setuju dan sangat setuju masih lebih dominan. Kemudahan menemukan Buku Rohani tentunya akan memberikan kepuasan kepada konsumen dan itu berarti jumlah ataupun jenis buku yang dijual Sola Gratia cukup beragam yang bias memudahkan konsumen untuk mendapatkan Buku Rohani yang mereka cari.

4.2.2.4 Bauran Pemasaran Promotion Variabel X4

1. Promosi Dari Toko Buku Rohani Ini Menarik Pelanggan

Tanggapan responden mengenai promosi dari Toko Buku Rohani ini menarik pelangggan disajikan dalam tabel 4.16 berikut ini: Tabel 4.16 Tanggapan Responden Mengenai Promosi Dari Toko Buku Rohani Ini Menarik Pelanggan Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Sangat Tidak Setuju 5 5,3 5,3 5,3 Tidak Setuju 20 21,1 21,1 26,3 Kurang Setuju 45 47,4 47,4 73,7 Setuju 19 20,0 20,0 93,7 Sangat Setuju 6 6,3 6,3 100,0 Total 95 100,0 100,0 Sumber: Kuesioner penelitian 2016 Berdasarkan tabel diatas menunjukkan bahwa sebagian besar responden yakni 45 orang dengan presentase 47,4 menyatakan kurang setuju mengenai promosi dari Toko Buku Rohani ini menarik pelangggan, 20 orang atau 21,1 menyatakan tidak setuju, 19 orang atau 20 menyatakan setuju, 6 orang atau 6,3 menyatakan sangat setuju, dan 5 orang agtau 5,3 menyatakan sangat tidak setuju. Universitas Sumatera Utara Berdasarkan observasi dan angket, peneliti menganalisis bahwa promosi dari Sola Gratia masih kurang menarik bagi pelanggan. Hal ini bisa dilihat dari jumlah responden yang menyatakan kurang setuju masih lebih dominan dibanding responden yang menyatakan setuju. Promosi yang menarik sejatinya akan mampu menarik hati pelanggan untuk melakukan pembelian buku sehingga Sola Gratia masih harus meningkatkan Promosinya untuk menarik hati konsumen.

2. Promosi Dari Toko Buku Rohani Ini Sesuai Dengan Produk Yang Dijual

Tanggapan responden mengenai promosi dari Toko Buku Rohani ini sesuai dengan produk yang dijual disajikan dalam tabel 4.17 berikut ini: Tabel 4.17 Tanggapan responden mengenai promosi dari Toko Buku Rohani ini sesuai dengan produk yang dijual Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid Sangat Tidak Setuju 3 3,2 3,2 3,2 Tidak Setuju 12 12,6 12,6 15,8 Kurang Setuju 44 46,3 46,3 62,1 Setuju 29 30,5 30,5 92,6 Sangat Setuju 7 7,4 7,4 100,0 Total 95 100,0 100,0 Sumber: Kuesioner penelitian 2016 Berdasarkan tabel diatas menunjukkan bahwa sebagian besar responden yakni 44 orang dengan presentase 46,3 menyatakan kurang setuju mengenai promosi dari Toko Buku Rohani ini sesuai dengan produk yang dijual, 29 orang atau 30,5 menyatakan setuju, 12 orang atau 12,6 menyatakan tidak setuju, dan 7 orang atau 7,4 menyatakan sangat setuju mengenai promosi dari Toko Buku Rohani ini sesuai dengan produk yang dijual. Universitas Sumatera Utara Berdasarkan observasi dan angket, peneliti menganalisis bahwa promosi dari Sola Gratia masih kurang sesuai dengan produk yang dijual. Hal ini dikarenakan promosi yang masih kurang gencar dilakukan oleh sola gratia. Hal ini bisa dilihat dari jumlah responden yang menyatakan kurang setuju masih lebih dominan dibanding responden yang menyatakan setuju. Promosi yang menarik sejatinya akan mampu menarik hati pelanggan untuk melakukan pembelian buku sehingga Sola Gratia masih harus meningkatkan Promosinya untuk menarik hati konsumen.

3. Sola Gratia Sering Membagikan Brosur